Anda di halaman 1dari 24

“DEFINISI DAN RUANG LINGKUP EKOLO

RELEVANSI EKOLOGI KEMASYARAKAT


SUB DIVISI EKOLOGI, MODEL DAN
EKOLOGI PERMODELAN EKOLOGI”
Nama Kelompok :
1. Fenty Agustin (A1D018012)
2. Pingkan Luthfiyyah M (A1D018021)
3. Anggie Yovita M (A1D018022)
4. Rusma Lingga (A1D018024)
5. Dwi Okta Viani (A1D018033)

Dosen Pengampu :
Neni Murniati, M.Pd
Sub – Sub Materi
A. DEFINISI DAN RUANG
LINGKUP EKOLOGI
Fenty Agustin
A1D018012
01

E. PERMODELAN B. RELEVANSI EKOLOGI


EKOLOGI 05 02
Dwi Okta Viani KEMASYARAKATAN
Pingkan Luthfiyyah M.
A1D018033 A1D018021

D. Model-model C. SUB DIVISI


04 03
Ekologi
RUSMA LINGGA EKOLOGI ANGGIE YOVITA
A1D018024 MAHARANI
A1D018022
Fenty Agustin
A1D018012
A. DEFINISI DAN RUANG LINGKUP EKOLOGI

Definisi Ekologi

Secara bahasa
Kata ekologi berasal dari Secara harfiah
bahasa Yunani oikos yang
berarti “rumah” atau
EKOLOGI Ekologi adalah ilmu
yang mempelajari
“tempat untuk hidup” dan organisme di rumahnya .
logos yang berarti ilmu,
telaah, atau studi.
Beberapa Definisi Dari Ekologi

Ekologi sebagai
ilmu yang
mengkaji struktur
dan fungsi alam. Odnum Webster’s Ekologi didefinisikan
(1963) Unbridged sebagai totalitas atau
Dictionary pola hubungan antara
organisme dengan
lingkungannya.
Charles Elton Kandeigh
Ekologi sebagai (1980)
(1927)
sejarah alam secara
Ekologi sebagai kajian tentang
ilmiah.
hewan dan tumbuhan dalam
hubungannya antara suatu
makhluk yang satu dengan
yang lain dan antara makhluk
dengan lingkungannya
Beberapa Definisi Dari Ekologi
Burdon-Sanderson
Menurut Kristanto
Ekologi adalah ilmu yang mempelajari
Ekologi didefinisikan sebagai ilmu hubungan/ relasi eksternal antara
tentang hubungan timbal balik tanaman dan hewan satu sama lain,
antar makhluk hidup (termasuk serta keberadaannya pada masa lampau
manusia) dengan lingkungan. dan masa kini.

Berdasarkan kamus geografi Krebs


Ekologi yaitu pengetahuan ilmiah mengenai
Ekologi adalah cabang ilmu yang
distribusi dan kelimpahan suatu organisme
mempelajari interaksi antara organisme
(ekologi adalah mengenai dimana organisme
dengan lingkungannya dan yang
ditemukan, berapa jumlahnya, dan mengapa).
lainnya.

Ernest Haeckel Ricklefs


Ekologi adalah ilmu yang komprehensif Ekologi sebagai ilmu alam, terutama
yang mempelajari hubungan antar mempelajari hubungan mendalam antara
organisme dengan lingkungannya. organisme dengan lingkungan sekitarnya.
Ruang Lingkup Ekologi
Sebaran dan kelimpahan Perubahan menurut ruang dan waktu
1 setempat dan secara 2 dalam keberadaan, kelimpahan, serta
geografik jenis makhluk hidup aktivitas makhluk hidup

Saling keterkaitan antara Adaptasi struktural dan


3 makhluk hidup dalam 4 fungsional makhluk hidup
populasi dan komunitas dengan lingkungan fisikknya

Pemisahan habitat dan


Perilaku makhluk hidup 6 relung ekologi, spesiasi
5 dalam kondisi alam serta ekologi evolusioner
Spectrum Biologi

Produktivitas makhluk hidup dan Pengembangan model matematik untuk


7 manfaatnya bagi manusia
8 menghubungkan interaksi parameter dan
membuat perkiraan pengaruh
RELEVANSI EKOLOGI Pingkan Luthfiyyah M.
KEMASYARAKATAN A1D018021

Relevansi hubungan antara dua hal yang saling terkait


atau dicocokkan satu sama lain.
ilmu tentang hubungan timbal balik antar
makhluk hidup (termasuk manusia) dengan Ekologi
lingkungan.

kesatuan hidup manusia yang berinteraksi

Masyarakat menurut suatu sistem adat istiadat tertentu yang


bersifat kontinyu, dan yang terikat oleh suatu
rasa identitas bersama.
RELEVANSI
Dapat dirumuskan:
EKOLOGI
KEMASYARAKATAN

Adalah hubungan atau kaitan antara lingkungan


ekosistem dengan perilaku dan suatu system adat
istiadat dalam suatu masyarakat.
RELEVANSI EKOLOGI Pingkan Luthfiyyah M.
KEMASYARAKATAN A1D018021

• Penyebaran, adaptasi dan aspek-aspek fungsi


organisme dari komunitas banyak dipelajari
• Ekologi dipandang dalam hubungannya dengan
dalam ekologi dan erat hubungannya dengan
ilmu-ilmu lain.
ilmu-ilmu biologi lainnya

• Karena ekologi mempelajari tentang hubungan


timbal balik antar organisme dan lingkungannya,
maka bidang-bidang ilmu yang menerangkan
tentang komponen-komponen makhluk hidup dan
lingkungan itu sangat diperlukan.
Kegiatan manusia dalam pemanfaatan sumber daya alam dapat
mengakibatkan perubahan pada kondisi ekosistem.

Perubahan dari ekosistem diikuti perubahan pada pola


pemanfaatan dan kehidupan masyarakat.

Hubungan tersebut menciptakan hubungan antara system


ekologi (ekosistem) dengan system social (masyarakat).
Ada hubungan antara kearifan ekologis
dengan kebiasaan atau perilaku dari
masyarakat

Perilaku atau karakteristik dari


masyarakat memengaruhi keadaan dan
keberadaan sumber daya di lingkungan.

Jika perilaku masyarakat terhadap ekologi


buruk, maka keadaan lingkungan pun akan
mengalami pemerosotan kualitas.

Sebaliknya, perilaku atau karakteristik


masyarakat yang positif, tentunya akan
meningkatkan kualitas ekologi di bumi ini.
ANGGIE
YOVITA C. SUB DIVISI EKOLOGI
MAHARANI

01 AUTEKOLOGI

02 SINEKOLOGI
ANGGIE
YOVITA C. SUB DIVISI EKOLOGI
MAHARANI

03 EKOLOGI MANUSIA

04 EKOLOGI HEWAN

05 EKOLOGI TUMBUHAN
Model-model Ekologi

RUSMA LINGGA
A1D018024
Model Ekologi

Model resmi : Data statistik dan Matematika


Model tidak resmi : Tulisan atau Grafik

Evaluasi model:
• Realisme
• Presisi
• generalitas
Ciri ilmiah ekologi:
 metode ilmiah dan paradigma ilmiah

Urutan metode ilmiah:


 Pengamatan (Observasi)
 Perkiraan (Spekulasi)

 Alasan (Reasioning)
Model yang umum dalam ekologi
PERMODELAN EKOLOGI

Dwi Okta Viani (A1D018033)


Permodelan
Permodelan
ekologi
ekologi ??

Permodelan ekologi merupakan suatu formulasi matematik sebagai bentuk terjemahan fenomena
ekologi yang sebenarnya dan telah disederhanakan.
Model tersebut merupakan suatu penyederhanaan yang menunjukkan peristiwa – peristiwa kunci yang
diperlukan untuk peramalan. Model ekologi bertujuan untuk menjelaskan proses – proses yang terjadi
dalam suatu ekosistem.
TAHAPAN
TAHAPANPERMODELAN
PERMODELAN

 
Mengidentifikasi dan
1 menentukan spesifikasi
permasalahan Pengembangan
model 2

Mengevaluasi
3 model Mengaplikasikan
model 4
55HAL
HAL UTAMA
UTAMAYANG
YANGHARUS
HARUSDIPERHATIKAN
DIPERHATIKAN

VARIABEL TETAP : Bagian utama dari sebuah model yang akan dicari pola perubahannya. Misalnnya
fitoplankton

EXTERNAL FUNCTION : Variabel luar yang mempengaruhi variabel tetap. Contohnya cahaya

PERSAMAAN SISTEMATIS : persamaan yang digunakan untuk mempresentasikan proses – proses


biologi antara setiap variabel dalam model

PARAMETER : Koefisien – koefisien yang digunakan dalam persamaan matematis

KONSTANTA
KONSTANTAUNIVERSAL
UNIVERSAL: :Misalnya
Misalnyakonstanta
konstantagas
gasdan
danberat
beratatom.
atom.
Soetart dan Herman (2004) menyebutkan bahwa sebagian besar interaksi di dalam
ekosistem dapat dituliskan ke dalam suatu persamaan matematis, yaitu :

Interaction = maxRate × WORK × Rate Limiting Term × Inhibition

1. maxRate × WORK

Nilai maxRate dari setiap proses dapat berbeda – beda, sedangkan usaha
(work) dalam sebuah interaksi di perairan untuk pemanfaatan
sumber/pakan biasanya dilakukan oleh konsumen/predatornya.
2.2. Rate
RateLimiting
LimitingTerm
Term
Rate Limiting Term merupakan fungsi matematis yang menjelaskan bagaimana laju interaksi/konsumsi
dipengaruhi oleh perubahan dari sumber/pakannya.

3.3. Inhibition
Inhibition

Inhibition dalam model ekologi dapat terjadi ketika pemanfaatan nitrat dan amonium oleh alga
dilakukan secara bersama – sama.

4.4. Hubungan
Hubunganantar
antarproses
proses

Proses tersebut terjadi dalam satu alur sebagai akibat dari pemanfaatan atau pemangsaan
yang dilakukan oleh organisme.

5.5. Reaksi
Reaksikimia
kimia
Salah satu contoh reaksi kimia yang terjadi dalam model ekologi adalah nitrifikasi.
“Lingkungan adalah tempat dimana
individu
saling berinteraksi & memiliki
kepentingan
untuk saling berbagi satu sama lain”
Lady Bird Johnson

Thank You

Anda mungkin juga menyukai