Anda di halaman 1dari 14

Dosen:

I Wayan Sunia, S.E., M.M

ETIKA BISNIS
DAN
TANGGUNG JAWAB
SOSIAL PERUSAHAAN
NAMA ANGGOTA KELOMPOK

1. Ni Putu Galdina Kharen (1.18.2.10869)


2. Ni Komang Ayu Luwik Indiradani (1.18.2.10872)
3. Ni Ketut Rai Lakshmi Adi Rahayu (1.18.2.10922)
4. I Gusti Made Ardi Wirasana (1.18.2.10858)
5. Putu Gede Ferry Andika (1.18.2.10862)

2
ETIKA BISNIS
 PENGERTIAN

• Etika bisnis dapat dikatakan sebagai suatu pengetahuan mengenai tata cara ideal dan
kode etik yang diterapkan sebuah entitas bisnis atau perusahaan untuk melakukan
kegiatan bisnisnya. Dengan kata lain, etika bisnis merupakan panduan atau tuntunan
bagaimana sebuah perusahaan seharusnya dalam menjalankan kegiatan usahanya.

• Beberapa ahli pernah menjelaskan mengenai arti etika bisnis, diantaranya adalah:
YOSEPHUS

Etika bisnis adalah wilayah penerapan prinsip-prinsip moral umum pada wilayah tindak
manusia di bidang ekonomi, khususnya bisnis. Jadi, secara hakiki sasarannya adalah
perilaku moral pebisnis yang berkegiatan ekonomi.

4
HILL DAN JONES

Etika bisnis adalah suatu ajaran untuk membedakan antara salah dan benar. Hal ini dapat
memberikan pembekalan kepada setiap pemimpin perusahaan ketika mempertimbangkan
untuk mengambil keputusan strategis yang terkait dengan masalah moral yang kompleks.

VELASQUES

Etika bisnis adalah studi yang dikhususkan mengenai moral yang benar dan salah. Studi ini
berkonsentrasi pada standar moral sebagaimana diterapkan dalam kebijakan, institusi, dan
perilaku bisnis.

5

Jadi secara umum ETIKA
BISNIS adalah cara-cara yang
dilakukan oleh suatu bisnis
dalam menjalankan kegiatan
bisnisnya yang mencakup
berbagai aspek, baik itu
individu, perusahaan, maupun
masyarakat

6
 Tujuan Etika Bisnis
Bagi para pengusaha, tujuan etika dalam berbisnis adalah untuk meningkatkan kesadaran
moral serta membuat batasan-batasan bagi para pelaku bisnis serta menjalankan good
business.

 Prinsip Etika Bisnis


Etika bisnis memiliki beberapa prinsip yang digunakan sebagai acuan dalam
melaksanakan kegiatan dan mencapai tujuan perusahaan. Adapun prinsip-prinsip etika
dalam berbisnis adalah sebagai berikut :
a. Prinsip Otonomi
b. Prinsip Kejujuran
c. Prinsip Keadilan
d. Prinsip Hormat Kepada Diri Sendiri

7
 Contoh Etika Dalam Berbisnis

1. Menyebutkan Nama

2. Berdiri Saat Berkenalan

3. Ucapkan Terima Kasih

4. Bayar Tagihan Ketika Mengundang

5. Terkadang pertemuan bisnis dilakukan diluar perusahaan

8
TANGGUNG
JAWAB SOSIAL
PERUSAHAAN
 Pengertian Tanggung Jawab Sosial Perusahaan
Tanggung jawab sosial suatu perusahaan atau Corporate Social Responsibility
merupakan suatu komitmen usaha untuk bertindak secara etis, beroperasi secara legal
dan berkontribusi untuk peningkatan ekonomi bersamaan dengan peningkatan kualitas
hidup dari karyawan dan komunitas lokal.
Adapun tanggung jawab sosial perusahaan meliputi:
1. Tanggung jawab sosial terhadap konsumen
2. Tanggung jawab sosial pada karyawan
3. Tanggung jawab sosial kepada kreditor.
4. Tanggung jawab sosial kepada pemegang saham.
5. Tanggung jawab sosial kepada lingkungan
6. Tanggung jawab sosial kepada komunitas
7. Tanggung jawab sosial kepada pemerintah

10

Etika dan tanggung jawab sosial
merupakan rem perusahaan agar
berkerja tidak bertabrakan dengan
pemegang kepentingan perusahaan,
seperti pelanggan, pemerintah,
pemilik, kreditur, pekerja dan
komunitas atau masyarakat.

11
KESIMPULAN
Penerapan etika bisnis dan tanggung jawab sosial pada perusahaan
yang dilakukan dengan sungguh-sungguh akan memudahkan
perusahaan dalam menjalankan visi dan misinya. Melalui etika
bisnis dan tanggung jawab sosial akan membentuk citra positif
perusahaan di mata masyarakat yang lebih luas.

13
Terimakasih

14

Anda mungkin juga menyukai