Anda di halaman 1dari 21

FISIKA DASAR

VEKTOR
Arif Wijaya, S.Si., M.T
OUTLINE
1. VEKTOR DAN SKALAR
2. MENAMBAHKAN VEKTOR SECARA GEOMETRIS
3. KOMPONEN-KOMPONEN VEKTOR
4. VEKTOR SATUAN
5. MENAMBAHKAN VEKTOR MELALUI KOMPONEN-KOMPONENNYA
6. PERKALIAN VEKTOR
1. VEKTOR
DAN SKALAR
VEKTOR
 Mempunyai magnitude dan arah

 Mengikuti aturan kombinasi khusus


(aturan vektor)
 Tergantung system koordinat

 Contoh: besaran Perpindahan,


kecepatan, percepatan, gaya

SKALAR
 Hanya memiliki magnitude

 Besar dinyatakan oleh bilangan dan


satuan
 Tidak tergantung system koordinat

 Contoh: waktu, suhu, volume,


tekanan, energy, massa, laju
KAPAN SUATU a. dua vektor sama jika arah dan besarnya sama
VEKTOR
 𝑎 𝑏

DIKATAKAN ⃗  

SAMA ATAU b. Dua vektor dinyatakan tidak sama jika:


TIDAK SAMA? 1. Besar sama, arah berbeda

 𝑎
⃗ 𝑏

 

2. Besar tidak sama, arah sama


 𝑎
⃗ 𝑏

 

3. Besar dan arahnya tidak sama

 𝑎

𝑏

 
 Misalkan sebuahpartikelbergerakdari P1ke
OPERASI P2dankemudianberlanjutdari P2ke P3,
MATEMATIK sepertidigambarkandalam diagram vektorberikut.

A VEKTOR

MENAMBAHKAN VEKTOR
SECARA GEOMETRIS
 METODE
1. JAJARAN GENJANG Perpindahannetodariduaperpindahantersebutadalahsebuahp
2. SEGITIGA erpindahandari P1ke P2,
kitadapatmenyebutnyasebagaijumlahvektor(atauresultan).
3. POLIGON Hubunganantaraketigavektortersebutdapatdituliskandenganp
ersamaanvektor.
METODE JAJARAN GENJANG
OPERASI
MATEMATIK
A VEKTOR

MENAMBAHKAN VEKTOR SECARA METODE SEGITIGA


GEOMETRIS
 METODE JAJARAN GENJANG
 METODA SEGITIGA
 METODA POLIGON

METODE POLIGON
Contoh Soal
  Penyelesaian:
Pada sebuahkelasorientasimedan,
andaharusberpindahsejauhmungkin (jarakgaris-lurus)
dari base camp dengancaraberpindahtiga kali
secaragarislurus.
Andabisamengurutkansesukaandadariperpindahanberik
ut. (a) , 2 km ketimur (langsungmenujuarahtimur); (b) ,
2 km 30odaritimurkeutara (padasudut
30odariarahtimurmenujukearahutara); (c) , 1 km
kebarat. Berapajarakperpindahanterjauhdari base camp
yang bisaandadapatkan di akhirperpindahanketiga.

Sebagai alternative,
andabisamenggantiuntukmaupununtuk.
MENAMBAH   𝒂
Hukum komutatif vektor
⃗ +𝒃
⃗ =𝒃 𝒂
⃗ +⃗
KAN
VEKTOR
SECARA
GEOMETRIS
Penambahan vektor dengan
definisi ini mempunyai dua sifat
penting
1. Urutan penambahan bukan
merupakan hal yang penting
Hukum asosiatif vektor
(Hukum Koomutatif)  
2. Ketika terdapat lebih dari dua
vektor, kita dapat
menggabungkan vektor-vektor
tersebut dalam urutan yang
bebas (Hukum asosiatif)
 Komponenn vektor A:
KOMPONEN- Ax = A cos θ
KOMPONEN Ay = A sin θ
VEKTOR
Teknik lain dalam menambahkan Magnitudovektor A:
vektor yang lebih sederhana dan
mudah adalah menggunakan
aljabar, tetapi vektor-vektornya
harus ditempatkan pada system
Arahvektor A:
koordinat persegi panjang.
Komponen sebuah vektor adalah
proyeksi vektor tersebut pada
suatu sumbu.
Proses untuk mendapatkan
kommponen-komponen vektor ini
disebut penguraian vektor
Contoh Soal
Penyelesaian:
Sebuah pesawat terbang kecil
meninggalkan sebuah bandara
dalam cuaca berawan dan
kemudian baru terlihat lagi pada
jarak 215 km pada arah 22o dari
utara ke arah timur. Berapakah
jarak pesawat ke arah utara
maupun ke arah timur dari bandara
pada saat pesawat kembali terlihat.
VEKTOR  Besarnya vektorsatuan

SATUAN
 Vektor
satuanadalahsebuahvektor yang A = A x i + A y j + A zk
mempunyai magnitude tepat 1
danmempunyaiarahtertentu. B =Bxi+ Byj+ Bzk
Vektorsatuantidakmempunyadi R = (Ax+Bx)i + (Ay+By)j + (Az+Bz)k
mensidansatuan.
Tujuannyahanyauntukmenentuk
ansuatuarah.
Notasivektorsatuan KuantitasAxi, Ayj, Azkadalahvektor,
disebutkomponenvektor
Vektor-vektorsatuan yang
searahdengansumbupositif x, y
dan z masing-masingdilabeli, ,
dan, Kuantitas Ax, Ay, Azadalah scalar
dimanatandatopidigunakanseba disebutkomponenskalar
gaipenggantitandapanahuntuk
menyatakanvektorlainnya.
MENAMBAHKA
N VEKTOR
MELALUI
KOMPONEN-
KOMPONENNYA

Cara lain untuk menambahkan


vektor adalah dengan
menggabungkan komponen-
komponen pada masing-
masing sumbunya
Contoh Soal
Penyelesaian:
Diketahui 3 buah vektor
A = (4,2m)i – (1,5m)j
B = (-1,6 m)i +(2,9 m)j
C = (-3,7 m)j
Tentukan besar resultan dari
ketiga vektor tersebut, besar
komponen-komponennya,
serta arah resultannya.
1. Perkalian Skalar dengan Vektor

k : scalar
PERKALIAN C=kA
A : vektor
VEKTOR Vektor C merupakan hasil perkalian antara scalar k dengan vektor
1. PERKALIAN SKALAR DENGAN A. Hasil perkalian berupa vektor.
VEKTOR

2. PERKALIAN VEKTOR DENGAN ◦ Jika k positif arah C searah dengan A


VEKTOR ◦ Jika k negative arah C berlawanan arah dengan A
a. PERKALIAN TITIK (DOT PRODUCT)

b. PERKALIAN SILANG (CROSS


PRODUCT) A C=3A
k = 3,
1.
  PerkalianVektordenganVektor
a. Perkaliantitik (perkalian scalar ataudot product)
MerupakanperkalianskalardarivektorAdanBdapatditulisseb
PERKALIAN agaidandidefinisikansebagai

VEKTOR
1. PERKALIAN SKALAR DENGAN
VEKTOR

2. PERKALIAN VEKTOR DENGAN


VEKTOR

a. PERKALIAN TITIK (DOT PRODUCT)


Hukum
  komutatifberlakupadaperkalianskalar,
b. PERKALIAN SILANG (CROSS sehinggadapatdituliskan:
PRODUCT)

Ketikaduabuahvektordinyatakanolehnotasivektorsatuan,
makadapatdituliskanmenjadi
Contoh Soal
Berapa sudut θ yang dibentuk antara A = (3,0)i – (4,0)j dan B = (-2,0)i +(3,0)k
Peyelesaian:
  PerkalianVektordenganVektor
1.
b. Perkaliansilang (cross product)
MerupakanperkalianvektordarivektorAdanBdi
tulissebagaimenghasilkanvektorketiga C yang
magnitudonya:
PERKALIAN
VEKTOR Dimanaθadalahsudutterkecil yang
1. PERKALIAN SKALAR DENGAN diapitolehA danB.
VEKTOR
arahCadalahtegaklurusterhadapbidangyang
2. PERKALIAN VEKTOR DENGAN
VEKTOR
dibentukolehA
danBdanberlakukaidahtangankanan.
a. PERKALIAN TITIK (DOT PRODUCT)

b. PERKALIAN SILANG (CROSS


Hukumkomutatiftidakberlakupadaperkalianve
PRODUCT) ktor.

Ketika
duabuahvektordinyatakanolehnotasivektorsat
uan, makadapatdituliskanmenjadi
 Penulisandalamvektorsatuan

CROSS
PRODUCT

HasilAkhir
+
 
sifat – sifatperkaliantitik (Dot Product) VektorSatuan

SIFAT
PERKALIAN
VEKTOR
sifat – sifatperkaliansilang (Cross Product) VektorSatuan
Contoh Soal
 Diberikan A = 2i+ 3j danB = 3i - 2j, tentukanlah: Peyelesaian:
a. |A| dan |B|
b. A + B
c. Sudutantaravektor A dengansumbu x positif
d.
e.
f. Sudutantarakeduavektor
g.
Terimakasih.

Anda mungkin juga menyukai