Anda di halaman 1dari 11

Akuntansi

Berdoa sebelum dimulai


ganbatte
Perhatikan informasi dibawah ini
Penjualan Rp 123.000.000
Persediaan Barang Dagang Awal Rp 34.000.000
Pembelian Rp 114.000.000
Pembelian Bersih Rp 108.000.000
Persediaan Barang Dagang Akhir Rp 40.000.000
Retur Penjualan Rp 11.000.000
Hitung besarnya HPP
Diketahui data sebagai berikut
Penjualan Rp 17.250.000
Retur Penjualan Rp 350.000
Potongan penjualan Rp 400.000
Harga Pokok Penjualan Rp 12.250.000
Besar pajak ditetapkan 10% dari laba kotor
Berdasarkan data tersebut besarnya laba kotor adalah….
Berdasarkan soal sebelumnya, besarnya laba bersih adalah….
Berikut informasi sehubungan dengan laporan perubahan modal
Modal awal Rp 68.000.000
Prive Rp 1.200.000
Beban Pajak Rp 2.500.000
Total Pendapatan Rp 45.000.000
Modal Akhir Rp 98.000.000
Besarnya laba bersih sebelum pajak adalah….
Perhatikan sebagian data Laundry Sikat habis pada 31 Desember 2016 adalah
sebagai berikut :
Pendapatan jasa Rp 5.000.000
Beban sewa Rp 650.000
Beban iklan Rp 340.000
Piutang usaha Rp 1.600.000
Utang Usaha Rp 800.000
Pendapatan diterima dimuka Rp 450.000
Beban Gaji Rp 1.400.000
Beban Bunga Rp 60.000
Sewa dibayar dimuka Rp 1.800.000
Prive Rp 100.000
Dari informasi diatas, besarnya laba bersih adalah….
Pada tanggal 1 mei 2010 saldo buku besar kas perusahaan sebesar Rp
600.000 (D). Pada akhir bulan mei, jurnal pengeluaran kas
menunjukkan total kas (K) Rp 3.000.000, jurnal penerimaan kas
menunjukkan total kas (D) Rp 4.000.000 dan di jurnal umum terdapat
pengkreditan kas sebesar Rp 200.000. jika dilakukan posting, maka
saldo rekening kas akhir bulan adalah….
Saldo piutang usaha suatu perusahaan per 31 Desember 2013
berjumlah Rp 8.700.000. adapun kegiatan selama tahun 2014 sebagai
berikut :
- Penjualan barang tunai Rp 11.400.000
- Penjualan barang kredit Rp 89.600.000
- Retur penjualan kredit Rp 1.300.000
- Penerimaan piutang Rp 85.500.000
- Pembayaran utang Rp 48.800.000
Piutang usaha per 31 desember 2014 berjumlah….

Anda mungkin juga menyukai