Anda di halaman 1dari 21

DARAH

Etri Yanti....
DARAH :
cairan yg berwarna merah terdapt
dalam jantung & pembuluh darah

 Viskositas : 4,5-5,5 x air


 Bj : 1,041-1,067
 pH : 7,35-7,45
 Jumlah : 1/12-1/13 BB
 Volum plasma : 1/20-1/25 BB ( 5 L)
KOMPOSISI DARAH
 PLASMA
- air ( 90%)
- zat terlarut (10%) yg tdr dr:
* protein : albumin, globulin, fibrinogen,asam
amino
* lemak : asam lemak, gliserol,kolesterol
* karbohidrat : glukosa
* elektrolit/mineral : Na, Cl, Ca, K
* vitamin 2 : K, A,B,C
* gas2 : CO2, O2
* antibodi
 SEL-SEL DARAH
- eritrosit
- lekosit
- trombosit
FUNGSI DARAH
 Alat transport
 Mempertahankan suhu tubuh
 Mempertahankan keseimbangan asam
basa
 Pertahanan tubuh dr penyakit
 Pembekuan darah
 Mempertahankan keseimbangan cairan
tubuh
ERITROSIT
 Bentuk : cakram
 Diameter 7,7 mikron
 Diproduksi di sumsum tulang.pd janin di hepar
 Umur 120 hari
 Dihancurkan di lien/limpa
 bahan pembentuk :
- protein
- vitamin B12
- asam folat
 Terdapat Hemoglobin (Hb)
- memberi warna merah pd darah
- mengikat O2 dan CO2
Hb + O2 ---- HbO2 (oksihemoglobin)
Hb + CO2 --- HbCO2 (reduce hemoglobin)

HbO2 : dlm arteri


HbCO2 : dlm vena
 Fungsi eritrosit
- membawa O2 dr paru2 ke jaringan
- membawa CO2 dr jaringan ke paru2
 Jumlah eritrosit normal
- laki2 : 5-5,5 jt/mm3
- wanita: 4,5 -5 jt/mm3
 Jumlah Hb normal :

- laki2 : 13-16 gr%


- wanita : 12-14 gr%
Gambar eritrosit
LEKOSIT
 Bentuk & ukuran bervariasi
 Lebih besar dr eritrosit
 Dpt bergerak dg kaki palsu (pseudopodie)-
gerakan amuboid --- dpt menembus jaringan :
wandering sell
 Diapedesis ; dpt ke lluar dr pemb darah mell
posros dinding
 Jumlah ; 5.000-10.000 butir/cc darah
 Fungsi lekosit
- pertahanan tubuh thd bakteri patogen
- merangsang pertumbuhan jaringan u
regenerasi
 Macam2 lekosit
A. granulosit lekosit (granulosit)
- basofil
- eosinofil
- netrofil segmen
- netrofil batang
B. Agranulosit lekosit (agranulosit)
- limfosit besar
- limfosit kecil
- monosit
 JUMLAH NORMAL JENIS LEKOSIT
- basofil 0-1 %
- eosinofil 2-6 %
- netrofil 40-60 %
- limfosit 20-40 %
- monosit 3-8 %
TROMBOSIT
 Lebih kecil dr eritrosit
 Diameter 2-4 mikron
 Diproduksi di sumsum tulang
 Jumlah normal 200-300 ribu/cc darah
 Fungsi : aktor pembekuan darah

Anda mungkin juga menyukai