Anda di halaman 1dari 6

PENGANGGARAN SEKTOR PUBLIK

Dr. IKHSAN BUDI R., SE., M.Si., Ak., CA


ANGGARAN:
Anggaran merupakan pernyataan mengenai
estimasi kinerja yang akan dicapai oleh suatu
organisasi dalam perioda tertentu yang dinyatakan
dalam ukuran moneter

SAP (PP 71/2010):


Anggaran merupakan pedoman tindakan yang
akan dilaksanakan pemerintah meliputi rencana
pendapatan, belanja, transfer dan pembiayaan yang
diukur dalam satuan rupiah, yang disusun
menurut klasifikasi tertentu secara sistematis untuk
satu perioda.
2
TEKNIK PENGANGGARAN
PEMERINTAH:
1. Anggaran tradisional/konvensional
2. Anggaran dengan pendekatan New Public
Management (NPM)
 Zero Based Budgeting System
 Planning, Programming, and Budgeting System
(PPBS)
 Sistem Anggaran Kinerja (Performance Budgeting
System)

3
ANGGARAN TRADISIONAL/KONVENSIONAL
 Cara Penyusunan anggaran yang didasarkan atas
pendekatan Incremental
 Struktur dan Susunan-nya bersifat line-item
Incremental Budgeting:
Estimasi penerimaan dan pengeluaran/belanja tahunan yang
direvisi, sebagai dasar untuk menentukan anggaran ditahun
y.a.d. Perhatian hanya difokuskan pada: berapa perubahan
marginal yang harus dibuat dari tahun ke-tahun

Line-item budget berarti tidak memungkinkan untuk


menghilangkan item-item anggaran yang sebenarnya tidak
relevan
Informasi yang disajikan gagal mengidentifikasi jumlah
alokasi dana untuk setiap jasa. Gagal mengidentifikasi
perencanaan aktivitas 4
PERFORMANCE BUDGETING SYSTEM:

Teknis penyusunan anggaran berdasarkan


pertimbangan beban kerja (work load) dan unit
cost dari setiap kegiatan yang terstruktur

 Pengeluaran pemerintah diklasifikasi


menurut program dan kegiatan
 Performance Measurement
 Program Reporting
5
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai