Anda di halaman 1dari 8

Kimia farmasi analisi

Nama : veranicha lestasri


Nim : 61608100817053
PENDAHULUAN

Asam Mefenamat adalah obat antiinflamasi non-steroid


(OAINS) yang digunakan untuk mengobati nyeri ringan
sampai sedang seperti sakit kepala, sakit gigi, nyeri otot,
nyeri pasca operasi dan juga peradangan. Obat ini juga
bisa digunakan untuk mengurangi nyeri dan kehilangan
darah pada saat periode menstruasi.

Struktur kimia asam mefenamat


Bobot Molekul : 241.2851
Titik Lebur / Melting point : 230-231 °C
Log P : 5.12
pKa : 4,2
Kelarutan dalam air : 20 mg/L (pada suhu 30 °C)
Komposisi : C (74,67%), H (6,27%), N
(5,81%), O (13,26%)
Jumlah Atom : 33
Pemerian : serbuk putih keabuan. Tidak
larut dalam air larut dalam alkohol

Rumus kimia asam mefenamat


MEREK / NAMA DAGANG ASAM
MEFENAMAT
Mefinal, Anastan, Opistan, Lapistan,
Omestan, Asmef, Trifastan, Ponstan,
Novastan, Mefinter.

Fungsi asam mefenamat

Fungsi obat asam mefenamat ini untuk


meredakan rasa sakit tingkat ringan hingga
menengah.
MEKANISME REAKSI

Menghambat sintesa prostaglandin dengan menghambat kerja


isoenzim COX-1 & COX-2

Kerja Asam mefenamat adalah seperti obat golongan AINS lain yaitu
menghambat sintesa Prostaglandin dengan menghambat kerja enzim
cyclooxygenase/PGHS (COX-1 & COX-2). Efek anti inflamasi,
analgetik & antipiretik merupakan dipercaya dari kerja menghambat
COX-2. Efek anti inflamasi mungkin juga dihasilkan dari kerja
menghambat biosintesis dari mukopolisakarida. Efek antipiretik
diduga akibat hambatan sintesa prostaglandin di CNS.

• Menghambat siklooksigenase-1 (COX-1) dan COX-2,


• tindakan farmakologis mirip dengan NSAID lainnya; berperan
dalam aktivitas anti-inflamasi, analgesik, dan antipiretik.
METABOLISME REAKSI

Asam mefenamat adalah inhibitor kompetitif dari COX -1 dan COX-2,


yang bertanggung jawab dalam proses biosintesis prostaglandin.
Penurunan aktivitas enzim tersebut mengurangi produksi
prostaglandin, yang terlibat dalam peradangan dan nyeri.

Efek Racun

penggunaan asam mefenamat terus menerus dapat


menyebabkan overdosis dan keracunan. overdosis
yang tidak mendapat penanganan cepat dapat
menyebabkan kegagalan liver dan kematian.
Prosedur pengujian identifikasi
asam mefenamat
 Dilarutkan sampel dalam Natrium Hidroksida
(NaOH)
 Di vortex
 Di sentrifugasi
 Di dekantasi
 Residu
 Filtrat
 Pipet sedikit untuk Uji kualitatif dengan FeCl3 di
plat tetes (jika terbentuk warna ungu positif
mengandung asam mefenamat)

Anda mungkin juga menyukai