Anda di halaman 1dari 6

ASAM, BASA, DAN

GARAM
Nama: Nurul Atikah
Putri Rizky Arneta

Septi Marastika
Siti Rokayah
DEFINISI ASAM, BASA, DAN GARAM

ASAM

Senyawa kimia yang bila di larutkan dalam air akan menghasilkan larutan dengan pH
< 7.
BASA

Senyawa kimia yang menyerap ion hidronium ketika di larutkan dalam air dan
memiliki pH > 7.
GARAM

senyawa ionik yang terdiri dari ion + dan ion – sehingga akan memebentuk senyawa
netral.
JENIS-JENIS ASAM, BASA
DAN GARAM

ASAM GARAM BASA

GARAM BASA BASA


ASAM ASAM
SEDERHANA KUAT KUAT
KUAT LEMAH

GARAM
• HCl GANDA
• H₂SO
₄ • HCN GARAM NaOH
• H₂SO • HNO NH₄OH
KOMPLEKS Ca(OH)₂
₃ ₂ N₂H₅OH
• HNO • HF GARAM
₃ CAMPURAN
IDENTIFIKASI ASAM, BASA, DAN GARAM

 Identifikasi dengan kertas lakmus


 Indentifikasi asam basa menggunakan indikator alami
ASAM, BASA, DAN GARAM DALAM
K E H I D U PA N S E H A R I

 ASAM

Senyawa asam dapat kita temui di buah-buahan, cairan aki bahkan cairan
asam lambung kita.
BASA

contoh basa yaitu deodoran, plaster, dan sabun.


GARAM

contoh garam yaitu Natrium klorida (garam dapur), magnesium sulfat


(garam inggris), dan natrium bikarbonat (soda kue).
TERIMA KASIH
ADA PERTANYAAN?

Anda mungkin juga menyukai