Anda di halaman 1dari 13

Analisa SWOT

UNSUR MANAJEMEN BOBOT RATING BOBOT X RATING

INTERNAL FACTOR (IFAS)


1.STRENGTH
3
1)Adanya pembagian tugas, peran, dan
wewenang dengan jelas.

1) Dari 11 tenaga perawat yang ada di


Ruang Anggrek terdapat 2 perawat
2
dengan lulusan S1 dan 8 perawat
degan lulusan D3.

1) Memiliki tenaga perawat yang


4
professional.

1) Tata letak ruang anggrek sudah rapi


dan sirkulasi horizontal di ruang sudah 3

baik
1) Pembedaan ruangan untuk penyakit di
4
ruang anggrek sudah baik.

1) Letak Nurse Station yang strategis berada


3
di tengah-tengah ruang perawatan.

1) Memiliki ruangan rawat inap berdasarkan


3
kelas.

1) Memiliki kapasitas 21 tempat tidur 2

1) Alur dari pengadaan barang di ruang


anggrek tersebut sudah tepat saat ingin 4

mengajukan barang

1) Memiliki peralatan dan fasilitas yang

cukup memadai dan sesuai standar.

fasilitas yang cukup 3

memadai dan sesuai


standar.
1) Memiliki fasilitas untuk pasien yang cukup
3
memadai dan dalam kondisi baik.

1) Memiliki fasilitas bagi petugas kesehatan dalam


2
kondisi baik.

1) Nurse station memiliki sarana yang lengkap


4
untuk menunjang asuhan keperawatan.

1) Ruang perawatan pasien Anggrek terdiri dari


lima jenis ruangan yaitu VIP, Kelas 1, Kelas 2,
4
Kelas 3, ruang penyakit paru non infeksius, dan
ruang isolasi.

1) Menjadi penyelenggara pembinaan kesehatan


4
TNI AD.

1) Adanya Visi, Misi, Tujuan, Falsafah


keperawatan ruangan berkompeten dan 3

menggugah.

1) Menggunakan model tim dalam pembagian


4
penugasan asuhan keperawatan.
1) Adanya Perintah lisan yang kemudian
dituliskan secara lengkap dan dikonfirmasi 4

ulang.

1) Sistem keuangan yang digunakan dalam


ruangan sudah sesuai dengan wewenang dan 3

tanggung jawab

1) Sudah terdapat sumber kesejahteraan untuk


3
karyawan dalam ruangan.

1) Hasil survey tingkat kepuasan perawat dan staf


3
sudah baik.

1) Pemberian papan nama petunjuk ruangan dan


4
kamar
1. WEAKNESS
4
1) Jumlah perawat yang kurang
0,04 0,16

1) Lulusan dari tenaga perawat yang kurang


4
berstandar.

0,04 0,16

1) Nurse station tidak didukung oleh fasilitas


3
pendingin ruangan.

0,02 0,06

1) Pemenuhan alat di ruangan anggrek masih belum


terpenuhi karena terdapat beberapa alat yang 4

masih belum memenuhi 4 standar pasien.

0,04 0,16
1) Adanya Fasilitas untuk pasien di ruangan
3
anggrek yang belum terpenuhi.
0,02 0,06

1) Terdapat pembagian tempat tidur pada ruangan


1
pasien yang tidak teratur.
0,01 0,01

1) Resiko untuk terjadinya pemakaian yang tidak


terkendali pada tempat tidur pasien, dikarenakan 3

kurangnya perawatan pada fasilitas.


0,03 0,09

1) Tidak terdapatnya periode waktu dalam visi misi


3
yang dibuat.
0,03 0,09

1) Tidak ada pembagian tugas yang jelas antara tim 1


dan tim 2 terkait penanggung jawab pasien sesuai 3

bed.
0,03 0,09

1) Pada timbang terima pukul 08.00 tidak pas / tidak


3
sesuai jadwal.
0,03 0,09

1) Perawat yang melakukan timbang terima tidak


dijelaskan secara jelas siapa yang melakukan 3

klarifikasi.
0,02 0,06
1) Poster 5 waktu cuci tangan menurut
WHO dan poster untuk handrub dengan 3

alkohol gel masih belum ada. 0,03 0,09


1) Wastafel di ruang Anggrek masih belum
menunjang karena menggunakan keran 4

putar secara horizontal. 0,04 0,16


1) Terdapat ketidakjelasan kapan penggantian
3
IV Line pada pasien. 0,03 0,09
1) Kurangnya manajemen risiko jatuh pada
2
pasien Jumlah kunjungan pasien 0,02 0,04

1) Jumlah kunjungan per bula. 3


0,03 0,09
1) Rendahnya tingkat pemanfaatan tempat
3
tidur rumah sakit. 0,03 0,09

1) Mutu Pelayanan Rumah Sakit 3


0,03 0,09
1) Ketidakefisiensinya penggunaan tempat
3
tidur 0,03 0,09

1) Kurangnya arah petunjuk ruang 4


0,03 0,12
1) Survey tingkat kepuasan perawat dan staf
3
yang belum direalisasikan pada setiap bulan 0,02 0,06
1) Survey tingkat kepuasan perawat dan staf
lainnya masih belum dilaksanakan secara 3

rutin. 0,02 0,06


EKSTERNAL FACTOR (EFAS)
1.OPPORTUNITY
1)Perawat mengikuti pelatihan dan
memiliki kesempatan untuk 4
melanjutkan pendidikan ke jenjang
yang lebih tinggi untuk meningkatkan
daya saing.
1) Adanya kebijakan dari Ruang
2
Anggrek
1) Jumlah kunjungan pasien yang
2
banyak
1) Hasil survey tingkat kepuasan
3
pasien sudah baik
1. TREAT

1) Suasana diruangan perawatan kurang


3
kondusif.

1) Survey tingkat kepuasan pasien yang


4
belum direalisasikan pada setiap bulan

Anda mungkin juga menyukai