Anda di halaman 1dari 9

PERTEMUAN 8

PEWARNAAN ENDOSPORA
 Bakteri yang memilliki endospora : genus
Clostridium, genus Desulfomaculatum, genus
bacillus
 Endospora merupakan bentuk dorman dari
selvegetatif, sehingga metabolismenya bersifat
inaktif dan mampu mmepertahankan diri dari
tekanan fisik dan kimia spt panas,
kering,dingin radiasi dan bahan kimia
 Tujuan pewarnaan endospora : membedakan
endospora dengan sel vegetatif
 Dibawah mikroskop endospora tetap terlihat
meski tanpa pewarnaan tampak jernih dan
refraktil
 Jika dilakukan pewarnaan sederhana
endospora sulit dibedakan dari badan inklusi
(keduanya transaparan) sehingga diperlukan
pewarnaan endospora
Prosedur
NO CARA KERJA HASIL
1 Buat preparat ulas dari bacillus lalu Sel bakteri menempel
tutup dengan kertas merang pada permukaan objek
glass
2 Tetesi ulasan pada objek glass dengan Malachit green akan
Malachet green diatas kertas merang. mewarnai sel vegetatif
Letakkan di atas air yang mendidih. bakteri. Endospora sukar
Biarkan 5 menit. Jaga jangan sampai menyerap zat warna,
kering tambahkan lagi mlachit green sekali diberi zat warna,
warna tersebut sulit
dilunturkan. Untuk
mewarnainya dilakukan
pemenasan untuk
mempermudah
penetrasi malachit green
ke dinding endospora
NO CARA KERJA HASIL
3 Setelah dingin bilas objek glass dengan Air digunakan sebagai
akuades agen dekolorisasi sel.
Setelah perlakuan
diatas,malachit green
tidak melekat kuat
dengan sel vegetatif.
Pembilasan dengan
akuades akan
melunturkan malachit
green pada sel vegetatif
4 Teetsi dengan safranin sebagai counter Safranin akan mewarnai
stain, diamkan ± 45 detik sel fegetatif menjadi
merah
5 Cuci keringa nginkan
Tipe endospora
Pewarnaan negatif
 Beberapa bakteri sulit diwarnai dengan zat
warna basa tapi mudah dilihat
denganpewarnaan negatif
 Zat warna tidak mewarnai sel melainkan
lingkungan sekitar
 Sel tampak transparan dengan latar belakang
hitam
Prosedur

 Ambil dua objek glass, teteskan nigrosin


diujung kanan salah sato objek glas
 Biakan diulaskan atau diteteskan pada tetesan
nigrosin tadi. Campurkan
 Tempelkan sisi objek glass yang lain kemudian
gesekkan ke samping kiri
 Biarkan preparat mengering diudara, jangan
difiksasi
 Lihat dibwah mikroskop
Beberapa bentuk sel bakteri
pada pewarnaan medan gelap
Bentuk Contoh jenis
Coccus Neisseria, Enterococcus
Cocobasil Moraxella, Acinetobacter
Basili Escherichia,
Lactobacillus<,Clostridium
Vibrio Vibrio, Ancylobacter
Helical Psirocheta, spirilium, campylobacter
Diplococcus Neisseria, Moraxela
Streptococus Streptococus
Streptobacillus Bacillus Bacillus, Micobacterium
Staphylococcus Staphylococcus
Tetrad Pediacoccus, micrococcus
Sarcina Sarcina

Anda mungkin juga menyukai