Anda di halaman 1dari 4

PENDIDIKAN

KEWARGANEGARAAN
DIBUAT OLEH :
MUHAMMAD IRFAN
XI IPS 3
SMA NEGERI 1 TANJUNG SELOR
2020/2021
BAB 6
MEMPERKUKUH PERSATUAN DAN
KESATUAN DALAM NEGARA
KESATUAN DAN REPUBLIK
INDONESIA
• MAKNA PERSATUAN DAN KESATUAN BANGSA
• KEHIDUPAN BERNEGARA DALAM KONSEP NEGARA KESATUAN REPUBLIK
INDONESIA
• FAKTOR PENDORONG DAN PENGHAMBAT PERSATUAN DAN KESATUAN
BANGSA INDONESIA
• PERILAKU YANG MENUNJUKAN SIKAP MENJAGA KEUTUHAN NEGARA
KESATUAN REPUBLIK INDONESIA
A. MAKNA PERSATUAN DAN KESATUAN
BANGSA
PERSATUAN SECARA SEDERHANA BERARTI GABUNGAN ( IKATAN, KUMPULAN, DAN
SEBAGAINYA ) DARI BEBERAPA BAGIAN MENJADI SESUATU YANG UTUH ATAU DENGAN
KATA LAIN, PERSATUAN ITU BERKONOTASI DISATUKAN DENGAN BERMACAM CORAK
YANG BERAGAM KEDALAM SUATU KEDAULATAN YANG UTUH. KONSEP BANGGA DALAM
SUBSTANSI PERSATUAN DAN KESATUAN BANGSA MENGANDUNG MAKNA BAHWA KITA
SENANTIASA HARUS BERSATU
DALAM ASPEK SOSIAL KESATUAN DIWUJUDKAN DALAM BEBERAPA ASPEK KEHIDUPAN
YAITU :
• PERWUJUDAN KEPULAUAN NUSANTARA SEBAGAI SATU KESATUAN PPOLITIK
• PERWUJUDAN KEPULAUAN NUSANTARA SEBAGAI SALAH SATU KESATUAN EKONOMI
• PERWUJUDAN KEPULAUAN NUSANTARA SEBAGAI SATU KESATUAN SOSIAL BUDAYA
• PERWUJUDAN KEPULAUAN NUSANTARA SEBAGAI SALAH SATU KESATUAN
PERTAHANAN KEAMANAN

Anda mungkin juga menyukai