Anda di halaman 1dari 14

Pendidikan Agama Islam

kelompok 05
 Rikky yulianto 162310101211
 M. Anugrah Maulana 162310101213
 Feryan Andre D. 162310101278
 Fatkhiyatur rosyidah 162310101291
 Dita ras pambela putri 162310101233
 Faizal amir utomo 161710201084
HAK ASASI MANUSIA
MENURUT AJARAN ISLAM

DEMOKRASI DALAM ISLAM


HAK ASASI MANUSIA MENURUT
ISLAM
 PENGERTIAN HAM :
Didalam kamus besar bahasa Indonesia, Hak
asasi diartikan sebagai hak dasar atau hak
pokok seperti hak hidup dan hak mendapatkan
perlindungan. Hak-hak asasi manusia adalah
hak-hak yang dimiliki manusia menurut
kodratnya, yang tak dapat dipisahkan daripada
hakekatnya dan karena itu bersifat suci.
Hak-hak Asasi Manusia dan Sejarahnya
menurut islam
 Kedatangan Islam di muka bumi yang dibawa oleh Nabi Muhammad
SAW bertujuan untuk membawa rahmat bagi makhluk seisi bumi
termasuk didalamnya manusia. Menurut ajaran Islam, manusia tidak
hanya menjadi objek tapi sekaligus menjadi subjek bagi terciptanya
keselamatan dan kedamaian itu.

 Didalam kitab suci al-qur’an :


ٰ ٰ ٰ
ٍ ۢ ِ‫ َكث‬A‫ َعلَ ٰى‬A‫ت َوفَض َّْلنَهُ ْم‬Aَ‫ ٱلطَّيِّ ٰب‬A‫م ِّم َن‬Aُ‫ى ْٱلبَرِّ َو ْٱلبَحْ ِر َو َر َز ْقنَه‬Aِ‫ ف‬A‫ َو َح َم ْلنَهُ ْم‬A‫ َءا َد َم‬A‫ا بَنِ ٓى‬Aَ‫َولَقَ ْد َك َّر ْمن‬
 ‫ير ِّم َّم ْن‬
ِ ‫َخلَ ْقنَا تَ ْف‬
‫ضياًۭل‬
“Sesungguhnya kami telah memuliakan Bani Adam (manusia) dan
Kami angkat mereka di daratan dan di lautan. Kami beri mereka
rezki dari yang baik-baik dan Kami lebihkan mereka dengan kelebihan
yang sempurna atas kebanyakan makhluk yang telah Kami
ciptakan” (Q.S. Al-Isra’/17:70).
Latar Belakang Pemikiran tentang HAM
menurut islam
 Manusia pada dasarnya berasal dari satu ayah dan satu ibu,
yang kemudian menyebar ke berbagai penjuru dunia,
membentuk aneka ragam suku dan bangsa serta bahasa dan
warna kulit yang berbeda-beda. Karena itu manusia menurut
pandangan Islam adalah umat yang satu “ummatun
wahidatun”.
 Karena manusia itu bersaudara yang saling mengasihi dan
sama derajatnya, manusia tidak boleh diperbudak oleh
manusia lain. Manusia bebas dalam kemauan dan perbuatan,
bebas dari tekanan dan paksaan orang lain. Manusia, menurut
islam, hanya milik Allah dan hamba Allah (‘Abd Allah) dan
tidak boleh menjadi hamba dari makhluk-Nya, termasuk
hamba dari manusia.
Perspektif Islam tentang Hak Asasi Manusia

 HAM sebagai tuntutan fitrah manusia


Manusia adalah puncak ciptaan tuhan. Ia dikirim
kebumi untuk menjadi khalifah atau wakil-Nya.
 Perimbangan antara hak-hak individu dan
masyarakat
didalam syariat islam apabila disebut hak Allah,
maka yang dimaksud adalah hak masyarakat atau
hak umum. Allah adalah pemilik yang
sesungguhnya terhadap alam semesta,termasuk apa
yang dimiliki oleh manusia itu sendiri.
Dasar-dasar Hak Asasi Manusia (HAM)
dalam Al-Qur’an
 Hak berekspresi dan mengeluarkan pendapat
“Dan hendaklah ada diantara kamu segolongan umat yang menyeru kepada
kebajikan, menyuruh kepada yang ma’ruf dan mencegah dari yang mungkar.
Dan merekalah orang-orang yang beruntung” (Q.S Ali-Imran/3:104)
 Hak kebebasan memilih agama

·“Tidak ada paksaan untuk (memasuki) agama (islam), sesungguhnya telah


jelas jalan yang benar daripada jalan yang salah. Karena itu barang siapa yang
Ingkar kepada Thaghut dan beriman kepada Allah, maka sesungguhnya ia
telah berpegang kepada buhul tali yang amat kuat yang tidak akan putus dan
Allah Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui” (Q.S Al-Baqarah/2:256)
 Hak dan kesempatan yang sama untuk memperoleh kesejahteraan
sosial
“ Dialah orang yang menjadikan segala yang ada dibumi ini untuk
kamu…..” (Q.S Al-Baqarah/2:29)
DEMOKRASI DALAM ISLAM

Rasulullah Saw Bersabda


‫ يَا‬:‫ فَقِي َل‬،»‫اع‬ٍ ‫ش ْب ٍر َو ِذ َرا ًعا بِ ِذ َر‬
ِ ِ‫ش ْب ًرا ب‬ ِ ‫سا َعةُ َحتَّى تَأْ ُخ َذ أُ َّمتِي بِأَ ْخ ِذ القُ ُر‬
ِ ،‫ون قَ ْبلَ َها‬ َّ ‫َل تَقُو ُم ال‬
َ‫اس إِاَّل أُولَئِك‬
ُ َّ‫ َو َم ِن الن‬:‫وم؟ فَقَا َل‬ ِ ‫الر‬
ُّ ‫س َو‬ َ ‫ َكفَا ِر‬،ِ ‫سو َل هَّللا‬
ُ ‫َر‬
 “Hari kiamat tak bakalan terjadi hingga umatku meniru generasi-
generasi sebelumnya, sejengkal demi sejengkal, sehasta demi
sehasta.” Ditanyakan, “Wahai Rasulullah, seperti Persia dan
Romawi?” Nabi menjawab: “Manusia mana lagi selain mereka
itu?” (HR. Bukhory no. 7319 dari Abu Hurairah r.a)
 Al Hafidz Ibnu Hajar Al Asqalani (w. 852 H) dalam kitabnya,
Fathul Bariy (13/301), menerangkan bahwa hadist ini berkaitan
dengan tergelincirnya umat Islam mengikuti umat lain dalam
masalah pemerintahan dan pengaturan urusan rakyat.
PENGERTIAN DEMOKRASI
 Lincoln (1863) menyatakan “Demokrasi
adalah pemerintahan dari rakyat, oleh
rakyat, dan untuk rakyat.”
 demokrasi juga menyerukan kebebasan
manusia secara menyeluruh dalam hal :
1. Kebebasan beragama
2. Kebebasan berpendapat
3. Kebebasan kepemilikan
4. Kebebasan bertingkah laku
ASAL USUL DEMOKRASI
 Istilah demokrasi berasal dari bahasa Yunani
δημοκρατία – (dēmokratía) “kekuasaan
rakyat”, yang dibentuk dari kata δῆμος
(dêmos) “rakyat” dan κράτος (Kratos)
“kekuasaan”, merujuk pada sistem politik
yang muncul pada pertengahan abad ke-5
dan ke-4 SM di negara kota Yunani Kuno,
khususnya Athena, menyusul revolusi rakyat
pada tahun 508 SM.
Demokrasi Ketuhanan
Allah berfirman:
‫ين َع َذابٌ أَ ِلي ٌم‬
َ ‫ين آ َمنُوا اَل تَقُولُوا َرا ِعنَا َوقُولُوا ا ْنظُرْ نَا َوا ْس َمعُوا َو ِل ْل َكافِ ِر‬
َ ‫يَا أَيُّهَا الَّ ِذ‬
Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu katakan (kepada
Muhammad): “Raa`ina”, tetapi katakanlah: “Unzhurna”, dan “dengarlah”.
Dan bagi orang-orang kafir siksaan yang pedih. (QS Al Baqarah 104)

 “Raa `ina” berarti “sudilah kiranya kamu memperhatikan kami”. Di


kala para sahabat menghadapkan kata ini kepada Rasulullah, orang
Yahudi-pun memakai pula kata ini dengan digumam seakan-akan
menyebut ”Raa `ina”, padahal yang mereka katakan ialah ”Ru`uunah”
yang berarti kebodohan yang sangat, sebagai ejekan kepada Rasulullah.
Itulah sebabnya Allah menyuruh supaya sahabat-sahabat menukar
perkataan ”Raa `ina” dengan ”Unzhurna’‘ yang juga sama artinya
dengan ”Raa `ina”.
Demokrasi = Syuro (Musyawarah)
 Sebagian kalangan menyatakan bahwa
Demokrasi itu sesungguhnya berasal dari
Islam, yakni sama dengan syuro
(musyawarah), amar ma’ruf nahyi munkar
dan mengoreksi penguasa. Hal ini tidaklah
tepat karena syuro, amar ma’ruf nahyi munkar
dan mengoreksi penguasa merupakan hukum
syara’ yang telah Allah swt tetapkan cara dan
standarnya, yang jauh berbeda dengan
demokrasi.
kesimpulan
 Demokrasi adalah bentuk atau mekanisme
pemerintahan negara yang menjunjung tinggi
kedaulatan rakyat.Demokrasi menurut islam dapat
diartikan seperti musyawarah, mendengarkan
pendapat orang banyak untuk mencapai
keputusan dengan mengedepankan nilai-nilai
keagamaan. HAM adalah hak yang telah dimiliki
seseorang sejak ia ada di dalam kandungan. HAM
dalam islam didefinisikan sebagai hak yang dimiliki
oleh individu dan kewajiban bagi negara dan
individu tersebut untuk menjaganya.
SYUKRON

Anda mungkin juga menyukai