Anda di halaman 1dari 28

Pengantar Jaringan Komputer

- Open System Interconnection


CSI1307 - Materi 5
Tujuan

 Materi Pembahasan:
 Konsep OSI Reference Model
 Referensi:
1. Edwards, James & Bramante, Richard, 2009,
“Networking Self-Teaching Guide” – Chapter 1
2. Lammle, Todd, 2002, “CCNA™: Cisco® Certified
Network Associate. Study Guide” – Chapter 1
Open Systems Interconnection (OSI)
Reference Model
 Model arsitektur network & network node yg
dikembangkan oleh ANSI (th 1977)
 Dokumen model distandarisasi oleh ISO & ITU-T
 Merupakan referensi model standart untuk
melakukan komunikasi data antar endnode dlm
network
 Sebatas tuntunan, bukan aturan dalam networking 
agar produk yg dihasilkan dpt digunakan (bekerja)
dengan produk dari vendor lain
 Pelajaran awal bagi sebagian besar orang networking
Open Systems Interconnection (OSI)
Reference Model
 Dibangun dengan pendekatan layer
Layer 7
(lapisan): 7 layer

Antar End
Layer 6
 Setiap layer memiliki tugas khusus
Layer 5

User
dan hanya bekerja dng 1 layer tepat
atas dan 1 layer tepat bawahnya Layer 4
 3 layer terbawah untuk Layer 3

Antar Node
menyampaikan data antar node, 4 Layer 2
layer atasnya untuk menyampaikan Layer 1
data antar end user
Open Systems Interconnection (OSI)
Reference Model

Terminal / PC Terminal / PC
Program Program
Aplikasi Aplikasi

Sistem Sistem
Operasi Operasi
NIC NIC

Computer Network Infrastructure


Open Systems Interconnection (OSI)
Reference Model

❶ hallo hallo ❷
hallo
hallo
hallo
hallo

Masing2x lapis
didisain independent
& memiliki tugas
tertentu

hallo
hallo hallo
hallo
Layer 7 Appliction

Antarmuka aplikasi dengan fungsionalitas


jaringan, mengatur bagaimana aplikasi dapat
mengakses jaringan, dan kemudian membuat
pesan-pesan kesalahan.
Protokol yang berada dalam lapisan ini adalah
HTTP, FTP, SMTP, dan NFS.
Layer 6 Presentation
Berfungsi untuk mentranslasikan data yang
hendak ditransmisikan oleh aplikasi ke dalam
format yang dapat ditransmisikan melalui
jaringan.
Protokol yang berada dalam level ini adalah
perangkat lunak redirektor (redirector
software), seperti layanan Workstation (dalam
Windows NT) dan juga Network shell
(semacam Virtual Network Computing (VNC)
atau Remote Desktop Protocol (RDP)).
Layer 5 Session

Berfungsi untuk mendefinisikan bagaimana


koneksi dapat dibuat, dipelihara, atau
dihancurkan.
Selain itu, di level ini juga dilakukan resolusi
nama.
Layer 4 Transport

Berfungsi untuk memecah data ke dalam


paket-paket data serta memberikan nomor
urut ke paket-paket tersebut sehingga dapat
disusun kembali pada sisi tujuan setelah
diterima. Selain itu, pada level ini juga
membuat sebuah tanda bahwa paket diterima
dengan sukses (acknowledgement), dan
mentransmisikan ulang terhadp paket-paket
yang hilang di tengah jalan.
Layer 3 Network

Berfungsi untuk mendefinisikan alamat-alamat


IP, membuat header untuk paket-paket, dan
kemudian melakukan routing melalui
internetworking dengan menggunakan router
dan switch layer-3.
Layer 2 Data Link
Befungsi untuk menentukan bagaimana bit-bit data
dikelompokkan menjadi format yang disebut sebagai
frame. Selain itu, pada level ini terjadi koreksi
kesalahan, flow control, pengalamatan perangkat
keras (seperti halnya
Media Access Control Address (MAC Address)), dan
menetukan bagaimana perangkat-perangkat jaringan
seperti hub, bridge, repeater, dan switch layer 2
beroperasi. Spesifikasi IEEE 802, membagi level ini
menjadi dua level anak, yaitu lapisan
Logical Link Control (LLC) dan lapisan
Media Access Control (MAC).
Layer 1 Physical

Berfungsi untuk mendefinisikan media


transmisi jaringan, metode pensinyalan,
sinkronisasi bit, arsitektur jaringan (seperti
halnya Ethernet atau Token Ring), topologi
jaringan dan pengabelan. Selain itu, level ini
juga mendefinisikan bagaimana
Network Interface Card (NIC) dapat berinteraksi
dengan media kabel atau radio.
Layer 5 Session

Berfungsi untuk mendefinisikan bagaimana


koneksi dapat dibuat, dipelihara, atau
dihancurkan.
Selain itu, di level ini juga dilakukan resolusi
nama.
Open Systems Interconnection (OSI)
Reference Model
Ide

Lembaran
Surat
Surat Kotak
Penggalian & Penulisan & Pengamplopa Surat
Pengiriman
Pemahaman Ekspedisi
Pembacaan n& &
Pembukaan Penerimaan
Ide

Lembaran
Surat
Surat Kotak
Open Systems Interconnection (OSI)
Reference Model

❶ ide ide ❷
Penggalian & Penggalian &
Pemahaman Pemahaman
Penulisan & Penulisan &
Pembacaan Pembacaan
Pengamplopan & Pengamplopan &
Pembukaan Pembukaan
Pengiriman & Pengiriman &
Penerimaan Penerimaan

Ekspedisi Ekspedisi
Application – OSI Layer 7
 Bukan program aplikasi yg digunakan enduser
 Menyediakan layanan berbasis network bagi user dng program
aplikasi sebagai interfacenya (melalui Application Service
Elements – ASE)
Contoh: Web (http, https), FTP (ftp), email (POP3, SMTP, X.400),
Chatting (IRC), Telnet, dll

Program Program
Aplikasi Aplikasi
Layanan & Application Application Layanan &
Protokol Layer Layer Protokol

OSI Layer 6 - 1
Application

Presentation – OSI Layer 6 Layer 6

Session

 Meresopen & mengirim request layanan dari &


ke Application & Session Layer
 Tugas utama: Coding & Conversion
 Fungsi yg tersedia dlm presentation:
 Layanan Translasi: menterjemahkan data dari / ke
application layer dng format yg dimengerti, contoh:
EBCDIC to ASCII, BCD to Binary
 Layanan Enkripsi / Dekripsi serta Kompresi /
Dekompresi, contoh: RTF, JPEG, TIFF, MIDI, MPEG,
& QuickTime
Presentation

Session – OSI Layer 5 Layer 5

Transport

 Bertanggungjawab:
 Memulai, mengelola, dan mengakhiri
komunikasi/koneksi antar node,
 melakukan sinkronisasi data
 Menyediakan dialog kontrol: mengatur koneksi
full/half duplex
 menyediakan layanan keamanan (authentication &
akses kontrol) dlm setiap sesi (koneksi)
 Menyediakan layanan komunikasi antar network
gateway
Presentation

Session – OSI Layer 5 Layer 5

Transport

 Contoh Protokol & Interface:


ADSP (AppleTalk Data Stream Protocol) dari Apple
NetBIOS (Network Basic Input Output System) dari IBM
NetBEUI (Network Basic Extended User Interface) dari
IBM
PAP (Printer Access Protocol) dari Apple
NFS (Network File System) dari UNIX
SQL (Structure Query Language) dari IBM
SSH (Secure Shell)
Session

Transport – OSI Layer 4 Layer 4

Network

 memastikan pengiriman data (baik urutan


maupun integritasnya) antar endnode pada
sebuah jalur komunikasi
 Fungsi 2x yg disediakan:
 Memastikan bhw koneksi telah dibuat
 Disassembling & reassembling data stream yg
berukuran besar
 Flow control
 Error recovery
 Pengurutan data
Session

Transport – OSI Layer 4 Layer 4

Network

 Contoh protocol:
 AppleTalk Transaction Protocol (ATP)
 Transmission Control Protocol (TCP)
 User Datagram Protocol (UDP)
 Sequenced Packet Exchange (SPX)
Transport

Network – OSI Layer 3 Layer 3

Data Link

 bertanggungjawab dlm pertukaran data antar


node yg melewati berbagai jalur data, termasuk
mengidentifikasi adanya kesalahan
 Menentukan rute (menggunakan node yg disebut
router) untuk mengarahkan aliran paket dari
endpoint sumber ke endpoint tujuan
 memungkinkan untuk melewati berbagai topologi
jaringan serta menggunakan lebih dari satu jalur
 memotong-motong data menjadi paket2x kecil
dan menyusunnya ketika sampai di tujuan
Transport

Network – OSI Layer 3 Layer 3

Data Link

 Contoh protocol:
 Internet Protocol (IP)
 Internetwork Packet Exchange protocol (IPX)
 Routing Information Protocol (RIP)
 Internet Control Message Protocol (ICMP)
 Address Resolution Protocol (ARP)
 Reverse Address Resolution Protocol (RARP)
 Open Shortest Path First (OSPF)
 Internet Group Management Protocol (IGMP)
Network

Data Link – OSI Layer 2 Layer 2

Physical

 membuat, mengirim, dan menerima data paket


(dsb frame)  disesuaikan dng arsitektur
network yg digunakan
 memastikan pengiriman data antar node melalui
physical link
 Mendeteksi dan melakukan koreksi thd frame yg
rusak
 Point to Point atau Point to Multipoint
 node yg digunakan disebut dng switch atau
bridge
Data Link

Physical – OSI Layer 1 Layer 1

Anda mungkin juga menyukai