Anda di halaman 1dari 25

Cloud Computing

STMIK PELITA NUSANTARA


Our Team :

Devi Permata Sari Sianturi Endang Utari Larisma Situmorang


160121062 160121061 160121197

Sri Wahyu Ningsih Sri Marta Situmorang


160121063 190127007
Bahan Kajian :

1 Cara Menginstal Own Cloud

2 Fitur Pada Own Cloud


1 Cara Menginstal Own Cloud

 Langkah 1

File yang akan di instal adalah Own Cloud Computing versi 7.0.15
 Langkah 2

Lalu Own Cloud Computing versi 7.0.15 di extract ke dalam folder


 Langkah 3

Jalankan XAMPP Control Panel v3.2.2 khususnya untuk Apache dan MySQL
 Langkah 4

Setelah Own Cloud di extract selanjutnya di pindahkan ke dalam folder htdocs.


Untuk dapat memindahkan, hal pertama kita buka dulu folder XAMPP.
 Langkah 5

Setelah itu kita akan masuk lagi ke folder htdocs yang terdapat di folder XAMPP.
 Langkah 6

Selanjutnya Own Cloud yang sudah extract di pindahkan ke dalam folder htdocs
yang terdapat di folder XAMPP.
 Langkah 7

Setelah di pindahkan kita bisa membuka web browser : localhost\owncloud dan


tampilannya akan seperti ini:
 Langkah 8

Selanjutnya kita akan membuka localhost/phpmyadmin dan membuat database


baru. Dan kelompok kami membuat dengan nama dbdevi.
 Langkah 9

Setelah database sudah dibuat maka kita bisa mengisi yang ada di kolom Own
Cloud tersebut.
 Langkah 10

Setelah kita mengisi kolom yang ada di Own Cloud. Tampilannya akan menjadi
seperti ini:
2 Fitur Pada Own Cloud

Fitur-fitur yang ada pada Own Cloud Computing versi 7.0.15

Fitur User Interface


 Fitur Download, Versions, Edit, Share
- Fitur Download  Untuk mendownload file yang ada.
- Fitur Versions  File ditingkatkan secara otomatis berakhir versi lama jika
kehabisan ruang.
- Fitur Edit  Untuk mengedit file yang ada.
- Fitur Share  Untuk mengeshare file yang ada.
Fitur Contacts
Contacts bisa digunakan untuk berkelompok (grup) untuk teman, rekan kerja,
keluarga dan lain-lain
Fitur Calender
Anda bisa berbagi kelender penting dan peristiwa-peristiwa penting dalam waktu
singkat.
Fitur Picture
Anda bisa berbagi photo dan mengurutkan photo tergantung alamat yang anda
pilih.
Fitur Activity
Aktivitas yang anda lakukan di dalam fitur dokumen. Dokumen yang anda upload
akan muncul di activity.
Fitur Delete
Menghapus file yang ada.
Fitur Search
Pencarian file yang ada.
Fitur Task
Melacak bahwa semua penting untuk melakukan daftar, menghapus secara
bersamaan dan lain-lain.
Fitur Apps
Menambahkan fitur dan fungsi untuk owncloud.
Thank You

Anda mungkin juga menyukai