Anda di halaman 1dari 36

Otitis Media Serosa

et causa Rhinitis
Vasomotor

Pembimbing :
dr. Afif Zjauhari, Sp. THT-KL

Disusun oleh:
Aditya Reza Prianugraha
30101407113
IDENTITAS PASIEN
Nama penderita : Ny. A
Umur : 34 tahun
Jenis kelamin : Perempuan
No CM : 821 XXX
Agama : Islam
Alamat : Kudus
Pekerjaan : Penjahit
Alamat : Kudus
Pendidikan : SMA
Status : Menikah
RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG
Keluhan Utama: Telinga kanan pendengaran menurun
Pasien datang ke poliklinik THT RSUD dr.Loekomono
Hadi Kudus dengan keluhan telinga kanan pendengaran
menurun

sejak lama kurang lebih 1 minggu yang lalu

sebelumnya pasien pilek kurang lebih 2 minggu


yang lalu belum sembuh-sembuh meskipun
sudah diobati

Keluhan pendengaran disertai rasa penuh di dalam


telinga, seperti ada cairan ketika posisi kepala berubah
RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG

Keluar cairan (-), nyeri telinga (-), demam (-), suara


berdenging (-), vertigo (-), gatal (-), keluar air mata (-),
nyeri telan (-)

Riwayat penyakit sebelumnya, pasien sering batuk dan


pilek, tetapi tidak diobati sembuh sendiri. Keluhan
sekarang pilek terus menerus dalam 2 minggu

Pilek mengeluarkan cairan bening, encer, banyak, sejak


2 minggu belum membaik

Pilek sering kambuh saat suhu dingin terutama pagi hari,


malam hari, atau saat terkena debu di jalan raya.
RIWAYAT PENYAKIT DAHULU

Hipertensi disangkal
DM Disangkal Oprasi Disangkal
Sakit gigi Disangkal

Riwayat sakit serupa : Sering merasakan


keluhan keluar cairan bening, encer di
Jantung Disangkal Asma Disangkal hidung sejak 2 tahun yang lalu, sembuh
sendiri
RIWAYAT PENYAKIT KELUARGA

• Riwayat sakit serupa : disangkal


• Riwayat ISPA : disangkal
• Riwayat alergi : disangkal
• Riwayat hipertensi : disangkal
• Riwayat DM : disangkal
Riwayat Sosioekonomi

Pasien seorang Wiraswasta,


Biaya pengobatan ditanggung oleh BPJS.
Kesan ekonomi : Cukup.

PEMERIKSAAN FISIK
Keadaan Umum Vital Sign
120/80 mmHg
Compos mentis 85x/minute
20 x/minutes
36,6 0C
MATA
Konjungtiva anemis -/-, WAJAH
sclera ikterik -/-, Pucat (-), sianosis (-), simetris KEPALA
eksoftalmus (-), edema Normal, simetris, rambut
palpebra -/-, pupil isokor hitam kecoklatan, tidak
kanan dan kiri, refleks mudah rontok
cahaya +/+
TELINGA HIDUNG
Bentuk normal, simetris, Sekret (+) serosa, edema
ottorae -/- mukosa, livid dan basah,
septum deviasi (-), nafas
MULUT cuping hidung (-),
Simetris, stomatitis angularis
(-), bibir kering (-), sianosis (- LEHER
), karies (-), ukuran lidah Trakea berada di tengah dan
normal, papil arofi (-), tonsil tidak devasi, JVP tidak
T1/T1 meningkat, tidak terdapat
pembesaran kelenjar tiroid
dan kelenjar getah bening
Pemeriksaan Rutin Umum
Pre-auricula Telinga Pre-auricula
Nyeri tekan tragus (-), Fistel (-), Nyeri tekan tragus (-), Fistel (-),
Abses (-), Hiperemis (-) Abses (-), Hiperemis (-)
Auricula Auricula
Bentuk normal, Warna sama dengan Bentuk normal, Warna sama dengan
kulit sekitar, Nyeri tarik (-), Eedem (-) kulit sekitar, Nyeri tarik (-), Eedem (-)
Retro-auricula Retro-auricula
Nyeri tekan (-), Nyeri ketok (-) Nyeri tekan (-), Nyeri ketok (-)
Abses (-), Hiperemis (-) Abses (-), Hiperemis (-)
Mastoid Mastoid
Nyeri tekan (-), Edem (-),Hiperemis (-) Nyeri tekan (-), Edem (-),Hiperemis (-)
CAE CAE
Discharge (-), Serumen (-) Hiperemis (-), Discharge (-), Serumen (-) Hiperemis (-),
Edem (-), Corpus alienum (-) Edem (-), Corpus alienum (-)
9 M. TIMPANI 9 M. TIMPANI
intak (+), retraksi (+), air fluid level (+), intak (+), retraksi (-), air fluid level (-), reflek
reflek cahaya (-), warna kekuningan cahaya (-), warna abu2 mengkilat
Pemeriksaan Rutin Umum
Telinga

Test Valsava : AD (-) AS (+) Tes Garputala :


Kesan : Tes Weber : Lateralisasi ke telinga kanan
Fungsi Tuba Eustachius Kiri (N) Tes Rinne : Rinne -/+
Fungsi Tuba Eustachius Kanan terganggu Tes Scwabah: Telinga kanan memanjang
Kesan: AD CHL
Pemeriksaan Rutin Umum
Mukosa
Hidung Mukosa
Edem (++) Edem (++)
Konka media Konka media
Hiperemis (-), Hiperemis (-),
Edem(-), Hipertrofi (-) Edem(-), Hipertrofi (-)
Konka inferior Konka inferior
Hiperemis (++), Hiperemis (+),
Edem(++), Edem(+),
Hipertrofi (++) Hipertrofi (+)
Meatus inferior Meatus inferior
Meatus media Meatus media
Sekret (++) seros & Sekret (+) seros &
Sekret (-),Massa (-) Sekret (-),Massa (-)
encer, Massa (-) encer, Massa (-)
Septum deviasi (-) Septum deviasi (-)
Massa (-) Massa (-)
Corpus alienum (-) Corpus alienum (-)
Pemeriksaan Sinus
sinus Frontalis: sinus Frontalis:
Nyeri tekan (-), Nyeri tekan (-),
Nyeri ketuk (-) Nyeri ketuk (-)
sinus Ethmoidalis : sinus Ethmoidalis :
Nyeri tekan (-), Nyeri tekan (-),
Nyeri ketuk (-) Nyeri ketuk (-)
sinus Maksilaris: sinus Maksilaris:
Nyeri tekan (-), Nyeri tekan (-),
Nyeri ketuk (-) Nyeri ketuk (-)
12 Tes transiluminasi : tidak tampak kesuraman
Pemeriksaan Tenggorok

Mukosa Buccal
Ginggiva Merah muda,
Palatum Durum & Ulkus (-),
Palatum Molle, Stomatitis (-)
Lidah 2/3 anterior
Gigi-geligi
Caries (-),
Gangren (-)
Pemeriksaan Tenggorok
Warna Warna
Pilar anterior Merah muda Merah muda
Pilar anterior
Detritus Detritus
Fixative Negative Fixative Negative
Abses Peritonsil Abses Peritonsil
Ukuran
Ukuran
T2
T2
Kripta
Kripta
Tak Melebar
Tak Melebar
Permukaan
Permukaan
Rata
Rata
Pemeriksaan Orofaring

Palatum Merah
Palatum Merah
Mukosa muda Mukosa muda

Arkus faring
Arkus faring
Simetris,
Simetris,
Hiperemis (-)
Hiperemis (-)

Dinding posterior faring Dinding posterior faring


Hiperemis (-), Rata, Granular (-), Hiperemis (-), Rata, Granular (-),
Post nasal drip (-) Post nasal drip (-)
• .
PEMERIKSAAN
PENUNJANG
1. Diagnosis Banding
Otitis Media Serosa Akut
Otitis Media Mucoid
Otitis Media Akut stadium Oklusi

2. Diagnosis
Otitis Media Serosa Akut e.c Rhinitis Vasomotor
Komplikasi
????? Komplikasi
Otitis media supuratif, Otitis media
mucoid , Mastoiditis akut, Labirintis
Intratemporal

Komplikasi
Ekstratemporal Abses subperiosteal

Komplikasi
Intrakranial  Abses Otak
PENATALAKSANAAN
Non Medikamentosa :
- Ear Toilet menggunakan larutan H202 3%
- Perasat valsava

Medikamentosa :
- Coammoxiclav 625 mg 3x1
- Methylprednisolon 4 mg 2x1
- Oxymetazoline HCL 0,05% (iliadin) tetes
hidung 2 x 1 (@2 semprot)
Prognosis
?????
Ad Vitam ad bonam

Ad Functionam Dubia ad bonam

Ad Sanationam  Dubia ad bonam


Anatomi Telinga
Anatomi Telinga Tengah
Fisiologi Telinga Tengah

Menghubungkan antara telinga tengah


dengan nasofaring

•Ventilasi
Drainase sekret
• Menghalangi masuknya sekret
dari nasofaring ke telinga
tengah
Anatomi Telinga
OTITIS MEDIA
OTITIS MEDIA SEROSA

• Keadaan adanya sekret


non purulen di telinga
tengah dengan membran
timpani utuh tanpa adanya
tanda – tanda infeksi
Patofisiologi Otitis Media Supuratif

Adenoid
Sinusitis
Hipertrofi

Adenoitis Rinitis

Cleft-Palate Ca
Nasofaring

Barotrauma
Patofisiologi Otitis Media (AKUT/EFUSI)

FAKTOR RESIOKO Sembuh/normal

EFUSI
Gangguan tuba
INFEKSI
Tekanan
negative
OME OMA
telinga tengah

SEMBUH OMEK OMSK


GEJALA & TANDA OTITIS
MEDIA SEROSA
• Tuli Konduktif telinga yg sakit
• Terasa ada cairan yg
bergerak di telinga tengah

• Sekret encer di telinga


tengah
• Membran Tympani
Retraksi
• Gangguan tuba eustachius
Medika mentosa
• .
•Antibiotik
•Antihistamin
•Dekongestan
•Steroid

Non Medika mentosa


•Valsava Test

Operatif
Miringotomi + Grommet
RINITIS
ALERGIKA
NON INFEKSI
VASOMOTOR
RINITIS MEDIKAMENTOSA

NON INFEKSI RINITIS SIMPLEKS


AKUT
INFLUENZA

KRONIK

RINITIS SIKA RINITIS R. ATROFI/ RINITIS SPESIFIK


HIPERTROFI OZAENA
GEJALA & TANDA RINITIS
VASOMOTOR
• Hidung tersumbat bergantian

• Discharge hidung encer dan


bening

• Dipicu oleh udara dingin

• Mukosa edem dan


konka inferior merah tua

• Tidak ada riwayat alergi


GEJALA & TANDA RINITIS
VASOMOTOR
• Timbul saat dewasa

• Permukaan konka licin atau


berbenjol
• Allergic shinner (-) Allergic Crease (-)
• Allergic Salute (-) Facies Adenoid (-)
• Cobblestone Appeareance (-)

• Skin Prick Test (-)


• Kadar eosinofil rendah
Patfis Rhinore
Saraf Otonom
mengontrol
suplasi darah
Sekresi mukus
N.Vidianus Di mukosa nasal Hiperaktivasi meningkat
ParaSimpatis
N.Petrosus N.Petrosus Mempengaruhi
Superfisialis pembuluh darah
Profunda
Mayor
Edem
Sekresi Glandula intersisil
Simpatis ParaSimpatis
pembuluh darah
Koengesti
Mengontrol diameter
arteri hidung
Medika mentosa
• .
•Antibiotik
•Antihistamin
•Dekongestan
•Steroid topikal

Non Medika mentosa


•Kateterisasi konka dengan AgNO3 25%

Operatif
Neurektomi N.Vidianus
Thank You

Anda mungkin juga menyukai