Anda di halaman 1dari 13

VIRUS

Oleh: Ruyatun Hasanah, S.Pd.


SEJARAH PENEMUAN VIRUS

1883 Penyakit bercak (mosaik) pada


daun tembakau dapat menular ke
tanaman tembakau lainnya 1898
Penyebab penyakit
tersebut dapat
memperbanyak diri
pada sel yang
membelah/hidup
Adolf Mayer
1892
Martnus Beijerinck

Penyebab penyakit tersebut dapat


melewati filter bakteri karena
berukuran lebih kecil dari bakteri

Dmitri Ivanovsky
APAKAH
VIRUS ITU?

Virus = virion = racun

 Aseluler (bukan sel) karena tidak memiliki protoplasma


 Bersifat parasit obligat (parasit seutuhnya)
 Dapat dibiakkan pada embrio ayam hidup
 Merupakan metaorganisme/makhluk hidup peralihan
 Virus disebut benda mati karena dapat
dikristalkan saat di luar sel
 Virus sebagai makhluk hidup karena tersusun atas
DNA atau RNA serta melakukan replikasi
STRUKTUR TUBUH VIRUS

VIRUS KOMPLEKS VIRUS BERSAMPUL


BENTUK-BENTUK VIRUS

Batang Polihidral Bola Huruf T

TMV Adenovirus HIV, Corona Bakteriofage


REPLIKASI VIRUS

Replikasi virus = reproduksi virus

Tujuan: memperbanyak tubuh/partikel virus

Replikasi virus terjadi hanya bila virus berada


di dalam sel makhluk hidup

Replikasi virus dapat terjadi melalui :


 Siklus Lisis/Litik
 Siklus Lisogenik
SIKLUS LITIK
Bakteriofage

(a) Adsorpsi
Virus menempel
pada permukaan
sel bakteri/inang

(b) Penetrasi
(e) Lisis DNA virus masuk
Virus keluar dari ke dalam sel
sel inang dengan bakteri/inang
cara melisis sel
inag

(c) Replikasi
Terjadi sintesis DNA
virus dan
pembentukan
(d) Perakitan selubung protein virus
DNA dan selubung yang baru
protein dirakit menjadi
virus baru
SIKLUS LISOGENIK

Bakteriofage
DNA virus terpisah dan Bakteri
bersiap memasuki siklus litik

DNA Bakteri
(a) Adsorpsi
Virus menempel
pada permukaan
sel bakteri/inang
(b) Penetrasi
DNA virus memasuki
sel bakteri/inang

(d) Pembelahan
Pembelahan sel bakteri diikuti (c) Penggabungan
sintesis & replikasi DNA virus DNA virus bergabung dengan DNA bakteri
KLASIFIKASI
VIRUS

KLASIFIKASI
BALTIMORE Dasar klasifikasi:
Mekanisme
KLASIFIKASI produksi mRNA
virus
ICTV
Dasar klasifikasi:
Persamaan dan
perbedaan ciri
virus
Virus Virus DNA
berdasarkan
asam nukleat Virus RNA

Virus
Virus penyerang
penyerang bakteri
manusia
Virus
berdasarkan
sel inang
Virus
Virus penyerang
penyerang tumbuhan
hewan
PERANAN VIRUS
Merugikan
Menyebabkan penyakit pada:

Manusia Hewan Tumbuhan Bakteri

Corona virus : Covid-19 Rhabdo virus : rabies TMV : bercak/mosaic Virus T : merusak sel
tembakau
HIV : AIDS H5N1 : Flu burung bakteri
Varicella zoster : cacar H1N1 : Flu babi CVPD : penyakit pada
batang jeruk
Dengue virus : DBD NCD : penyakit tetelo
Morbili virus : campak pada ayam Begomovirus : penyakit
pada kentang & tomat
Herpes simplex : herpes TMV : borok mulut &
HPV : Kutil kelamin kaki ternak Tungro : penyakit pada
padi
HAV : Hepatitis A
PERANAN VIRUS
TERAPI GEN
Untuk memperbaiki kelainan atau
memperbaiki fungsi gen yang rusak

Menguntungkan
VAKSINASI

Produksi vaksin yang digunakan utnuk


mencegah penyakit yang disebabkan virus

TERAPI BAKTERIOFAGE
Dapat digunakan untuk terapi infeksi
saluran cerna oleh E. coli
 TERIMA
KASIH 

Anda mungkin juga menyukai