Anda di halaman 1dari 27

KONSEP DAN

RAGAM
KECERDASAN IQ,
EI DAN Sq
Rifa Nu
rul Aad
1808 32 il ah
9
Pemate
ri 1
Emotional
quotient
kemampuan mengenali perasaan sendiri
dan perasaan orang lain, kemampuan
memotivasi diri sendiri, serta
kemampuan mengolah emosi dengan
baik pada diri sendiri dan orang lain. Daniel Goleman
intelligence
quotient
Ukuran kemampuan intelektual,
analisis, logika dan rasio seseorang.
Dengan demikian, hal ini berkaitan
dengan keterampilan berbicara,
kesadaran akan ruang, kesadaran akan
David wechsler
sesuatu yang tampak, dan penguasaan
matematika.
spiritual quotient
Kecerdasan ini digunakan untuk
menyelesaikan masalah kaidah dan
nilai-nilai spiritual. Dengan adanya
kecerdasan ini, akan membawa
seseorang untuk mencapai kebahagiaan
Danah Zobar
hakikinya
Jadi, apa perbedaan eq,
iq, dan sq?
EQ IQ SQ
 Kemampuan seseorang  Kemampuan kita  Kemampuan kita
untuk dapat untuk mengolah dan untuk berahlak mulia
mempengaruhi dan berfikir kognitif. dan mengenal siapa
diterima orang lain  Titik berat pada diri kita dan Tuhan
dengan baik. logika dan analisis. kita.
 Titik berat pada emosi  Relatif permanen.  kecerdasan yang
dan biologis. berasal dari dalam
 Dapat dipelajari dan hati.
berubah menjadi baik.
Azmi Mahatmanti
1805677
Pemateri 2
Manfaat EQ, IQ
Dan SQ
Kecerdasan
Emosional
(EQ)

Untuk mengelola emosi


atau perasaan.
Kecerdasan Intelektual
(IQ)

“kemampuan dasar”
Untuk memecahkan sebuah
pertanyaan dan selalu
dikaitkan dengan hal
akademik seseorang.
Kecerdasan Spiritual
(SQ)

Untuk memfungsikan IQ
dan EQ secara efektif.
Bahkan SQ merupakan
kecerdasan tertinggi
dalam diri kita.
Hadifah N f
1808184
Pemateri 3
Konsep strategi
pembelajaran
pengertian

Dick dan Carey mengatakan, “Strategi Terdapat 5 komponen strategi pembelajran


pembelajaran adalah komponen umum Yakni :
dari suatu set materi dan prosedur
pembelajaran yang akan digunakan
secara bersama-sama  Kegiatan pembelajaran pendahuluan,
 kenyampaian informasi,
 Partisipasi peserta didik
 Tes
 Kegiatan lanjutan.
Klasifikasi strategi pembela
ja ran`

× Strategi Pembelajaran Tidak Langsung


× Strategi Pembelajaran Interaktif
× Strategi Pembelajaran Pengalaman (Experiental)
× Strategi Pembelajaran Mandiri
pendekatan yang sangat berm
anfaat dalam
mengembangkan strategi pe
mbelajaran
× Bersikap inventif × Buatlah pembelajaran
× Memperlakukan peserta didik menjadi nyata
seperti orang dewasa × Tunjukkan sisi kemanusiaan
× Namun kadang-kadang seorang pendidik
perlakukan mereka seperti × Jadilah inspirasi
anak-anak
m a u la ni
She rl l y
18 0 11 2 6
at e r i 4
Pem
Lalu, apa yang harus
dilakukan oleh
pendidik?
Melatih cara mendengar yang efektif.
Melatih mata untuk membaca cepat & efektif.
Melatih keterampilan menulis cepat & tepat.
Mengidentisifikasi intelegensi anak didik.
Menyusun rencana pembelajaran yang dapat
mengembangkan kecerdasan.
Pilih materi pelajaran yang khusus berdasarkan tingkat
kecerdasannya.
Identifikasi semua kemampuan yang ada dalam setiap jenis
kecerdasan.
Tempatkanlah setiap pelajaran ini di tempat-tempat yang sering
dikunjungi atau yang mudah terlihat dari berbagai arah.
Ap a k a h
per a n b k
Mengidentifikasi masing masing
siswa, untuk dapat menggali dan
mengembangkan potensi masing
masing siswa sesuai kondisi
Guru BK psikologisnya.
Sebagai
Integrator
 Memahami dan memaknai tentang
konstan proses perubahan.
 Harus memiliki program yang
berkesinambungan dan variatif.
 Harus membangun sistem yang
memfasilitasi.
Guru BK
sebagai
agen
perubahan
THANKYOU!
Daftar pustaka
• Goleman, D. (1995). Emotional Intelligence. New York: Bantam.
• Labola, Y.A.(2017). Perpaduan Aspek AQ dengan Aspek Kecerdasan Lainnya Dalam Dunia Pendidikan-
Kajian Literatur. Sppendidikan170007. Melalui : www.ejurnal.com/2017/08/perpaduanaspek-aq-dengan-
aspek.html
• (PDF) Perpaduan Kecerdasan Intelektual (IQ), Emosional (EQ) dan Spiritual (SQ) Kunci Sukses bagi
Remaja. Available from: https://
www.researchgate.net/publication/327441632_Perpaduan_Kecerdasan_Intelektual_IQ_Emosional_EQ_da
n_Spiritual_SQ_Kunci_Sukses_bagi_Remaja

Anda mungkin juga menyukai