Anda di halaman 1dari 15

Administrasi

layanan khusus
Ririn Kurnia S
Sentia Fajrianti
Pengertian Adminsitrasi Layanan Khusus

Administrasi layanan khusus adalah memberi layanan secara khusus atau


suatu usaha yang tidak secara langsung berkenaan dengan proses belajar
mengajar di kelas.

Tetapi secara khusus diberikan oleh sekolah kepada para siswanya agar
mereka lebih optimal dalam melaksanakan proses belajar.
Manajemen layanan khusus di
Manajemen layanan khusus sekolah pada dasarnya
di sekolah merupakan ditetapkan dan di organisasikan
bagian penting dalam untuk mempermudah atau
manajemen berbasis sekolah memperlancar pembelajaran
(MBS)
Jenis-jenis layanan khusus
dan pengolahannya
Perpustakaan merupakan salah
satu unit yang memberikan layanan
1. Pustaka kepada peserta didik dengan
maksud membantu dan menunjang
proses pembelajaran di sekolah,
melayani informasi-informasi yang
dibutuhkan serta memberi layanan
rekreatif melalui koleksi bahan
pustaka
Laboratorium secara sederhana dapat
diuraikan sebagai suatu tempat dimana
dosen, mahasiswa, guru, siswa dan
orang lain melaksanakan kegiatan kerja
2. Labor ilmiah seperti praktikum, observasi,
penelitian, demokrasi dan pebuatan
model-model dalam rangka kegiatan
belajar mengajar.
Usaha kesehatan sekolah merupakan
salah satu wahana untuk meningkatkan
kemampuan hidup sehat yang pada
gilirannya menghasilkan derajat
kesehatan peserta didik yang optimal.
3. UKS (Usaha Usaha kesehatan sekolah tersebut bukan
kesehatan saja menjadi tanggung jawab
sekolah) pemerintah akan tetapi tanggungjawab
peserta didik dan masyarakat dimana
sekolah itu berada.
Kafetaria / warung / kantin sekolah
tidak harus di administrasikan oleh
sekolah, tetapi dapat diaministrasikan
4. Kafetaria oleh pribadi di luar sekolah atau boleh
sekolah darma wanita sekolah.
Adanya sebuah layanan rumah
peribadatan di sekolah sangat
menunjang proses pembelajaran
mengingat bahawa pembelajaran bisa
dilakukan dimana saja termasuk salah
5. Sarana satunya adalah rumah peribadatan.
ibadah Adapun layanan rumah beribadatan
yang biasanya ada di sekolah adalah
masjid dan gereja.
Bagi peserta didik khususnya jejang
pendidikan menengah dan pendidikan
tinggi, terutama bagi mereka yang jauh
dari orang tuanya diperlukan asrama.
6. Asrama Selain manfaat untuk peserta diidk,
asrama mempunyai manfaat bagi para
peserta didik.
Koperasi berasal dari perkataan co dan
operation, yang mengandung arti kerja
sama untuk mencapai tujuan. Layanan
koperasi mendidik para peserta didik
untuk dapat berwirausaha. Hal ini
sangat membantu peserta didik di
kehidupan yang akan datang. Koperasi
7. Koperasi sekolah adalah koperasi yang
dikembangkan di sekolah, baik sekolah
dasar, sekolah menengah, maupun
sekolah dan dalam pengelolaannya
melibatkan guru dan personalia sekolah.
Sarana transportasi bagi peserta didik
merupakan sarana penunjang untuk
kelancaran proses belajar mengajar.
Peserta didik akan merasa aman dan
8. Transportasi dapat masuk atau pulang dengan waktu
yang tepat. Transportasi yang
diperlukan terutama bagi peserta didik
ditingkat prasekolah.
Keterlibatan guru dalam
administrasi perpustakaan
misalnya memperkenalkan
buku-buku kepada siswa

Mengetahui jenis dan


menguasai kritera umum
yang menentukan baik
buruknya koleksi buku-buku
Peran guru dalam perpustakaan.
administrasi
layanan khusus Memperomosikan
perpustakaan baik
pemakaian maupun untuk
pembinaannya.
Pertanyaan
1. M. Ifdal Haziz chan
Dampak apabila sekolah tidak mengelola
layanan khusus dengan baik?
2. Risani Baiti
Apa Urgensi mempelajari Administrasi
Layanan Khusus?
3. Lasmi aslama
Pertanyaan Bagaimana pendapat kolompok jika
sekolah yang ada tidak menyediakan
salah satu atau semua layanan khusus ini?
4. Peranan guru dalam layanan
khusus,apakah tidak ada peranan guru
dibidang lain? Apa hanya pada bidang
perpustakaan saja?
Thanks!
Pertanyaan
1. M. Ifdal Haziz chan
Dampak apabila sekolah tidak mengelola
layanan khusus dengan baik?
2. Risani Ba
Apa Urgensi mempelajari Administrasi
Layanan Khusus? CREDITS
: This pres
3. Lasmi aslama template w entation
as created
Bagaimana pendapat kolompok jika sekolah including i by Slidesg
co o,
infographic ns by Flaticon, and
yang ada tidak menyediakan salah satu atau s & image
s by Freep
semua layanan khusus ini? ik.
4. Peranan guru dalam layanan khusus,apakah
tidak ada peranan guru dibidang lain? Apa
hanya pada bidang perpustakaan saja?

Anda mungkin juga menyukai