Anda di halaman 1dari 6

PENGENALAN

DAN
PENGEMBANGAN
DIRI
LKMM PRA DASAR STIKes
Sukabumi
PERMAINAN UNTUK PESERTA
LKMM Pra-Dasar
1. PENGENALAN DIRI
Mahasiswa diminta untuk
menuliskan tentang dirinya
(menuliskan potensi maupun
kelemahan yang dimilikinya dan
bukan segi fisiknya )
2. PILIH TEMAN
• PILIH TEMAN YANG ANDA SUKAI
• TULISKAN KARAKTER TEMAN YANG ANDA PILIH
• IDENTIFIKASI KELEBIHAN DAN
KEKURANGANNYA
• BERIKAN SARAN UNTUK TEMAN ANDA
BAGAIMANA MENGATASI MENINGKATAKAN
KELEBIHAN DAN MENGATASI
KEKURANGANNYA.
Permainan 3. Sebagai Sosok Mahasiswa
(presentasikan di depan kelas)

Perpindahan dari Siswa menjadi Mahasiswa


mengandung sejumlah perubahan
• Bagi diri Anda, pada aspek manakah yang Anda bayangkan
ada/perlu perubahan ?
 
• Mengapa perubahan tsb dimaknai sebagai perubahan penanganan
hidup? Bahkan disimpulkan sebagai suatu kepatutan pertanggung
jawaban hidup?

• Menghadapi perubahan tsb butuh berbagai penyesuaian yang


sering tidak mudah, tetapi sangat mungkin dilakukan, karena
masing-masing diri Anda memiliki supporting system lingkungan
penunjang. Siapa saja di lingkungan Anda yang dapat merupakan
sistem penunjang bagi Anda?
• Di sisi lain, Anda sendiri menjadi bagian sistem
penunjang siapa saja? Siapakah yang butuh
anda, lalu mengharapkan-memerlukan Anda
sebagai penunjangnya?
  
• Keterampilan apakah yang masih perlu Anda
kembangkan di diri Anda, agar memenuhi
kemampuan tersebut?

Anda mungkin juga menyukai