Anda di halaman 1dari 11

Oktober 2019

PENGELOLAAN
KEUANGAN
RSU. SRIWIJAYA
PALEMBANG
Oleh Indra D. Latuconsina
Bagian Keuangan
VISI :

Menjadi Rumah Sakit Yang Unggul


Dengan Memberikan Pelayanan Yang
Prima,Berkesinambungan dan dapat
dijangkau masyarakat”.
RSU. SRIWIJAYA PALEMBANG 2
Misi :

1. Mewujudkan Sistem Manajemen rumah Sakit yang profesional


dan meningkatkan sarana dan prasarana rumah sAkit yang
berorientasi pada pasien serta berintegrasi tinggi dalam
memberikan pelayanan kesehatan.

2. Mengembangkan kesadaran masyarakat tentang makna kesehatan


bagi kehidupan individual dan sosial.

3. Memberikan pelayanan yang ramah,bersahabat tanpa


membedakan unsur SARA.

4. Berkolaborasi dengan program dari pemerintah.


ADD A FOOTER 3
Ramalan bisnis masa depan yang akan berkembang
akan ada tiga industri masa depan yang terus
berkembang dan tidak ada matinya.

Perubahan lingkungan
hidup,

munculnya
1. INDUSTRI MAKANAN penyakit-penyakit baru dan
2. INDUSTRI meningkatnya kesadaran
PENDIDIKAN masyarakat akan
3. INDUSTRI RUMAH pentingnya kesehatan terus
SAKIT mendongkrak sisi
permintaan layanan
kesehatan dalam skala luas.
RSU, SRIWIJAYA PALEMBANG 4
Sumber Dana Pendaatan
Rumah Sakit Swasta
$50,000
Pada Umumnya Penadapatan Usaha RS.
Swasta adalah dari Pelayanan kepada $40,000
Masyarakat :
$30,000

$20,000
1. Pasien Umum
$10,000
2. Pasien Peserta JKN (BPJS Kesehatan)
3. Pasien Kerjasama (Penjamin) $0

ADD A FOOTER 5
Jenis Pengeluaran

Biaya Tetap Biaya Variabel


• Biaya tetap merupakan jenis biaya • Biaya variabel bersifat dinamis. Ia
yang bersifat statis (tidak berubah) mengikuti banyaknya jumlah aktivitas yang
dalam ukuran tertentu. Biaya ini akan dilakukan.
tetap kita keluarkan meskipun kita
tidak melakukan aktivitas apapun atau • Contoh Biaya Variabel :
bahkan ketika kita melakukan aktivitas • Langganan Daya dan Jasa (Listrik, Telp,
yang sangat banyak sekalipun Air)
• Contoh Biaya Tetap: • Balanja Bahan Habis Pakai (ATK, Gas,
KOnsumsi)
• Penyusutan Gedung dan Peralatan
• Belanja Jasa/Upah
• Pajak Bangunan
• Asuransi
ADD A FOOTER 6
Akunt Belanja/Pengeluaran
1. Belanja Pegawai (511000)
2. Belanja Modal (5212000)
3. Belanja Bahan Habis Pakai (5313000)
4. Belanja Langganan Daya dan Jasa (54140000)
5. Belanja Pemeliharaan Gedung/Bangunan (5515000)
6. Belanja Pemeliharaan Alat/Mesin (5616000)

ADD
7 A FOOTER
Biaya Total
Penggabungan antara biaya Tetap dan Biaya Variabel menjadi
Biaya Total
Biaya Total merupakan baya keseluruhan yang harus
dikeluarkan dalam satu periode Akuntansi
Perhitungan Laba Rugi
Total Penadapatan/Penerimaan dikurangi Biaya Total menjadi
perhitungan laba rugi Perusahaan dalam satu periode akutansi
(Bulanan, Kwartal, Semester. Tahunan

ADD A FOOTER 8
Pengeluaran Category 1 Category 2 Category 3
Belanja Pegawai Gaji Bulanan Jasa Dokter Jasa Lainnya
Belanja Bahan Penunjang Keperluan Habis
Obat ATK
Pakai
Langganan Daya dan Jasa Listrik Telpon Pam
Belanja Peralatan dan Mesin
Alat Kesehatan Alat Rumah Tangga 216,000,000

Pengembangan SDM
Seminar/Loakakarya Work Shop Bintek

Belanja Bahan Habis Pakai


Alat Tulis Kantor Gas/Oksigen BHP Lainnya

Belanja Upah Perawatan Alat


Perawatan Gedung Perawatan Mesin
Keseahatan
Total Pengeauaran 562,500 1,2000000 1,800,00000
Subject 9

Subject 10

ADD A FOOTER 9
VIDEO SLIDE

ADD A FOOTER 10
THANK YOU!
Indra D. Latuconsina

Phone
08127101835
Email
balakarta12@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai