Anda di halaman 1dari 15

KONSERVASI SUMBER DAYA ALAM

OLEH :
KELOMPOK 1
PENGERTIAN KONSERVASI SUMBER DAYA ALAM

Suatu upaya atau tindakan untuk


menjaga dan melindungi sumber daya
alam secara terus menerus dan
berkesinambungan baik dari segi mutu
dan jumlahnya.
Konservasi SDA mengandung 3 aspek :

Perlindungan sistem penyangga


kehidupan
Pemeliharaan dan pengawetan
keanekaragaman hayati dan
ekosistemnya
Pemanfaatan secara lestari SDA hayati
dan ekosistemnya
Tujuan konservasi

Memelihara dan
melindungi

Menekankan kembali
pada pemakaian /fungsi

Melindungi dan
memperbaiki
Manfaat konservasi

• Melindungi kekayaan ekosistem alam


dan memelihara dan memelihara
keseimbangan ekosistem secara
berkelanjutan
• Melindungi spesie s flora dan faunayang
langka atau hampir punah
• Melindungi ekosistwm dari kerusakan
• Untuk menjaga kualitas lingkungan
supaya tetap terjaga
Jenis SDA bersasarkaan kemungkinan
pemulihannya

SDA Renewable SDA


Contoh : hewan Anrenewable
dan Contoh : minyak
tumbuhan,air bumi da
batubara
UPAYA UNTUK MELAKUKAN KONSERVASI SUMBER DAYA
ALAM

1. Intensifikasi pengelolan kawasan konservasi


2. Peningkatan dan perluasan kawasan konservasi
3. Recuitmen dan peningkatan keterampilan personel
melalui pendididkan dan latihan
4. Peningkatan sarana dan prasarana yang memadai
5. Melakukan kerjasama dengan instansi lain di dalam dan
luar negeri
6. Penyempurnaan peraturan perundang undangan
7. Peningkatanpengamanan dan pengawasan konservasi
8. Mensosialisasikan konservasi kepada masyarakat
KENDALA DALAM KONSERVASI SUMBER DAYA ALAM

KEPADATAN
PENDUDUK
TINDAKAN
KESADARAN
KENAJUAN
TEKNOLOGI
Peraturan perundang
undangan
CONTOH KONSERVASI SUMBER DAYA
ALAM

Tanman
nasional

Cagar alam
Taman laut

Kebun raya

Suaka marga
satwa

Anda mungkin juga menyukai