Anda di halaman 1dari 31

PUSKESMAS CINUNUK

2019
FUNGSI UTAMA KOLESTEROL

Membangun dinding sel

Melindungi jaringan saraf

Membuat Hormon
Dari pemeriksaan darah kadar Kolesterolnya
melebihi nilai normal

Nilai Normal
• Kolesterol total < 200 mg/dl
• Kolesterol HDL 35 – 65 mg/dl
• Kolesterol LDL < 150 mg/dl
• Trigliserida < 150 mg/dl
APA SAJA YANG
DAPAT
MENYEBABKAN
KOLESTEROL
MENINGKAT???
Apa Tanda2 & Gejalanya???
Gejala dari meningkatnya kolesterol adalah:
• Leher kaku
• Pegal-pegal
• Sakit Kepala
Apa Akibatnya jika kolesterol darah
yang tetap tinggi??????
• Penyumbatan pada pembuluh darah jantung 
serangan jantung.
• Penyumbatan pada pembuluh darah otak 
serangan stroke.
• Penyumbatan pada pembuluh darah ginjal 
gagal ginjal
Apa saja yang dapat
menyebabkan kolesterol dapat
meningkat???
TIPSMENGENDALIKANKOLESTEROL
1.Diet
Konsumsi makanan yang rendah kolesterol.
Misalnya dengan mengkonsumsi susu tanpa lemak
dan mengurangi konsumsi daging dan kuning telur
2. Konsumsi makanan berserat
gandum, sayur – sayuran dan buah – buahan
dapat menyerap kolesterol yang ada dalam darah
dan mengeluarkannya dari tubuh
3. Hindari makanan berlemak dan berkolesterol
Seperti kentang goreng dan makanan cepat saji
lainnya, sosis, hot dog, kue, kue kering dan
hidangan pencuci mulut lainnya, Kurangi
menggoreng
“Studi menunjukan bahwajika
menurunkan kadarkolesterol
darah 10% saja makaakan
menurunkan risiko serangan
jantungsampai diatas50%”

Anda mungkin juga menyukai