Anda di halaman 1dari 8

TIPS BELAJAR DI

RUMAH
1. Kondisikan Seperti di Sekolah
Kondisikan suasana belajar seperti di sekolah.
Tegas terhadap diri sendiri. Untuk belajar, kamu
bisa pilih waktu yang tepat serta tempat yang
nyaman. Sehingga kamu bisa mengerjakan dengan
baik. Usahakan kamu tetap bagun pagi dan mandi
pagi. Karena jika tidak mandi akan berpengaruh
pada mood kamu untuk belajar.
2. Jaga Manajemen Waktu

Atur waktu belajar dengan teratur. Kerjakan dengan


fokus tugas yang dibebankan guru.
Bagi orang-orang yang belum terbiasa belajar mandiri,
biasanya akan mengerjakan tugas-tugas sekolah di menit-
menit terakhir tenggat waktu yang ditetapkan. Oleh
sebab itu, membiasakan diri untuk belajar dan
mengerjakan tugas di awal waktu adalah keterampilan
yang mesti ditanamkan kepada siswa yang melakukan
kegiatan belajar di rumah.
3. Belajar dengan Serius

Kesalahan yang sering dilakukan siswa, sebagaimana dilansir


dari Psychology Today adalah tidak fokus ketika melakukan proses
belajar mandiri. 
Selama melakukan pembelajaran di rumah, terdapat banyak sekali
‘gangguan’ yang mengganggu proses pembelajaran. Godaan untuk
menonton video, mengakses media sosial, hingga membaca-baca
konten berita. 
 
Oleh sebab itu, penting bagi siswa untuk berusaha fokus dan konsisten
selama waktu belajar yang ditetapkan. Hindari segala macam
gangguan. Jika memungkinkan, sediakan ruang khusus untuk belajar
dan menjauhkan diri dari gangguan anggota keluarga yang lain.
4. Diskusi
Belajar di rumah itu perlu diskusi agar
mendapatkan apa yang dicari. Diskusi
bersama teman-teman secara online.
Baik dari chat hingga video call.
Selain itu berdiskusi juga dapat
menghilangkan rasa bosan.
5. Tanamkan Motivasi Yang Kuat

 Belajar dari rumah memang terkesan menjadi beban bagi


kalian, baik karena alasan jenuh, lebih enak belajar di
sekolah atau lain sebagainya, namun proses belajar dari
rumah masih harus dilalui selama pandemi ini masih belum
dinyatakan berakhir.
 Agar semangat belajar tetap terus ada, maka kalian harus
memiliki motivasi yang kuat, tidak menjadikan aktivitas
tersebut menjadi beban. Kalian dapat belajar untuk
menamkan pikiran positif “jika ingin kembali belajar di
sekolah, maka saat ini harus bersabar untuk belajar
dirumah, tetap semangat, agar rantai penyebaran virus
corona dapat terputus dan wabah corona segera hilang”
6. Mengkondisikan Tempat Belajar yang Aman dan Nyaman

 Jika motivasi dalam diri telah kuat, maka kalian harus dapat menjaga mood
belajar tetap membaik. Caranya dengan mengkondisikan tempat atau suasana
belajar yang aman dan nyaman. Suasana yang nyaman dalam belajar bisa saja
berbeda, ada sebagian yang dapat belajar harus ditempat yang sunyi dan sepi,
namun tak sedikit pula yang suka belajar dengan adanya iringan music yang
lembut. Semua itu dapat diatur sesuai kebiasaan belajar kalian.
 Suasana yang nyaman juga mencakup tentang kerapihan dan kebersihan tempat
belajar. Usahakan meja belajar dan lingkungan sekitar selalu bersih, buku-buku
dan alat tulis tertata rapi. Karena itu akan sangat menambah semangat belajar
dan menjaga kestabilan mood belajar, apabila meja belajar selalu berantakan
dan ketika ditengah proses belajar sedang membutuhkan sesuatu yang ternyata
tidak mudah ditemukan maka sangat mempengaruhi prose belajar selanjutnya,
akhirnya bisa menghancurkan mood. Apabila mood belajar telah rusak, maka
kalian akan malas unuk melanjutkan belajar.
7. Tetap Menjaga Kesehatan Selama Belajar

Tuntutan tugas yang semakin hari semakin banyak,


terkadang membuat kalian harus belajar lebih ekstra
dengan melebihi waktu atau jadwal yang telah
dibuat. Demi mengejar dateline terkadang kalian
juga mengabaikan waktu istirahat selama belajar.
Padahal kalian juga harus tetap menjaga kesehatan
selama belajar dirumah, dengan cara mengatur pola
duduk yang benar saat menulis atau membaca, sering
melakukan senam peragangan sederhana disela-sela
belajar agar tidak mengalami kram pada bagian

Anda mungkin juga menyukai