Anda di halaman 1dari 8

Eliminasi

Nama kelompok:
• DEWI SAFITRI
• DIAH AYU SAPUTRI
• ERIKA FITRIA
• HERLINA
• LOLA RIZKY
• SITI FATIMAH
• SITI NURLATIFAH
• SIVA FAUZIAH
• TINA DWI HAPSARI
Pengertian eliminasi BAK
BAK / MIKSI adalah suatu proses pengosongan
kandung kencing. Gangguan pemenuhan
kenbutuha eliminasi BAK adalah ; Suatu keadaan
dimana terganggunya proses mekanisme tubuh
untuk memenuh kebutuhan eliminasi BAK atau
pengosongan kandung kencing secara normal.
Gangguan pemenuhan kebutuhan eliminasi
BAK
• Obstruksi.
• Infeksi.
• Calculi.
• Pertumbuhan jaringan yang abnormal.
• Masalah sistemik.
Faktor yang mempengaruhi kebiasaan
berkemih
• DIET DAN INTAKE
• RESPONE KEINGINAN AWAL UNTUK BERKEMIH
• GAYA HIDUP
• STRES PSIKOLOGI
• TINGKAT AKTIVITAS
• TINGKAT PERKEMBANGAN
• DEMAM DAPAT MENURUNKAN PRODUKSI URIN
• URIN
PENGERTIAN ELIMINASI BAB
Secara normal, makanan & cairan masuk
kedalam mulut, dikunyah (jika padat) didorong
ke faring oleh lidah dan ditelan dengan adanya
refleks otomatis, dari esofagus kedalam
lambung. Pencernaan berawal dimulut dan
berakhir diusus kecil walaupun cairan akan
melanjutkannya sampai direabsorpsi di kolon.
Faktor-faktor yang mempengaruhi Eliminasi BAB

• Usia dan perkembangan : mempengaruhi karakter feses, control


• Diet
• Pemasukan cairan. Normalnya : 2000 – 3000 ml/hari
• Aktifitas fisik : Merangsang peristaltik usus, sehingga peristaltik usus meningkat.
• Faktor psikologik
• Kebiasaan
• Posisi
• Nyeri
• Kehamilan : menekan rectum
• Operasi & anestesi
• Obat-obatan
• Test diagnostik : Barium enema dapat menyebabkan konstipasi
• Kondisi patologis
• Iritans
MASALAH ELIMINASI
Konstipasi merupakan gejala, bukan penyakit
yaitu menurunnya frekuensi BAB disertai dengan
pengeluaran feses yang sulit, keras, dan
mengejan. BAB yang keras dapat menyebabkan
nyeri rektum. Kondisi ini terjadi karena feses
berada di intestinal lebih lama, sehingga banyak
air diserap.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai