Anda di halaman 1dari 11

Assalamualaikum

Wr. Wb
AQIDAH ISLAM

KELOMPOK 1
Endah P.L (162150001)
Istiqomah(162150002)
Resti Nur Anisah (162150003)
PENGERTIAN AQIDAH
• Aqidah secara etimologis (lughatan), berasal
dari kata ‘aqada-ya’qidu-’aqadan-aqidatan.
‘aqdan yang berarti simpul, ikatan, perjanjian
dan kukuh. Setelah terbentuk menjadi ‘aqidah
berarti keyakinan.
• Relevansi antara arti kata ‘aqdan dan aqidah
adalah keyakinan itu tersimpul dengan kukuh
di dalam hati, bersifat mengikat dan
mengandung perjanjian.
Pengertian Aqidah Secara
Terminologis

Ada beberapa tokoh yang


mengungkapkannya diantaranya :
1. Hasan Albana
2. Abu Bakar Jabir al-Jazairy
Penjelasan dari definisi
kedua tokoh di atas :
• Ilmu terbagi menjadi dua, yaitu ilmu dharuri, dan yang
kedua adalah nazhari.
• Setiap manusia memiliki fitrah, indra, akal, dan wahyu.
• Keyakinan tidak bercampur sedikitpun dengan
keraguan-keraguan.
Sebelum seseorang sampai ke tingkat yakin(ilmu)
mereka akan mengalami lebih dahulu, yang pertama
yaitu Syak, kedua Zhan, dan yang ketiga ghalabatuz
zhan.
• Aqidah harus mendatangkan ketentramn
jiwa.
• Bila seseorang sudah meyakini suatu
kebenaran, dia harus menolak segala sesuatu
yang bertentangan dengan kebenaran itu.
• Tingkat keyakinan (aqidah) seseorang
tergantung pada tingkat pemahaman
terhadap dalil.
Istilah Lain Tentang Aqidah
Ada beberapa istilah lain yang semakna atau hampir
semakna dengan istilah aqidah, yaitu :
1. Iman
2. Tauhid
3. Ushuluddin
4. Ilmu kalam
5. Fiqih akbar
Ruang Lingkup
Pembahasan Aqidah
Beberapa sistematika dalam ruang lingkup aqidah
menurut Hasan Albana yaitu :
1. Illahiyat
2. Nubuwat
3. Ruhaniyat
4. Sam’iyyat
Di samping sistematika di atas, pembahasan aqidah
bisa juga mengikuti sistematika Arkanul Iman
Sumber aqidah islam

Al-
sunnah
Qur’an
Beberapa Kaidah Aqidah
• Beberapa yang saya dapat dengan indra, saya yakini adanya
kecuali bila akal saya mengatakan “tidak” berdasarkan
pengalaman masalalu.
• Keyakinan di peroleh dengan menyaksikan langsung juga bisa
melalui berita yang di yakini kejujuran si pembawa berita.
• Anda tidak berhak memungkiri wujudnya sesuatu hanya
karena anda tidak bisa menjangkaunya dengan indra mata.
• Seseorang hanya bisa menghayalkan sesuatu yang sudah
pernah di jangkau oleh indranya
• Akal hanya bisa menjangkau hal-hal yang terikat dengan ruang
dan waktu.
• Iman adalah fitrah setiap manusia.
• Kepuasan material di dunia sangat terbatas
• Keyakinan hari akhir adalah konsekuensi logis dari keyakinan
tentang adanya allah.
Fungsi Aqidah

Anda mungkin juga menyukai