Anda di halaman 1dari 23

1

2
3
PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA PANAS BUMI
( PLTP )
DISUSUN OLEH
KELOMPOK C

ANDINI ZALIANTI 062030310860


IRDO ARIF 062030310058
M. ALWALY SYARIEF 062030310871
RAFLI HERTADI 062030310876
Berdasarkan data Departemen Energi dan Sumber Daya Mineral
(ESDM) Republik Indonesia, Indonesia memiliki potensi energi panas
bumi sebesar 27.000 MW yang tersebar di 253 lokasi atau mencapai
40% dari cadangan panas bumi dunia. Dengan kata lain, bisa dikatakan
Indonesia merupakan negara dengan sumber energi panas bumi terbesar
di Dunia. Namun, hanya sekitar kurang dari 4 % yang baru
dimanfaatkan. Oleh karena itu, untuk mengurangi krisis energi nasional,
pemerintah melalui PLN akan melaksanakan program percepatan
pembangunan pembangkit listrik nasional 10.000 MW tahap ke-II yang
salah satu prioritas sumber energi-nya adalah panas bumi (Geothermal).
APA ITU PEMBANGKIT LISTRIK
TENAGA PANAS BUMI ( PLTP ) ??
Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi adalah Pembangkit Listrik
(Power generator) yang menggunakan Panas bumi (Geothermal)
sebagai energi penggeraknya. Pembangkit listrik tenaga panas Bumi
termasuk sumber Energi terbaharui.
Untuk membangkitkan listrik dengan panas Bumi dilakukan dengan
mengebor tanah di daerah yang berpotensi panas Bumi untuk membuat
lubang gas panas yang akan dimanfaatkan untuk memanaskan ketel uap
(boiler) sehingga uapnya bisa menggerakkan turbin uap yang
tersambung ke Generator. Untuk panas Bumi yang mempunyai tekanan
tinggi, dapat langsung memutar turbin generator, setelah uap yang
keluar dibersihkan terlebih dahulu. Pembangkit listrik tenaga panas
Bumi termasuk sumber Energi terbaharui.
SUMBER DAYA ENERGI
Secara garis besar bumi ini terdiri dari tiga lapisan utama, yaitu kulit bumi (crust), selubung
bumi (mantle) dan inti bumi (core). Kulit bumi adalah bagian terluar dari bumi. Ketebalan dari kulit
bumi bervariasi, tetapi umumnya kulit bumi di bawah suatu daratan (continent) lebih tebal dari yang
terdapat di bawah suatu lautan. Di bawah suatu daratan ketebalan kulit bumi umumnya sekitar
35 kilometer sedangkan di bawah lautan hanya sekitar 5 kilometer. Batuan yang terdapat pada
lapisan ini adalah batuan keras yang mempunyai density sekitar 2.7 - 3 gr/cm3.
JENIS SISTEM DUA FASA

Sistim dominasi uap atau vapour dominated system, yaitu


sistim panasbumi di mana sumur-sumurnya
memproduksikan uap kering atau uap basah karena
rongga-rongga batuan reservoirnya sebagian besar
berisi uap panas.

Sistim dominasi air atau water dominated system


yaitu sistim panas bumi dimana sumur-sumurnya
menghasilkan fluida dua fasa berupa campuran uap air.
SISTEM PANAS BUMI :

Sistim panas bumi bertemperatur rendah, yaitu suatu


sistim yang reservoirnya mengandung fluida dengan
temperatur lebih kecil dari 1250C.

Sistim reservoir bertemperatur sedang, yaitu suatu


sistim yang reservoirnya mengandung fluida
bertemperatur antara 1250C dan 2250C.

Sistim reservoir bertemperatur tinggi, yaitu suatu


sistim yang reservoirnya mengandung fluida
bertemperatur diatas 2250C.
KLARIFIKASI SISTIM PANAS BUMI BERDASARKAN
TEMPERATUR
TURBIN UAP

TRANSFORMATOR GENERATOR

JALUR KOMPONEN
TRANSMISI DAN CONDESER
FUNGSI

SEPARATOR POMPA VAKUM


MENARA
PENDINGIN
Generator yang digunakan adalah generator tipe sinkron
Turbin adalah suatu mesin penggerak dimana energi karena mampu menghasilkan daya yang besar.Disini
fluida kerja, dalam hal ini adalah uap, dipergunakan PLTP,kapasitas daya yang dihasilkan kecil. Untuk
langsung untuk memutar roda turbin. pemilihan generator parameter yang diperlukan adalah
efisiensi generator berdasarkan pabrik.Untuk menghitung
keluaran generator disesuaikan dengan kerja turbin
sehingga didapat keluaran yang dihasilkan.
Condensor adalah Merubah uap Pompa vakum berfungsi untuk
menjadi air kembali ( kondensasi ) dan memperbaiki derajat kevakuman
juga untuk menyingkirkan gas yang
tidak terkondensasi seperti Baromatric
jet condenser.
Separator digunakan untuk
Jalur Transmisi berfungsi menyalurkan
memisahkan air dan uap.
energi listrik dari PLTP menuju rumah-
rumah dan pusat industri.
Pada PLTP, sistem pendinginannya
memenfaatkan udara pegunungan
yang dingin dan bersih. Akan tetapi,
karena udara bersifat sebagai gas,
maka dibutuhkan volume yang
besar, dan permukaan pertukaran
panas yang luas, agar
pendinginannya sempurna. Untuk
itu dibutuhkan suatu menara yang
tinggi. Pada menara pendingin ini,
udara dihisap kedalam dan setelah
mendinginkan kondensator, udara
Transformator adalah alat untuk menaikkan tegangan yang telah menjadi panas ini,
sehingga menncapai nilai yang di inginkan untuk dihembuskan keluar melalui
tegangan transmisi. Transformator terdiri dari sebuah cerobong menara disebelah atas.
inti darisusunan lapisan yang mempunyai dua isolasi
yaitu dari segi tegangan rendah dan dari sisi
tegangan tinggi.
Siklus Uap Kering

Siklus Uap Hasil


Combined Cycle
Pemisah

Sistem atau Prinsip Pembangkit


Listrik Tenaga Panas Bumi Siklus Uap Hasil
Binary Cycle
Penguapan

Siklus Hasil
Pemisah dan Siklus Uap Hasil
Penguapan Pemisah dan
dengan Dua Penguapan
Turbin Pemisah
KELEBIHAN PLTP KEKURANGAN PLTP

BERSIH ANCAMAN AKAN ADANYA HUJAN ASAM

Penurunan stabilitas tanah yang akan


TIDAK BOROS LAHAN
berakibat pada bahaya erosi dan
amblesan (subsidence).
DAPAT DIANDALKAN
Menyusut dan menurunnya debit
maupun kwalitas sumber mata air
FLEKSIBEL

BERUBAHNYA TATA GUNA LAHAN


MENGURANGI PENGELUARAN

MENINGKATKAN STANDAR DAN KANDUNGAN H2S MENINGKAT


KULIATAS HIDUP
KESIMPULAN SARAN
Melihat potensi yang sangat besar di Indonesia kita bisa
1)Energi panas-bumi potensial untuk lebih memanfaatkan energi panas bumi lebih maksimal
mengisi atau bahkan mengganti lagi mengapa demikian karena seperti yang sudah di
kebutuhan sumber energi berbahan bakar jelaskan di atas bahwa Indonesia baru memanfaatkan 4%
dari energi panas yang kita miliki, itu merupakan sebuah
fosil untuk pembangkitan tenaga listrik. nilai yang sangat kecil jika kita melihat dari begitu
banyaknya energi panas bumi yang kita miliki. Selain itu
2)Pembangkit Listrik Tenaga Panas juga dari pada kita terus memanfaatkan energi minyak
Bumi adalah Pembangkit Listrik (Power bumi yang dari tahun ke tahun harganya terus naik lebih
baik memanfaatkan energi - energi terbarukan yang
generator) yang menggunakan Panas jumlahnya cukup banyak salah satunya energi panas
bumi (Geothermal) sebagai energi bumi. Selain tu energipanas bumi juga lebih ramah
penggeraknya. lingkungan karena kadar emisinya 50% lebih rendah dari
energi minyak bumi, apalagi bila kita menggunakan
3) Dampak terhadap lingkungan relatif teknologi binary cycle maka tidak ada emisi yang kita
keluarkan, tapi yang menjadi masalah terbesar dari
sangat kecil atau dapat dikatakan tidak pemanfaatan energi panas bumi adalah nilai investasinya
ada. Hal ini dikarenakan polusi yang yang besar. Oleh karena itu, sebaiknya kita perlu
timbul dapat dikontrol oleh sistim menggandeng swasta untuk mau berinvestasi dibidang
pembangkit PLTP ini, tapi dengan catatan pemerintah
pemanfaatan energi panas-bumi yang harus pitar memilih kontrak dengan swasta jangan
dipergunakan sampai hanya menguntungkan satu pihak saja tapi harus
menguntungkan kedua bela pihak.
SEKIAN DAN
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai