Anda di halaman 1dari 9

PLAGIARISME

OUTLINE

PENGERTIAN
YANG DIGOLONGKAN SEBAGAI PLAGIARISME
YANG TIDAK DIGOLONGKAN SEBAGAI
PLAGIARISME
SANKSI PLAGIARISME
CONTOH PLAGIARISME
TIPS & TRICK
APA ITU PLAGIARISME ?

Plagiarisme atau sering disebut plagiat adalah


penjiplakan atau pengambilan karangan, pendapat,
dan sebagainya dari orang lain dan menjadikannya
seolah karangan dan pendapat sendiri. Plagiat
dapat dianggap sebagai tindak pidana karena
mencuri hak cipta orang lain. Di dunia pendidikan,
pelaku plagiarisme dapat mendapat hukuman berat
seperti dikeluarkan dari sekolah/universitas.
Pelaku plagiat disebut sebagai plagiator.

-id.wikipedia.org-
APA ITU PLAGIARISME ?

Plagiarisme adalah penjiplakan yg melanggar hak


cipta.

-KBBI-
YANG DI GOLONGKAN
SEBAGAI PLAGIARISME

A. Menggunakan tulisan orang lain secara mentah,


tanpa memberikan tanda jelas (misalnya dengan
menggunakan tanda kutip atau blok alinea yang
berbeda) bahwa teks tersebut diambil persis dari
tulisan lain

B. Mengambil gagasan orang lain tanpa memberikan


anotasi yang cukup tentang sumbernya
YANG TIDAK DI GOLONGKAN
SEBAGAI PLAGIARISME

A. Menggunakan İnformasi Yang Berupa Fakta


Umum.

B. Menuliskan Kembali (Dengan Mengubah Kalimat


Atau Parafrase) Opini Orang Lain Dengan
Memberikan Sumber Jelas.

C. Mengutip Secukupnya Tulisan Orang Lain Dengan


Memberikan Tanda Batas Jelas Bagian Kutipan
Dan Menuliskan Sumbernya.
SANKSI
PLAGIARISME
Berdasarkan UU no.20/2003, sanksi atas tindakan
plagiarisme adalah sebagai berikut:

1. Lulusan perguruan tinggi yang karya ilmiahnya


digunakan untuk memperoleh gelar akademik,
profesi, atau vokasi terbukti merupakan jiplakan
dicabut gelarnya (pasal 25 ayat 2)

2. Lulusan yang karya ilmiah yang digunakannya untuk


mendapatkan gelar akademik, profesi, atau vokasi
sebagaimana dimaksud dalam pasal 25 ayat (2)
terbukti merupakan jiplakan dipidana dengan pidana
penjara paling lama dua tahun dan/atau pidana
denda paling banyak rp 200.000.000,00 (dua ratus
juta rupiah).
CONTOH
PLAGIARISME (1/2)
TIPS & TRICK
Cara melakukan paraphrase :
• Baca ulang secara cermat, singkirkan naskah aslinya;

• Gunakan kata-kata dan ide anda sendiri dalam


merangkai kalimat;

• Urutkan pemikiran anda dan utarakan ide tersebut;


dan

• Periksa ulang parapharase anda, bandingkan dengan


naskah asli, pastikan tidak menggunakan kata/istilah
yang sama, dan informasi yang akan disampaikan
tepat.

Anda mungkin juga menyukai