Anda di halaman 1dari 8

SIMULASI DIAGNOSIS HOLISTIK

PENYAKIT DIARE AKUT PADA


DEWASA YANG KURANG
MENJAGA KUALITAS AIR MINUM
MELALUI PENDEKATAN
KEDOKTERAN KELUARGA

KELOMPOK 1

Chorunnisa Yaumal Akhir 1102014061


Fitria Rizki 1102014108
Laura Rahardini 1102014147
M. Fikri Satria Kamal 1102014162
Rifqi Akbar Hidayat 1102011235
BERKAS PASIEN

Tn. E berusia 43 tahun datang ke Puskesmas dengan keluhan BAB cair sejak
3 hari yang lalu, BAB biasanya sebanyak > 7x/hari. Keluhan disertai demam,
pusing, mual, dan lemas. Pasien mengatakan bahwa sehari-hari di rumahnya
menggunakan air sumur yang dimasak terlebih dahulu sebelum dikonsumsi,
namun sudah seminggu ini air di rumahnya keruh karena musim kemarau.
Keluarga pasien tidak membeli atau mengisi ulang galon dikarenakan
keterbatasan ekonomi. Setiap hari keluarga pasien memakai air sumur yang
dimasak untuk mencuci bahan makanan dan untuk keperluan memasak.
Dari pemeriksaan tanda vital didapatkan tekanan darah 90/70 mmHg,
denyut jantung 90x/menit, frekuensi napas 21x/menit, suhu 37,1°C. Pada
pemeriksaan fisik abdomen didapatkan nyeri tekan perut (+), bising usus
meningkat, datar, dan lemah.
PENILAIAN ASPEK RUMAH
PENILAIAN ASPEK RUMAH
PENILAIAN RUMAH SEHAT

Kesimpulan:
Rumah Tn. E (total skor
812) termasuk dalam kategori
rumah tidak sehat karena
kurangnya 3 aspek dalam
penilaian rumah sehat, yaitu
komponen fisik rumah, sarana
sanitasi dan perilaku penghuni.
DIAGNOSIS HOLISTIK

Aspek
Aspek Resiko Aspek Resiko
Aspek Personal Aspek Klinis Fungsional
Internal Eksternal
(menurut ICPC)
Diagnosis Kerja :
BAB cair sejak 3 hari
SMRS. Gastroenteritis akut
e.c. suspect bacterial. Kurangnya Menurut ICPC,
Kebersihan air
pengetahuan pasien termasuk
minum dan
Sakitnya membutuhkan menganai derajat 3, yaitu
makanan yang
waktu yang lama dan penyakit yang terdapat
kurang
biaya yang banyak Dasar Diagnosis : dialami beberapa
untuk sembuh. kesulitan dalam
Didapatkan dari
melakukan
anamnesis dan
pemeriksaan fisik.
aktivitas sehari-
Pasien berharap hari, hanya
penyakitnya dapat dapat melakukan
sembuh dengan segera. Kebiasaan tidak pekerjaan
Terapi : mencuci tangan Kondisi rumah ringan, dan
dengan sabun yang tidak sehat masih dapat
Pasien menganggap Antibiotik, antidiare,
penyakitnya dapat
sebelum makan merawat diri.
antipiretik,
disembuhkan dengan
Rehidrasi
berobat ke dokter.
RENCANA TATALAKSANA
Aspek Kegiatan Sasaran Waktu Hasil yang Diharapkan

Personal • Memberikan pengertian kepada pasien agar Pasien Saat pasien berobat ke • Pasien yakin bahwa sakitnya Insyaa Allah akan
tidak khawatir terhadap penyakitnya, karena puskesmas dan saat sembuh
bila pasien minum obat dan menerapkan pola kunjungan kerumah
hidup sehat atas izin Allah penyakitnya dapat pasien
sembuh
Klinik • Menjelaskan kepada pasien mengenai penyakit Pasien Saat pasien berobat ke • Pasien memahami dan mengerti mengenai
yang dialaminya faktor penyebab, dan cara puskesmas dan saat penyakitnya dan menghindari faktor risiko yang
pencegahannya. kunjungan kerumah dapat menyebabkan diare
• Minum air mineral 2L dalam sehari pasien • Untuk mencegah dehidrasi
• Memberikan obat medikamentosa yaitu • Mengurahi keluhan pasien sehingga pasien
antibiotik, antidiare, dan antipiretik dapat melakukan aktivitas sehari-hari

Internal • Menjelaskan air minum yang memenuhi syarat Pasien Saat pasien berobat ke • Pasien dan keluarga mengkonsumsi air minum
kesehatan dan makanan yang bergizi puskesmas dan saat yang bersih dan makanan yang bergizii
• Mengajarkan cara cuci tangan yang baik dan kunjungan kerumah • Pasien dan keluarga rajin mencuci tangan
benar sesuai 6 langkah WHO pasien menggunakan sabun sebelum makan
Ekternal • M,enjelaskan kepada pasien untuk menjaga Pasien Saat pasien berobat ke • Pasien dan keluarga memahami dan
kebersihan rumah dan menjelaskan mengenai puskesmas dan saat melakukan kriteria rymah sehat
rumah sehat kunjungan kerumah
pasien
Fungsional • Menyarankan kepada pasien untuk istirahat Pasien Saat pasien berobat ke • Mencapai kondisi kesehatan yang optimal dan
yang cukup puskesmas dan saat dapat beraktivitas seperti biasa
• Menjalanani pengobatan sesuai petunjuk dokter kunjungan kerumah
pasien
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai