Anda di halaman 1dari 11

Taka

(Tacca
leontopetaloides)
• KLASIFIKASI ILMIAH TAKA
• LATAR BELAKANG&DEFINISI TAKA

• KARAKTERISTIK TAKA

KANDUNGAN YANG TERDAPAT DALAM TAKA


KLASIFIKASI ILMIAH

I. Kingdom : Plantae
II. Subkingdom : Tracheobionta
III. Superdivisi : Spermatophyta
IV. Divisi : Magnoliophyta
V. Kelas : Liliopsida
VI. Subkelas : Lilidae
VII. Order : Liliales
VIII.Famili : Taccaceae
IX. Genus : Tacca J. R & G. Forst
LATAR BELAKANG&
DEFINISI TAKA
Taka (Tacca leontopetaloides)
merupakan tumbuhan yang
tumbuh didaerah pesisir dan
khususnya pesisir selatan
Jawa Barat.
Taka juga dapat tumbuh di
padang rumput, padang
alang-alang, savana.
Taka dikembangkan karena
jenis-jenis ini mempunyai
kandungan nutrisi yang
KARAKTERISTIK TAKA
 Memiliki tinggi antara 1,5 m – 2 m, tidak berkayu dan tidak bercabang.
 Tumbuhan ini berakar serabut dan memiliki umbi yang berbentuk bulat
agak melebar.
 Kulit umbinya tipis dan halus. Kulit ini berwarna putih pada yang muda,
dan akan berubah menjadi abu-abu tua kecoklatan.
 Daunnya berpelepah (melekat pada batang), berwarna hijau muda
berbintik putih kehijauan atau ungu kehitaman. Helaian daunnya
berbentuk agak membundar dan susunannya membentuk segi lima.
 Reproduksi dapat secara vegetatif (dengan menggunakan umbi atau
reproduktif (dengan menggunakan biji).
Sumber: BKP Kab. Garut dan Prawiranegara (1980) dalam Azizah (2009)

Kandungan Nutrisi Umbi Taka, Tepung Taka, dan Tepung terigu per 100 gram
Umbi taka mempunyai
kandungan pati (amilosa dan
amilopektin) yang mirip dengan
kentang. 
Tacca leontopetaloides tumbuh
terbatas di daerah sekitar pantai.
Kulit Umbi Taka mengandung
racun dan rasanya pahit sehingga
sebelum digunakan. Biasanya
umbi dicuci bersih, dikupas,
kemudian dimasak atau dibuat
tepung.
Di Nigeria, air bekas cucian umbi
biasanya dimanfaatkan sebagai
deterjen.
Taka memiliki beberapa senyawa yang memiliki
manfaat yaitu:
- Senyawa flavonoid taccalin : Mencegah diare dan
antioksidan
- Senyawa alkaloid : Digunakan dalam Pengobatan
kanker
- Senyawa tannin : Anti mikroba, anti inflamasi, dan
menghentikan pendarahan
- Senyawa saponin : Menurunkan kolesterol darah,
menurunkan resiko kanker dan antioksidan
Olahan Tanaman Umbi Taka
Mie Cheesse stick
Taka Taka

Kastengel tepung Klappertaart


Taka Taka
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai