Anda di halaman 1dari 15

Metabolisme Karbohidrat, Lemak dan

Protein serta kelainan-kelainan dalam


metabolisme

NAMA KELOMPOK :

1. BENTAN NUIJIE T (E1A018010)

2. DIAN SETIAWATI (
Pengertian dan fungsi metabolisme
Metabolisme berasal dari bahasa Yunani metabolismos yang berarti perubahan.
Metabolisme merupakan reaksi dalam sel yang dikatalisis oleh enzim-enzim.

Metabolisme memiliki empat fungsi spesifik, yaitu:


• Mengganti sel atau jaringan yang rusak
• Respirasi jaringan pada tubuh
• Pertumbuhan jaringan tubuh
• Penyusun unit pembangun sel
• Menghasilkan energi, dari perubahan zat-zat makanan yang ada pada tubuh
Metabolisme Karbohidrat

Metabolisme karbohidrat mencakup penguraian (katabolisme), sintesis


(anabolisme), dan perubahan bentuk karbohidrat dalam tubuh organisme. Bentuk
karbohidrat, yaitu glukosa akan diurai menjadi senyawa gula sederhana yaitu
monosakarida. Metabolisme biasanya terdiri atas tahapan-tahapan yang melibatkan
enzim, yang dikenal pula sebagai jalur metabolisme.
Tahap Glikolisis
Tahap Dekarboksilasi Oksidatif
Tahap Siklus Krebs
Tahap Transpor Elektron
Faktor-faktor yang mempengaruhi metabolisme
karbohidrat

Pada keadaan kelaparan, enzim enzim-enzim utama dari glikolisis, HMP shunt dan
glikogenesisi aktifitasnya menurun, sebaliknya aktifitas enziim-enzim utama dari
glukogenesisi dan glikogenesis meningkat.

Pada keadaan Diabetes Melitus, aktifitas enzim-enzim tersebut mirip dengan keadaan
kelaparan.

Pada pemberian makanan tinggi karbohidrat, aktifitas enzim-enzim glikolisis, HMP shunt
dan glikolisis meningkat, sedangkan aktifitas utama glukoneogensis dan glikogenesis
menurun
Metabolisme Lemak

Metabolisme lemak adalah proses di mana asam lemak akan


dicerna kemudian dipecahkan untuk menghasilkan energi atau
disimpan di dalam tubuh sebagai cadangan energi. Proses
metabolisme lemak terjadi di dalam usus dan dibantu oleh
enzim lipase yang terkandung di dalam usus.
Metabolisme Protein

Metabolisme protein merupakan proses kimia dan fisik yang


mencakup pada perubahan (anabolisme) protein menjadi asam
amino dan penguraian (katabolisme) asam amino pada protein.
Proses Metabolisme Protein
Gangguan metabolisme karbohidrat

Diabetes

Galaktosemia

Sindrom McArdle
Gangguan metabolisme protein

Fenilketonuria

Maple syrup urine disease (MSUD)

Alkaptonuria

Ataksia Friedreich
Gangguan metabolisme lemak

Penyakit Gaucher

Penyakit Tay-Sachs

Xanthoma

Anda mungkin juga menyukai