Anda di halaman 1dari 15

Membuat Lagu Sederhana

MATA KULIAH PENDIDIKAN SENI MUSIK


PERTEMUAN KE 11
JURUSAN PGSD
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
KEMAMPUAN AKHIR
Mahasiswa mampu memahami langkah-langkah
membuat lagu dan dapat membuat lagu sederhana
secara individu.
Lagu
1.Struktur lagu : bagian-bagian dari suatu
lagu
2.Genre lagu : jenis lagu berdasarkan gaya
memainkannya
Struktur
Lagu
Genre Musik
1. Musik Klasik
2. Musik Dangdut
3. Musik Reggae
4. Musik Rock
5. Musik Pop
6. Musik Jazz
7. dll
Musik klasik
Musik pop
Hal-hal esensial dalam membuat lagu

• Menentukan tema dan judul lagu


• Membuat lirik
• Membuat melodi
• Menentukan chord
Menentukan tema dan judul
Ada banyak cara untuk menentukan judul,
namun biasanya judul lagu menyesuaikan
tema yang dipilih. Sebisa mungkin, buatlah
judul yang menarik atau menimbulkan rasa
ingin tahu khalayak.
Membuat lirik
1. Tersurat (eksplisit) : lirik yang maknanya
tertulis secara jelas. Lirik tersurat biasanya
bersifat deskriptif. Lirik ini biasa dijumpai
pada lagu anak-anak.
2. Tersirat (implisit) : lirik yang maknanya
bersifat ambigu atau bahkan tersembunyi.
Lirik ini biasanya bermajas dan
menggunakan diksi yang tidak biasa.
Membuat melodi
Tidak ada ketentuan pasti dalam membuat lagu, apakah harus membuat
melodi atau liriknya terlebih dahulu. Untuk membuat melodi, kita harus
sering mendengarkan karya musik lainnya, agar referensi musik kita
bertambah. Jika kesulitan menemukan melodi yang pas, kita bisa
melakukan variasi terhadap melodi lagu yang sudah ada, dengan
merubah irama, nada atau keduanya sehingga tidak terkesan plagiat.
Menentukan akor
Syarat utama menentukan akor pada sebuah lagu adalah
mengerti harmoni dan progresi akor. Namun jika belum
menguasai, boleh menggunakan progresi akor dari lagu yang
sudah ada. Penggunaan progresi akor yang sama tidak dilarang
dalam proses pembuatan lagu, karena banyak lagu yang
memiliki progresi akor yang sama.
AKOR Pada
Akor C Mayor (C) Tangga
Nada C
Mayor

Akor D Minor (Dm)

Akor E Minor (Em)


Akor F Mayor (F)

Akor G Mayor (G)

Akor A Minor (Am)


SEKIAN
dan
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai