Anda di halaman 1dari 2

Pemeriksaan Kelenjar Tiroid

Pemeriksaan Fisik
Inspeksi
• Melihat dari samping mata pasien terlihat menonjol/tidak
• Melihat kelenjar tiroid bedasarkan bentuk, tekstur kulit maupun benjolan
• Dagu agak diangkat, memperhatikan kelenjar tiroid terlihat/tidak, ada dilatasi
vena/ tidak serta ikut bergerak waktu menelan/tidak
Palpasi
• Pasien duduk dan pemeriksa berdiri dibelakang pasien
• Meraba tiroid dengan 3 jari untuk memastikan ukuran, bentuk, nyeri tekan dan
simetri
• Menggeser laring dan tiroid ke satu sisi dengan menggunakan ibu jari pada
kartilago tiroid dan sambil pasien melakukan gerakan menelan

Auskultasi
• Menggunakan stetoskop mendengarkan bunyi bruit/tidak

Anda mungkin juga menyukai