Anda di halaman 1dari 11

Sesi 8

 Cermati bagian-bagian dari contoh laporan


PTK.
 Catat bagian-bagian dari laporan PTK.
 Berdasarkan Sesi 7, diskusikan isi utama dari

masing-masing bagian.
 Tigabagian pokok laporan PTK
A. Bagian Awal
B. Bagian Isi
C. Bagian Penunjang
1. Halaman Judul
2. Halaman Pengesahan
3. Abstrak
4. Kata Pengantar
5. Daftar Isi
6. Daftar tabel/lampiran
 Bab 1 Pendahuluan
 Bab 2 Kajian Teori
 Bab 3 Metode Penelitian
 Bab 4 Hasil dan Pembahasan
 Bab 5 Simpulan dan Saran
 Daftar Pustaka
 Lampiran-Lampiran
A. Latar Belakang Masalah
 Konteks penelitian
 Pentingnya penelitian
B. Rumusan Masalah
 Bagaimana .....?
C. Tujuan Penelitian
 Mendeskripsikan tindakan
 Dampak tindakan
D. Manfaat Penelitian
 Manfaat bagi siswa
 Manfaat bagi guru sendiri
 Dikemukakan teori dan hasil kajian/temuan
yang berkaitan dengan masalah yang diteliti.
 Teori sedapat mungkin memberi arah serta

petunjuk pada pelaksanaan tindakan dalam


penelitian.
 Dibangun argumentasi teoretis yang

menunjukan bahwa tindakan yang diberikan


dimungkinkan dapat meningkatkan mutu
proses dan hasil pembelajaran di kelas.
 Jika dipandang perlu, pada akhir bab ini

dapat dikemukakan hipotesis tindakan.


A. Rancangan Penelitian
B. Subjek Penelitian
 Karakteristik para siswa
 Konteks belajar siswa
C. Teknik Pengumpulan Data
D. Analisis Data
A. Perencanaan Tindakan
B. Pelaksanaan Tindakan
 Deskripsi tindakan setiap siklus
C. Hasil Tindakan
D. Pembahasan
A. Simpulan
B. Saran

Anda mungkin juga menyukai