Anda di halaman 1dari 12

Pemberian Asi

Ekslusif
Alvina Nordiana Putri
P07220119105
Apa yang dimasud ASI Ekslusif?

Asi Ekslusif adalah pemberian ASI saja kepada


bayi sejak usia 0-6 bulan, tanpa penambahan
apapun air juga tidak, benar-benar hanya ASI.
Kandungan ASI
Apa manfaat ASI ekslusif bagi Ibu?
Mengurangi insiden kanker payudara

Mencegah perdarahan pasca persalinan

ASI merupakan kontrasepsi alami

Ibu menjadi cantik dan ceria

Mempercepat kembali berat badan

Steril, Ekonomis dan Selalu Tersedia


Apa manfaat ASI ekslusif pada bayi?
Ada berapa jenis ASI?
Kolostru
m

Asi Transisi
Teknik Menyusui
Cara Pemberian dan Penyimpanan ASI untuk Ibu Bekerja
Masukan ASI dalam kantung plastik polietilen (misal plastik gula); atau wadah
plastik untuk makanan atau yang bisa dimasukkan dalam microwave, wadah
melamin, gelas, cangkir keramik.

Jangan masukkan dalam gelas plastik minuman kemasan maupun plastik


styrofoam.

Beri tanggal dan jam pada masing-masing wadah .

Dinginkan dalam refrigerator (kulkas). Simpan sampai batas waktu yang


diijinkan ( + 2 minggu).

Jika hendak dibekukan, masukkan dulu dalam refrigerator selama semalam, baru
masukkan ke freezer (bagian kulkas untuk membekukan makanan) dan gunakan sebelum
batas maksimal yang diizinkan.
Masalah dalam Menyusui dan Penanganannya

ASI
Kurang

Puting
Payudara
Payudara
Bengkak
Lecet

Masalah
dalam
Menyusui

Puting
Payudara Masitis
Nyeri

Bayi
Bingung
Putting
Apa yang harus dilakukan agar sukses dalam IMD?

Sukses IMD (Inisiasi


Menyusui Dini) dan ASI Menyusui sesering
Ekslusif dipersiapkan mungkin
jauh sebelum persalinan
Tips Sukses
dalam IMD

Hindari pemakaian
Lanjutkan makan pakaian dalam (BH) yang
makanan gizi seimbang tidak sesuai
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai