Anda di halaman 1dari 6

ROM

(RANGE OF MOTION)
MACAM – MACAM ROM
ROM (RANGE OF MOTION) ATAU RENTANG GERAK ADA 2 YAITU :
ROM AKTIF (MANDIRI)
ROM PASIF (DIBANTU)
ROM PASIF yaitu energi yang dikeluarkan untuk latihan
berasal dari orang lain (perawat) atau alat mekanik

TUJUAN ROM
Meningkatkan atau mempertahankan fleksibiltas dan kekuatan
otot
Mempertahankan fungsi jantung dan pernapasan
Mencegah kekakuan pada sendi
MANFAAT ROM

ROM bermanfaat untuk :


Menentukan nilai kemampuan sendi tulang dan otot dalam melakukan pergerakan
Mengkaji tulang, sendi,dan otot
Mencegah terjadinya kekakuan sendi
Memperlancar sirkulasi darah
Memperbaiki tonus otot
Meningkatkan mobilisasi sendi
Memperbaiki toleransi otot untuk latihan
ROM DIBERIKAN KEPADA
Stroke atau penurunan tingkat kesadaran
Kelemahan otot
Fase rehabilitasi fisik
Klien dengan tirah baring lama
ROM MINIMAL DILAKUKAN 2X SEHARI
DAN SETIAP GERAKAN SEBANYAK 8X @15-30 MENIT
DISESUAIKAN DENGAN KEMAMPUAN KLIEN

Anda mungkin juga menyukai