Anda di halaman 1dari 12

STANDAR ISI

DOSEN PENGAMPU : FANNY RAHMATINA


RAHIM S.Pd., M.Pd.
KELOMPOK 5
RAUDHATUL HAYATI REFICE ARDILA

20033092 20033093

RISKY MELIANA SARI SILVIA YULIANI

20033098 20033100

2
Pengertian
Standar Isi
Standar isi adalah kriteria yang

“ mencakup ruang lingkup materi dan tingkat


kompetensi yang digunakan untuk mencapai
standar kompetensi lulusan yang telah
ditetapkan pada jenjang pendidikan tertentu.
Adapun standar kompetensi lulusan yang
dirumuskan meliputi sikap, pengetahuan,
dan keterampilan.

4
Tujuan Standar Isi
Rumusan standar isi bertujuan untuk
meningkatkan kualitas pendidikan melalui
pengembangan potensi peserta didik yang sejalan
dengan perkembangan ilmu pengetahuan, kemajuan
teknologi, seni, dan budaya, sehingga diharapkan
bisa mencapai tujuan pendidikan nasional.

5
Komponen Standar Isi
○ 1.      Kerangka dasar dan struktur kurikulum yang
merupakan pedoman dalam penyusunan kurikulum pada
tingkat satuan pendidikan.

○ 2.      Beban belajar bagi peserta didik pada satuan


pendidikan dasar dan menengah

6
○ 3.      Kurikulum tingkat satuan pendidikan yang akan
dikembangkan oleh satuan pendidikan berdasarkan
panduan penyusunan kurikulum sebagai bagian tidak
terpisahkan dari standar isi

○ 4.      Kalender pendidikan untuk penyelenggaraan


pendidikan pada satuan pendidikan jenjang pendidikan
dasar dan menengah

7
Fungsi Standar Isi
Standar isi berfungsi sebagai acuan guru
saat memberikan materi dalam kegiatan
pembelajaran. Dengan demikian, materi yang
diberikan pada peserta didik selalu
berorientasi pada standar kompetensi lulusan.

8
Manfaat Standar Isi
Sebagai salah satu bagian dari standar
pendidikan nasional (SNP), manfaat standar
isi adalah memudahkan pengembang
kurikulum untuk merumuskan kurikulum
yang sesuai di tiap jenjang pendidikan.

9
Penyusun Standar Isi
1. Tingkat kompetensi 
2. Kompetensi inti
a. Tingkat pendidikan dasar
b. Tingkat pendidikan menengah

10
Kegiatan yang Termasuk
Standar Isi
1. Melakukan pengembangan kurikulum sesuai ketentuan
SNP (standar nasional pendidikan).
2. Menyusun kalender pendidikan beserta beban belajar.
3. Membuat sistem penilaian di setiap mata pelajaran.
4. Mengulas kurikulum sekolah.
5. Mempersiapkan bahan ajar, baik secara visual maupun
audio.
6. Mengulas silabus dan RPP.
7. Pembuatan modul dan LKS (lembar kerja siswa).

11
Thanks!

12

Anda mungkin juga menyukai