Anda di halaman 1dari 6

Difusi Inovasi

Pendidikan
Pengertian dan
Kararkteristik Inovasi
Pembelajaran
http://www.free-powerpoint-templates-design.com
Pengertian
dan Lingkup
Inovasi Pengertian dan lingkup inovasi menurut para ahli :
Inovasi merupakan benda, gagasan atau perilaku
yang baru, yang secara kualitatif berbeda dari apa
yang sudah ada ( Babalola, 2008 )
Inovasi dipahami bukan saja pada penciptaan sesuatu
yang baru, tapi juga proses penyebar luasan
pengetahuan yang sudah ada ( Rogers, 1998 )
Inovasi dalam Pendidikan sebagai pemilihan , pengelolaan , dan
penggunaan sumber daya dengan cara baru yang unik yang
menghasilkan kinerja yang lebih baik berdasarkan standar tujuan dan
sasaran yang ditetapkan ( Purdy, 1968 )
Inovasi dalam Pendidikan perubahan terencana pada aspek tujuan
Pendidikan, program, kebijakan atau metode, untuk meningkatkan
kinerja Pendidikan ( Agabi, 2020 )
Faktor – Faktor
Pemicu Inovasi
1. Teknologi, munculnya teknologi yang
berkembang menjadi bagian integral
kehidupan masyarakat

2. Tantangan dari pesaing

3. Perubahan yang terjadi pada


lingkungan eksternal
Karakteristik inovasi menurut Rogers (2003)
mencakup hal sebagai berikut :
Complexity Trialibility

Compability Akses untuk mencoba suatu


Persepsi tentang inovasi
inovasi akan menentukan
yang dianggap sulit oleh
suatu inovasi akan
Kesesuaian dengan satu orang dan
digunakan oleh pengguna
kebutuhan, tata nilai dan sebaliknya bagi orang lain
pengalaman pengguna

Observability
Relative
advantage Karakteristik
Penampakan penggunaan
Inovasi
inovasi oleh pengguna akan
Sejauh mana suatu inovasi mempengaruhi calon
dianggap menguntungkan pengguna
penggunanya.
Teori Konektivisme dalam Pembelajaran
Dalam kaitan dengan inovasi pembelajaran muncul teori konektivisme. Dalam membentuk atau
mengkonstruksi suatu pengetahuan, siswa tidak dapat melakukannya sendiri tetapi harus berinteraksi
dengan pengetahuan orang lain apakah dalam bentuk daring (online) atau luring (offline). Downes (2008)
Empat jenis kegiatan yang mendukung belajar menjadi efektif

Mengakses dan Pembelajar


pengumpulan melakukan refleksi
sumber informasi
AGRESASI RELASI
terhadap informasi KREASI SHARING
yang beragam dan yang diperoleh,
luas untuk dibaca, dihubungkan
dimainkan atau dengan
dilihat seperti dari pengetahuan yang Setelah refleksi dan
website atau dimiliki atau analisis dilakukan, Pembelajar dapat
youtube pengalaman pembelajar membagi informasi
sebelumnya melakukan dengan orang lain
bookmarking atau dalam jaringan
menandai laman – menggunakan blog,
1 2 laman internet yang media sosial dan
ditemukan dan yang lainnya
digunakan

3 4
Sesuatu dapat disebut inovasi apabila
bersifat baru bagi organisasi yang
diperkenalkan, dan tidak semata – mata
merupakan perubahan yang rutin

THANK YOU
Pengertian dan Karakteristik Inovasi
Pembelajaran

Anda mungkin juga menyukai