Anda di halaman 1dari 13

Yuk,

kenalan dengan
COVID-19
PROMKES RSUD SUMBERGLAGAH
Apa itu COVID -19?

Adalah Virus baru


penyebab penyakit
saluran pernafasan

2
Apa Saja
Gejalanya?
01 04
Sakit Tenggorokan
Demam
02 05
Batuk , Pilek Letih, Lesu
03
Gangguan Pernapasan
3
Bagaimana
Kontak fisik dengan orang
Penularannya? yang terinfeksi
(menyentuh/ jabat tangan)

Lewat Droplet/
percikan ludah saat
batuk/bersin.

Menyentuh hidung,
mulut, mata dengan
tangan yang terpapar
Virus
4
DIMANA dan BERAPA LAMA
VIRUS BERTAHAN?

Tembaga: Kardus :
Plastik
4 Jam 24 Jam
3 Hari
(Suhu Kamar) (Suhu Kamar)
(Suhu Kamar)

5
DIMANA dan BERAPA LAMA
VIRUS BERTAHAN?

Kayu: Kertas :
Besi :
4 Hari 4-5 hari
8-24 Jam
(Suhu Kamar) (Suhu Kamar)
(Suhu Kamar)

6
DIMANA dan BERAPA LAMA
VIRUS BERTAHAN?

Aerosol:
Keramik :
3 jam
5 hari
(partikel debu)
(Suhu Kamar)

7
BAGAIMANA
PENCEGAHANNYA?
CUCI TANGAN

JAGA JARAK

PAKAI MASKER

8
CUCI
TANGAN
01 Cuci tangan dengan air mengalir menggunakan
sabun atau berbahan dasar alkohol

02 Jangan menyentuh mata, hidung dan mulut


sebelum mencuci tangan

Kapan Harus Mencuci


Tangan
perjalanan ?
• Ketika tiba di rumah, tempat kerja, setelah

• Sebelum menyiapkan makanan


• Sebelum makan
• Setelah menggunakan toilet
• Setelah menyentuh permukaan benda
• Melakukan Physical
Distancing
• Menjaga jarak
• Menghindari titik
keramaian
• Dirumah saja

• Terapkan Etika Batuk


dengan benar
• Segera buang tisu yang
sudah di pakai ke tempat
sampah
• Cuci tangan dengan air
mengalir
1
0
1. Gunakan
masker setiap
keluar rumah
2. Gunakan
masker 2 lapis

1
1
TINGKATKAN POLA
HIDUP SEHAT
• Olah raga teratur
• Kelola Stress
• Istirahat cukup
• Berhenti merokok
• Konsumsi makanan sehat dan
bergizi

1
2
TERIMAKASIH
RsSumberglagah
@RsSumberglagah
rs sumberglagah
@rssumberglagah

08113036663

1
3

Anda mungkin juga menyukai