Anda di halaman 1dari 6

PENDAHULUAN

LATAR BELAKANG
Krisis hipertensi merupakan salah satu
kegawatan dibidang kardiovaskular yang sering
dijumpai di instalasi gawat darurat.
Krisis hipertensi ditandai dengan peningkatan
tekanan darah secara akut dan sering berhubungan
dengan gejala sistemik yang merupakan
konsekuensi dari peningkatan darah tersebut.
Duapuluh persen pasien hipertensi yang
datang ke UGD adalah pasien hipertensi krisis.
Dari 60 juta penduduk Amerika Serikat 30%
diantaranya menderita hipertensi dan hampir 1
– 2% akan berlanjut menjadi hipertensi krisis
disertai kerusakan organ target.
TINJAUAN PUSTAKA
DEFINISI
Peningkatan secara mendadak tekanan darah
sistolik >180mmHg atau tekanan darah diastolik
>120mmHg dinamakan krisis hipertensi.
Hipertensi emergensi

• Disertai kerusakan organ target

Hipertensi urgensi

• Tanpa disertai kerusakan organ target


EPIDEMIOLOGI
Di Asia Tenggara sebanyak 36% Krisis hipertensi ditemukan
populasi dewasa mengalami 1-2% dari populasi
hipertensi hipertensi

Frekuensi hipertensi urgensi sebesar 76% sedangkan


hipertensi emergensi sebesar 24% dari seluruh kasus krisis
hipertensi

Anda mungkin juga menyukai