Anda di halaman 1dari 22

PISCES

CIRI UMUM

Sirip dada, punggung, perut, anal, ekor untuk bergerak

Peredaran darah tertutup dan berdarah dingin


(poikiloterm)

Memiliki sisik yang licin dan berlendir

Bernafas dengan insang


MORFOLOGI PISCES
Tipe-tipe mulut ikan POSISI MULUT
• Inferior, merupakan mulut yang
letaknya di bawah hidung

• Subterminal, merupakan mulut


ikan yang terletak di dekat
ujung hidung agak ke bawah.

• Terminal, merupakan mulut ikan


yang letaknya di ujung hidung.

• Superior, merupakan mulut ikan


yang letaknya di atas hidung.
TIPE SIRIP IKAN
1. Sirip punggung berpasangan,
terdiri dari sirip punggung yang
keras dan ada yang lunak.

2. Sirip punggung tunggal, terdiri


dari sambungan antar duri (a)
dan gabungan antar jari-jari (b)
TIPE EKOR IKAN
Sistem kerangka ikan tulang sejati SISTEM
KERANGKA
SISTEM KERANGKA TERDIRI
DARI EKSOSKLETON DAN
ENDOSKLETON.

SISTEM EKSOSKLETON PADA


IKAN YAITU SISIK.

SISTEM ENDOSKLETON PADA


IKAN MELIPUTI CRANIUM
(TULANG TEMPURUNG
KEPALA), COLUMNA
VERTEBRALIS (TULANG
BELAKANG), CINGGULUNG
THORACICUM (GELANG
BAHU).
DISKUS PENGHISAP PADA IKAN
SUNGUT PADA IKAN
SISTEM KERANGKA IKAN TULANG
RAWAN
PERBEDAAN IKAN TULANG RAWAN
DAN IKAN TULANG SEJATI
TIPE SISIK IKAN

Tipe sikloid

Berbentuk seperti lingkaran dan memiliki dua bagian,


yakni bagian yang berupa tulang yang tersusun dari bahan
organik berupa garam kalsium dan bagian berikutnya
adalah lapisan fibrous (serat) yang tersusun dari kolagen.

Tipe ganoid

Berbentuk seperti belah ketupat tersusun sangat rapat satu


sama lain dan tersusun searah diagonal tubuh dan di atas
lempengan dasar sisik dilapisi oleh substansi mirip email
tipis disebut ganoin. Banyak ditemukan pada fosil primitif
dari actinopterygian dan Chondrostei.

Tipe placoid

Sisik Placoid yaitu sisik yang berasal dari tonjolan kulit,


berbentuk seperti duri bunga mawar (duri halus) dan
dasarnya membulat atau bujur sangkar. Biasanya
ditemukan di ikan parii

Tipe ctenoid

Sisik Ctenoid yaitu sisik yang mempunyai bentuk agak


persegi. Ciri Sisik ini adalah bagian anterior pada
umumnya saling tumpang tindih dengan bagian posterior
sisik yang ada di depannya.
SISTEM OTOT

• Berupa segmen-segmen yang disebut myomer.


• Tersusun atas caput sampai pinna caudalis.
• Terdapat batas antar myomer yang terdapat adanya lapisan jaringan ikat yang disebut
myocommata.
• Otot didaerah truncus dan cauda ada di bagian septum horizontal.
• Otot yang terletak dibawah septum horizontak disebut otot epaksial.
• Sedangkan, yang dibawahnya disebut otot hipaksial.
SISTEM
PENCERNAAN
MAKANAN
Bagian-bagian sistem pencernaan :

1. Cavum oris

2. Pharynx

3. Esophagus

4. Ventriculus (lambung)

5. Intestinum (usus)

6. Anus (dubur)

Kelenjar pencernaan :

1. Hepar (hati)

2. Vesica fellea (kantung empedu)

3. pankreas
SISTEM PERNAFASAN
SISTEM
P E R E DA R A N
DA R A H
SISTEM EKSRESI
SISTEM REPRODUKSI
SISTEM SARAF
ELASMOBRANCHI KLASIFIKASI

HOLOCEPHALI

DIPNOI

TELEOSTOMI
Contoh :
ELASMOBRANCHI
1. Termasuk ikan bertulang rawan.

2. Memiliki 5-7 pasang celah insang


yang membuka satu epr satu ke
bagian luar.

3. Memiliki sisik punggung yang


Squalus acanthias kaku dan sisik-sisik plasoid kecil
pada kulit.

4. Memilikoi sirip perut yang


dimodifikasi untuk membuat
clasper untuk transfer sperma.

5. Memiliki rahang.

Carcharodon carcharias

Anda mungkin juga menyukai