Anda di halaman 1dari 30

ILMU PETERNAKAN

IDA BAGUS SUARDANA


BETERNAK AYAM RAS
VARIETAS AYAM
ADALAH RAS AYAM YANG MEMILIKI KESAMAAN
DALAM :
- UKURAN
- BENTUK
- PRILAKU/PEMBAWAAN
VARIETAS INI DI BAGI DALAM BEBERAPA KLAS YG
DISESUAIKAN DENGAN TEMPAT ASALNYA SPT:
AMERICAN, ASIATIC, ENGLISH,
MEDITERANIAN DSBNYA
VARIETAS YANG DITERNAKAN ADALAH

AYAM PETELUR
AYAM PEDAGING
AYAM BERFUNGSI GANDA

AYAM PETELUR
TUBUH RELATIF LEBIH KECIL
PRODUKSI TELUR 250 – 280 BUTIR/TH
BERTELUR MULAI UMUR 5 BLN – UMUR 11 THN
PILIHAN AYAM PETELUR

TELUR BERWARNA PUTIH


 LEGHORN
 MINORCAS
 ANCONAS
 CALIFORNIA WHITE

CIRI :
• BENTUK TUBUH NYA RAMPING
• TIPE PETELUR RINGAN
• PRODUKSI TELUR 260 PER TAHUN
• SENSITIF TERHADAP LINGKUNGAN DAN
MEMPENGARUHI PRODUKSI TELUR
• LEGHORN
TELUR BERWARNA COKLAT

Petelur Coklat ( Hybrid )


Telur berwarna coklat.
Bobot ayam cukup berat sekitar 2 kg
Termasuk dalam tipe dwiguna, penghasil telur dan
daging
Produksi telur 260 – 275 pertahunnya.
Contoh strain ayam ini :
Babcock B 380
Hisex Brown
Hubbarb Golden Cornet
Roos Brown dan Shaver Star Cross.
JENIS AYAM PETELUR
 Abor acres, diciptakan di Amerika 1972
 Dekalb WAren, Diciptakan di Amerika 1972
 Hyline, diciptakan di Amerika 1972
 Hubbard golden comet, diciptakan di Amerika 1972
 Kimber Brown, diciptakan di California Amerika 1972
 Harco, diciptakan di Amerika 1972
 Shaver, diciptakan di kanada
 Hisex, diciptakan di Belanda 1972
 Hypeco, diciptakan di Belanda 1972
 Rosella, diciptakan di negeri belanda
 Isa Brown, diciptakan di Inggris 1972
 Ross Brown, diciptakan di Inggris 1972
 Lohman, diciptakan di jerman 1972
 Enya, diciptakan di jepang
CONTOH PERUSAHAAN PEMBIBITAN AYAM

Perusahaan pembibitan dan nama strainnya:


- PT. Anputraco, strainnya Bromo
- PT. Cipendawa, strainnya Hubbard
- PT. Charon Pokphan, strainnya AA
- PT. Galur Palasari, strainnya Cobb
- PT. Hybro, strainnya Hybro
- PT. Missouri, strainnya Tegel
- PT. Multi Breeder, strainnya Lohman
- PT. Central Avian Pertiwi, strainnya Avian- PT.
Central Avian Pertiwi, strainnya Avian
MANAGEMENT BETERNAK AYAM

PERSIAPAN SEBELUM ANAK AYAM TIBA


- PERSIAPAN KANDANG :
* ALAS KANDANG
* DINDING / PENTILASI
* LAMPU PEMANAS

• MENEMPATKAN ANAK AYAM


- PINDAHKAN DR BOX SECARA PERLAHAN
- SUHU KANDANG 32oC
- AYAM KECIL PERLU SGR MAKAN DAN MINUM
- PAKAI ALAS PAKAN KARTON
- UMUR 5 HARI PAKAI TEMPAT PAKAN KOMERSIAL
RUANGAN

UNTUK 100 EKOR SEDIAKAN 25 – 100 M2


ATAU 0,2 – 0,3 M2

PENYEDIAAN AIR BERSIH


DIBERIKAN SECARA ADLIBITUM
SEDIAKAN DGN JARAK 3 M
PAKAN
PAKAN UMUR PROTEIN % MET. ENERGI

STARTER 0-6 MG 20 1325-1375

GROWER 6-8 MG 18 1350-1400

DEVELOPER 8-15 MG 16 1375-1425

PRE LAYER 15-18 14,5 1350-1400

LAYER 15 1300-1450
/BERTELUR
PENCEGAHAN PENYAKIT

 Umur Saat Divaksinasi Jenis Vaksinasi

  Umur 1 hari Marek's

  15 hari (1/2 dosis) Infectious Bursal

  20 hari (1/2 dosis) Infectious Bursal

Bronchitis, New Castle,


  25 hari Infectious Bursal
(Contoh merek : Combo Vec. 30)

Bronchitis, New Castle,


  30 hari Infectious Bursal
(Contoh merek : Combo Vec. 30)
Bronchitis, New Castle, Infectious
  49 hari Bursal
(Contoh merek : Combo Vec. 30)

Fowl Pox and Laryngotracheitis


  10 minggu
(biasa dikenal sebagai LT)

  12 minggu Combo Vec. 30

Avian Encephalomyelitis
  13 minggu
(biasa dikenal sebagai AE)

  16 minggu New Castle


AYAM PEDAGING
JENIS AYAM PEDAGING

CORNISH ROCK
BRAHMAN
COCHINS
CORNIS
Sussex
Bromo
CP 707
Lohman 202
Hyline
dll
LANGKAH BETERNAK AYAM PEDAGING

1. PEMILIHAN BIBIT
- AKTIF BERGERAK
- GEMUK / BULAT
- BULU MENGKILAT
- MATA TAJAM
- ANUS BERSIH

2. PERKANDANGAN
- LOKASI
- SISTEM PENTILASI
PENGATURAN SUHU KANDANG

Umur (hari) Suhu ( 0C )

01 - 07 34 - 32

08 - 14 29 - 27

15 - 21 26 - 25

21 - 28 24 - 23

29 - 35 23 - 21
SITUASI KANDANG
PAKAN
PAKAN 70% MEMPENGARUHI BIAYA
PEMELIHARAAN.
DIKELOMPOKAN MENJADI II TAHAP :
- UMUR 1- 21 HARI STATER/PEMBESARAN
KADAR PROTEIN MINIMAL 23% ( BR I).

- DIATAS 21 HARI GROWER/PENGGEMUKAN


KADAR PROTEIN 20% (BR II).
EFISIENSI PAKAN ATAU FCR (FEED CONVERTION
RATIO)

ADALAH JML PAKAN SELAMA PEMELIHARAAN


DIBAGI TOTAL BOBOT AYAM YANG DIPANEN

CONTOH :
AYAM YANG DIPANEN 1000 EKOR DG BERAT
2KG
PAKAN YG DIHABISKAN 3125 KG
FCR = 3125 : 2000 = 1,56
SEMAKIN RENDAH FCR, SEMAKIN BAIK
KUALITAS PAKAN.
TEKNIK BETERNAK
MINGGU I DOC DIPINDAHKAN KE INDUKAN ATAU PEMANAS

MINGGU II PEMANAS DIKURANGI, KEBUTUHAN PAKAN 33


GRAM/EKOR

MINGGU III PEMANAS DIMATIKAN PADA SIANG HARI.


KEBUTUHAN PAKAN 48 GRAM/EKOR . VAKSINASI
ND
MINGGU IV PEMANAS TDK DIPERLUKAN LAGI. KEBUTUHAN
PAKAN 65GR/EKOR. AYAM MULAI RENTAN
PENYAKIT.
MINGGU V PENGGANTIAN /PENAMBAHAN ALAS KANDANG.
KEBUTUHAN PAKAN 88 GR/EKOR.

MINGGU VI KONTROL LANTAI DAN BERAT AYAM. SAAT


UNTUK DIJUAL DGN BERAT 1,8 – 2,2 KG.
PENYAKIT
TETELO /NEWCASTLE DISEASE (ND)
 PARAMYXOVIRUS

FLU BURUNG / AVIAN INFLUENZA (AI)


ORTHOMYXOVIRIDAE
GUMBORO (INFECTIOUS BURSAL DISEASE)
 REOVIRUS
CHRONIC RESPIRATORY DISEASE (CRD)
 BAKTERI MYCOPLASMA GALLISEPTIKUM

BERAK KAPUR (PULLORUM)


 SALMONELLA PULLORUM
TERIMA KASIH
TUGAS

KELOMPOK B1
BETERNAK AYAM PETELUR DG SISTEM
BATERAI (Kelebihan dan kekurangannya dari
segi Kesehatan dan Ekonomi)

KELOMPOK B2
BETERNAK AYAM PEDAGING DENGAN
SISTEM KANDANG BERTINGKAT. (Kelebihan
dan kekurangannya dari segi Kesehatan dan
Ekonomi)

Anda mungkin juga menyukai