Anda di halaman 1dari 4

NAMA : SIROJA NURIL HIDAYAH

NIM : 182410101121
MATKUL : JARINGAN KOMPUTER (TM)

PROTOKOL, STANDART DAN ORGANISASI STANDART

A. PROTOKOL
Protokol adalah sebuah aturan-aturan yang mengatur atau mengijinkan terjadinya
hubungan, komunikasi, dan perpindahan data antara dua atau lebih titik komputer. Protokol
biasanya diterapkan pada hardware, software atau juga kombinasi keduanya. Standar
protokol yang terkenal yaitu OSI (Open System Interconnecting) yang ditentukan oleh ISO
(International Standart Organization).
1. Faktor-faktor yang harus diperhatikan dalam protokol antara lain :
- Syntax : format data dan cara pengkodean yang digunakan untuk mengkodekan
sinyal/tegangan. Contoh: sebuah protokol sederhana akan memiliki urutan pada

m
delapan bit pertama adalah alamat pengirim, delapan bit kedua adalah alamat

er as
penerima dan bit stream sisanya merupakan informasinya sendiri.

co
eH w
- Semantik : untuk mengoreksi informasi yang dikirim. Semantik mengacu pada tiap-
tiap bit untuk diterjemahkan

o.
rs e
- Timing : waktu yang digunakan untuk mengetahui kecepatan transmisi data. Timing
ou urc
mengacu pada 2 karakteristik yakni kapan data harus dikirim dan seberapa cepat data
tersebut dikirim.
2. Komponen-komponen protokol:
o

- Aturan/Prosedur : mengatur pembentukan atau pemutusan hubungan dan


aC s

mengatur proses transfer data.


v i y re

- Format/bentuk : untuk merepresentasikan pesan.


- Kosakata/vocabulary : jenis-jenis pesan dan makna dari pesan-pesan tersebut.
3. Fungsi- fungsi protokol :
ed d

- Fragmentasi dan reassembly : untuk membagi informasi yang dikirim menjadi


ar stu

beberapa paket data pada saat sisi pengirim mengirimkan informasi dan setelah
diterima maka sisi penerima akan menggabungkan lagi menjadi paket informasi yang
lengkap.
sh is

- Encaptulation : melengkapi informasi yang dikirimkan dengan address,


kode-kode koreksi dll.
Th

- Connection Control : membangun hubungan komunikasi dari sisi pengirim dan sisi
penerima yaitu pengiriman data dan mengakhiri hubungan.
- Flow Control : untuk mengatur jalannya data-data dari pengirim ke
penerima.
- Error Control : mengontrol terjadinya kesalahan pada saat data-data
dikirimkan.
- Transmission Service : untuk memberikan pelayanan komunikasi data khususnya
yang berkaitan dengan pelindungan dan keamanan data.

This study source was downloaded by 100000822889546 from CourseHero.com on 04-05-2021 23:31:27 GMT -05:00

https://www.coursehero.com/file/47842119/Protokol-Standar-dan-Organisasi-Standardocx/
4. Susunan Protokol :
Protokol jaringan disusun dalam bentuk lapisan – lapisan (layer). Fungsinya yaitu
supaya jaringan yang dibuat nantinya tidak menjadi rumit. Susunan dalam layer ini
menunjukkan tahapan dalam melakukan komunikasi. Di dalam layer terdapat jumlah, nama
isi dan fungsi setiap layer berbeda – beda. Akan tetapi, tujuan dari setiap layer ini adalah
memberi layanan ke layer – layer yang ada di atasnya. Antara setiap layer yang berdekatan
terdapat sebuah interface, yang digunakan untuk menentukan layanan layer yang dibawah
kepada layer yang diatasnya.

Tugas-tugas dari setiap layer:


 Layer 7 (AppLication Layer) : menyediakan layanan untuk apikasi.
 Layer 6 (Presentation Layer) :bertanggung jawab untuk menyandikan informasi.
Layer ini membuat dua Host dapat berkomunikasi.
 Layer 5 (Session Layer) : membuat sesi untuk proses dan mengakhiri sesi
tersebut.

m
 Layer 4 (Transport Layer) : mengatur pengiriman pesan dari Host-Host di

er as
jaringan untuk memastikan bahwa pengiriman data bebas kesalahan dan

co
eH w
kehilangan paket data.
 Layer 3 (Network Layer) : bertanggung jawab untuk menerjemahkan alamat

o.
rs e
logis jaringan ke alamat fisik jaringan. Layer ini juga memberi identitas alamat,
ou urc
jalur perjalanan pengiriman data, dan mengatur masalah jaringan.
 Layer 2 (Data Link Layer) : mengendalikan kesalahan antara dua komputer
yang berkomunikasi lewat layer physical.
o

 Layer 1 (PhysicaL Layer) : mengatur pengiriman data berupa bit lewat kabel.
aC s
v i y re

5. Standarisasi Protokol

Perusahaan tersebut di atas saling bekerja sama dalam menentukan standarisasi:


ed d

 Electronic Industries Association (EIA)


ar stu

 Committee Consultative de Telegrapque et Telephonique (CCITT)


 International Standart Organization (ISO)
 American National Standart Institute (ANSI)
sh is

 Institute of Elektrical and Electronic Enginners (IEEE)


Th

Pentingnya standarisasi :

 Memberikan jaminan kepada produsen hardware dan software bahwa produknya


akan banyak digunakan oleh pemakai.
 Menjadikan produk dari para produsen komputer dapat saling komunikasi
sehingga pembeli menjadi lebih leluasa dalam memilih peralatan dan dalam
menggunakannya
 Produsen tidak dapat melakukan monopoli pasar lagi sehingga harga produk
menjadi lebih murah karena terjadi persaingan sempurna antar para produsen
dalam menjual produksinya.

6. Jenis-jenis protokol

This study source was downloaded by 100000822889546 from CourseHero.com on 04-05-2021 23:31:27 GMT -05:00

https://www.coursehero.com/file/47842119/Protokol-Standar-dan-Organisasi-Standardocx/
- TCP/IP (Transmission Control Protocol/Internet Protocol) : standar komunikasi data
yang digunakan oleh komunitas internet dalam proses tukar-menukar data dari satu
komputer ke komputer lain di dalam jaringan Internet.
- UDP ( User Datagram Protokol) : mendukung komunikasi yang tidak andal
(unreliable), tanpa koneksi antara host-host dalam jaringan yang menggunakan
TCP/IP.
- Domain Name System (DNS) : pencarian nama komputer di jaringan yang
mengunakan TCP/IP.
- Point-to-Point Protocol : paket jaringan yang banyak digunakan pada wide
area network (WAN).
- FTP ( File Transfer Protocol) : standar untuk pentransferan file komputer antar
mesin-mesin dalam sebuah internetwork

B. STANDART

m
Standart persetujuan terhadap format, prosedur, dan interface yang mengijinkan

er as
perancang Hardware, software, basis data dan fasilitas telekomunikasi untuk membuat

co
eH w
produk-produk dan sistem yang mandiri dengan jaminan bahwa produk-produk tersebut akan
saling kompatibel dengan produk atau sistem lain yang merujuk pada standar yang sama.

o.
rs e
Standar komunikasi data dapat dikategorikan dalam 2 kategori yakni kategori de facto
ou urc
(konvensi) dan de jure (secara hukum atau regulasi).

Proses penetapan standar melibatkan negoisasi di antara provider IT dan pemakai,


o

persetujuan formal dan rumusan-rumusan, sertifikasi dan prosedur pengujian, serta


aC s

dokumentasi dan publikasi, bisa berjalan dalam waktu dan proses yang cukup panjang.
v i y re

C. ORGANISASI STANDART
Berikut beberapa organisasi standar yang berperan dalam jaringan komputer :
ed d

 International Standards Organization (ISO).


ar stu

Badan yang melahirkan standar – standar aspek dengan model OSI (Open System
Interconnection) yang merupakan himpunan protokol yang memungkinkan
terhubungnya 2 sistem yang berbeda yang berasal dari underlying architecture yang
sh is

berbeda pula.
 International Telecommunications Union-Telecommunication Standards Section
Th

(ITUT).
Tempat berkumpulnya para regulator telekomunikasi dan operator telekomunikasi
(termasuk Telkom, Telkomsel & Indosat) yang secara tradisional akan memilih jalur
formal, resmi dan sangat top down.
 American National Standards Institute (ANSI).
Sebuah kelompok yang mendefinisikan standar Amerika Serikat untuk industri
pemrosesan informasi.
 Institute of Electrical and Electronics Engineers (IEEE).
Asosiasi profesional utama untuk peningkatan teknologi.
 Electronic Industries Association (EIA).
Organisasi perusahaan elektronik nasional Amerika Serikat dan anggota asosiasi
dagang ANSI

This study source was downloaded by 100000822889546 from CourseHero.com on 04-05-2021 23:31:27 GMT -05:00

https://www.coursehero.com/file/47842119/Protokol-Standar-dan-Organisasi-Standardocx/
 Internet Engineering Task Force (IETF).
Badan dunia yang menjadi kunci di balik perkembangan Internet.
 Federal Communications Commision (FCC).
Organisasi pemerintahan yang mempunyai hak pengaturan telekomunikasi meliputi
radio, video, telepon dan komunikasi satelit.

m
er as
co
eH w
o.
rs e
ou urc
o
aC s
v i y re
ed d
ar stu
sh is
Th

This study source was downloaded by 100000822889546 from CourseHero.com on 04-05-2021 23:31:27 GMT -05:00

https://www.coursehero.com/file/47842119/Protokol-Standar-dan-Organisasi-Standardocx/
Powered by TCPDF (www.tcpdf.org)

Anda mungkin juga menyukai