Anda di halaman 1dari 1

Kesimpulan

1. Membuat larutan dengan konsentrasi tertentu hampir sama yaitu dengan cara menentukan
besar molar atau molal terlebih dahulu. Setelah itu menghitung banyaknya massa yang harus
dilarutkan dengan menggunakan rumus (hal 31). Setelah mendapatkan banyaknya massa lalu
dimasukkan ke dalam labu takar kemudian ditambahkan air atau akuades hingga 100 ml.
2. Menghitung volume yang akan diencerkan dengan rumus VxK=VxK. Setelah itu volume larutan
yang akan diencerkan ditambahkan akuades hingga 100 ml.
3. Menentukan konsentrasi asam basa dengan cara titrasi dapat dilakukan dengan meneteskan
larutan basa yang sudah diketahui konsentrasinya yang bertindak sebagai titran. Diteteskan ke
larutan asam yang belum diketahui konsentrasinya, saat diteteskan dan terjadi perubahan
warna maka dicatat titran yang digunakan. Setelah itu dihitung menggunakan rumus V.M=V.M

Anda mungkin juga menyukai