Anda di halaman 1dari 8

ENTOMOLOGI

(Anoplura/Phthiraptera)
Retno s
Metamorfosis tidak lengkap :
Telur  Nimfa  Dewasa
Telur : warna putih, punya operculum
(penutup), 6-9 telur/hari/ekor betina.
Menetas jadi nimfa setelah 5-10 hari
Nimfa : bentuk sama dg dewasa, ukuran
lebih kecil, mengalami 3x pergantian kulit
Jadi dewasa setelah 7-14 hari (dewasa
bertahan 40 hari)

Siklus Hidup
Kutu Rambut
Kepala
Tuma hanya parasitik pada manusia,
kosmopolit
Prevalensi tinggi pada iklim dingin
Penularan dengan kontak langsung
(barang pribadi)
Phthirus pubis ditularkan dengan kontak
seksual
Spesies : Pediculus humanus capitis /
corporis, Phthirus pubis
Jantan Betina

Pediculus humanus capitis


Telur
Dewasa

Pediculus humanus capitis


Phthirus pubis

Anda mungkin juga menyukai