Anda di halaman 1dari 5

“MODEL DOKUMENTASI POR”

DOKUMENTASI KEPERAWATAN
Model dokumentasi POR (progress-
oriented-record)
Model dokumentasi POR (problem-oriented-
record) merupakan model dokumentasi yang
berorientasi pada masalah. Dimana model ini
berpusat pada data klien yang
didokumentasikan dan disusun menurut
masalah klien.
Komponen-komponen model
dokumentasi POR
• Data dasar
Data dasar merupakan kumpulan informasi tentang klien yang berisi
semua informasi-informasi yang telah dikaji dari klien sejak pertama kali
masuk Rumah Sakit.
• Daftar masalah
Daftar masalah merupakan hasil penafsiran dari data dasar atau hasil
analisis dari perubahan data.
• Daftar rencana awal asuhan keperawatan
Daftar rencana awal merupakan rencana yang dapat dikembangkan secara
spesifik untuk setiap masalah.
• Catatan perkembangan
Catatan perkembangan merupakan catatan tentang perkembangan dari
keadaan klien yang didasarkan pada setiap masalah yang ditemukan pada
klien.
Jenis-jenis catatan yang dapat digunakan dalam model
keperawatan POR (progress-oriented-record)
Catatan perawatan
Lembar alur
Catatan perawat biasanya ditulis tiap
24 jam, yang meliputi:
• Hasil observasi yang
• Pengkajian satu orang atau lebih dilakukan perawat,
tenaga keperawatan tentang keadaan pengukuran yang dilakukan
klien.
• Asuhan keperawatan yang bersifat
secara berulang, dan yang
mandiri. tidak perlu ditulis secara
• Asuhan keperawatan yang bersifat naratif.
pendelegasian.
• Evaluasi keberhasilan setiap asuhan • Catatan klinik, catatan
keperawatan. keseimbangan cairan dalam
• Tindakan yang dilakukan Dokter, yang 24 jam, catatan pengobatan
mempengaruhi asuhan keperawatan.
• Kunjungan berbagai anggota tim dan catatan harian tentang
kesehatan. asuhan keperawatan.
Catatan pemulangan dan ringkasan rujukan

• Masalah kesehatan yang masih terjadi.


• Pengobatan terakhir.
• Penanganan yang masih harus diteruskan.
• Kebiasaan makan dan istiharat.
• Kemampuan untuk asuhan sendiri.
• Jaringan dukungan.
• Pola atau gaya hidup.
• Agama.

Anda mungkin juga menyukai