Anda di halaman 1dari 33

DUALISMA PARTIKEL

DAN GELOMBANG

OLEH:
Ngurah Sutapa
sutapafis97@unud.ac.id
MACAM-MACAM GELOMBANG
EKSPERIMEN DAN TEORI GELOMBANG HUYGEN
CONTOH CAHAYA BERPERILAKU GELOMBANG
HUKUM BRAGG
GELOMBANG EM
GELOMBANG EM
GELOMBANG EM
DUALISME PARTIKEL/GELOMBANG
TEORI KUANTUM
• Einstein (1905) menolak teori tersebut berdasarkan fenomena
efek foto-listrik dimana permukaan logam melepaskan elektron
jika disinari dengan cahaya berfrekuensi ν ≥ W / h, W adalah
fungsi kerja logam (=energi ikat elektron dipermukaan logam).
• Dalam teori relativitas khususnya (1905), hubungan energi dan
momentum suatu partikel diungkapkan sebagai berikut:

2
E
p adalah momentum   p 2
partikel,  m
dan
2 2
c adalah
o mo massa
c
diam partikel bersangkutan
LANJUT

 Untuk foton, karena tidak mempunyai massa diam,


sedangkan energinya E=hυ,maka momentum foton adalah

E h
p 
c 
Adanya momentum inilah yang mencirikan sifat partikel dari
cahaya.
PANJANG GELOMBANG DE BROGLIE

 Louis de Broglie :
Mengemukakan bahwa tidak hanya cahaya yang
memiliki sifat “mendua”, tetapi juga partikel.
Suatu partikel dapat juga memiliki sifat gelombang.
Menurut de Broglie suatu partikel yang memiliki
momentum p jika dipandang sebagai gelombang,
mempunyai panjang gelombang:
h h
  
p mv
Panjang gelombang ini disebut panjang gelombang de
Broglie.
TUGAS KELOMPOK
 Kelompok I, 15-25 , 17.23, 17.25, 17.50 dan 18-22
Aplikasi efek foto listrik 1
 Kelompok II, 18-24, 18.34, 19.01, 19.02 dan 19-03
Aplikasi efek foto listrik 2
 Kelompok III, 19.04, 19.05, 19.06, dan 19.07
Aplikasi Sinar-X 1
 Kelompok IV, 19.08, 19.09, 19.12, dan 19.14
Aplikasi Sinar-X 2
 Kelompok V, 19.16, 19.18, 19.21 dan 19.22
Aplikasi Efek Compton 1
 Kelompok VI, 19.23, 19.24, 19.25, dan 19.26
Aplikasi Efek Compton 2
 Kelompok VII, 19.27, 19.29, 19.31 dan 19.35
Aplikasi Pair Produksi 1
 Kelompok VIII, 19.36, 19.37, 19.38, 19.39 dan 19.40
Aplikasi Pair Pruduksi 2

Anda mungkin juga menyukai