Anda di halaman 1dari 22

SEJARAH, PERSPEKTIF DAN

ASPEK LEGAL PRAKTIK HOME


CARE NURSING
MATA KULIAH HOME
CARE NURSING
Daftar Isi
Sejarah, Perspektif Dan Aspek Legal Praktik HNC

Pengertian Home Perspektif Home


01. Care 03. Care

Sejarah Aspek Legal


02. Perkembangan 04. Home Care
Home Care
01
Pengertian
Home Care
Sejarah, Perspektif Dan
Aspek Legal Praktik HNC
Pengertian Home Care
Sejarah, Perspektif Dan Aspek Legal Praktik HNC

“ Home care adalah pelayanan kesehatan yang


berkesinabungan dan komperhensif yang diberikan kepada
individu dan keluarga ditempat tinggal mereka yang
bertujuan untuk meningkatkan, mempertahankan atau
memaksimalkan tingkat kemandirian dan meminimalkan
akibat dari penyakit.

(Departemen Kesehatan – 2002)



02
Sejarah
Perkembanga
n Home Care
Sejarah, Perspektif Dan
Aspek Legal Praktik HNC
Sejarah perkembangan Home Care
Sejarah, Perspektif Dan Aspek Legal Praktik HNC

Home Care (HC) yang Selanjutnya di akhir tahun 1800-an,


terorganisasikan dimulai sejak William Rathbone mendirikan
sekitar tahun 1880- an, dimana perkumpulan perawat yang datang ke
saat itu banyak sekali rumah dikarenakan minat masyarakat
penderita penyakit infeksi yang cenderung lebih menyukai
dengan angka kematian yang perawatan dirumah
tinggi.
William
Rathbone

Kondisi ini berkembang secara professional, sehingga pada tahun 1900


terdapat 12.000 perawat terlatih di seluruh Amerika sebagai Visiting Nurses
yang memberikan asuhan keperawatan dirumah pada keluarga miskin, Public
Health Nurses, melakukan upaya promosi dan prevensi untuk melindungi
kesehatan masyarakat, serta Perawat Praktik Mandiri yang melakukan
asuhan keperawatan pasien dirumah sesuai kebutuhannya).
Kemudian pada tahun 1990-an institusi yang memberikan layanan Home Care
terus meningkat sekitar 10% pertahun dari semula layanan hanya diberikan
oleh organisasi perawat pengunjung rumah (Visiting Nurse Association) dan
pemerintah, kemudian berkembang layanan yang berorientasi profit
(Proprietary Agencies) dan yang berbasis RS (Hospital Based Agencies)
03
Perspektif
Home Care
Sejarah, Perspektif Dan
Aspek Legal Praktik HNC
Perspektif Home Care
Sejarah, Perspektif Dan Aspek Legal Praktik HNC

Teori Transkultural nursing


(Leininger)

Model/ teori keperawatan transkultural nursing


memfokuskan pada penanganan harus
memperhatikan budaya pasien.
Teori Leininger dan paradigma keperawatan
Leininger mengkritisi empat konsep keperawatan
yaitu manusia, kesehatan, lingkungan dan
keperawatan dengan menyajikan 3 tindakan yang
sebangun dengan kebudayaan klien yaitu cultural
care preservation, accomodation dan repatterning.
Perspektif Home Care
Sejarah, Perspektif Dan Aspek Legal Praktik HNC

Teori Self Care (Dorothea Orem)


Dorethea Orem mengembangkan definisi
keperawatan yang menekankan pada
kebutuhan klien tentang perawatan diri
sendiri. Perawat bertugas merawat dan
membantu klien mencapai perawatan diri
secara total. Menurut Orem asuhan
keperawatan diperlukan ketika klien tidak
mampu memenuhi kebutuhan biologis,
psikologis, perkembangan dan sosial.
Perspektif Home Care
Sejarah, Perspektif Dan Aspek Legal Praktik HNC

Teori Lingkungan (Nihgtingale)


Konsep Nightingale menempatkan lingkungan
sebagai fokus asuhan keperawatan dan
perhatian dimana perawat tidak perlu
memahami seluruh proses penyakit merupakan
upaya awal untuk memisahkan antara profesi
keperawatan dan kedokteran. Tujuan dari teori
Nightingale adalah untuk memfasilitasi proses
penyembuhan tubuh dengan memanipulasi
lingkungan klien. Lingkungan klien dimanipulasi
untuk mendapatkan ketenangan, nutrisi,
kebersihan, cahaya, kenyamanan, sosialisasi
dan harapan yang sesuai.
Perspektif Home Care
Sejarah, Perspektif Dan Aspek Legal Praktik HNC

Teori Manusia sebagai kesatuan


(Rogers)
Martha Rogers mempertimbangkan manusia
(kesatuan manusia) sebagai sumber energi
yang menyatu dengan alam semesta. Tujuan
keperawatan adalah untuk mempertahankan
dan meningkatkan kesehatan, mencegah
kesakitan, dan merawat serta merehabilitasi
klien yang sakit dan tidak mampu dengan
pendekatan humanistik keperawatan. Manusia
utuh meliputi proses sepanjang hidup. Klien
secara terus menerus berubah dan
menyelaraskan dengan lingkungannya.
Perspektif Home Care
Sejarah, Perspektif Dan Aspek Legal Praktik HNC

Teori Human Caring (Watson)


Filosofi Jean Watson tentang asuhan
keperawatan berupaya untuk mendefinisikan
hasil dari aktivitas keperawatan yang
berhubungan dengan aspek humanistik dari
kehidupan. Perawat harus memberikan
kenyamanan dan perhatian serta empati pada
klien dan keluarganya. Teori ini mencakup
filosofi dan ilmu tentang caring. Caring
merupakan proses interpresonal yang terdiri dari
intervensi yang menghasilkan pemenuhan
kebutuhan manusia.
Perspektif Home Care
Sejarah, Perspektif Dan Aspek Legal Praktik HNC

Teori Adaptasi (Roy)

Teori Adaptasi Suster Callista Roy memandang


klien sebagai suatu sistem adaptasi. Tujuan
keperawatan adalah membantu seseorang
untuk beradaptasi terhadap perubahan
kebutuhan fisiologis, konsep diri, fungsi peran,
dan hubungan interdependensi selam sehat dan
sakit. Kebutuhan asuhan keperawtan muncul,
ketika klien tidak dapat beradaptasi terhadap
kebutuhan lingkungan internal dan eksternal.
04
Aspek Legal
Home Care
Sejarah, Perspektif Dan
Aspek Legal Praktik HNC
Aspek Legal Home Care
Sejarah, Perspektif Dan Aspek Legal Praktik HNC

Secara legal perawat dapat melakukan aktivitas keperawatan mandiri


berdasarkan pendidikan dan pengalaman yang di miliki. Perawat dapat
mengevaluasi untuk mendapatkan pelayanan perawatan di rumah tanpa
program medis tetapi perawatan tersebut harus diberikan dibawah petunjuk
rencana tindakan tertulis yang ditantangani oleh dokter. Perawat yang
memberikan pelayanan dirumah membuat rencana perawatan kemudian
bekerja sama dengan dokter untuk menentukan rencana tindakan medis.
Aspek Legal Home Care
Sejarah, Perspektif Dan Aspek Legal Praktik HNC

Fungsi hukum dalam praktik perawat adalah:


• Memberikan kerangka untuk menentukan tindakan keperawatan
manayang sesuai hukum.
• Membedakan tanggung jawab perawat dengan profesi lain
• Membantu menentukan batas-batas kewenangan tindakan keperawatan
mandiri
• Membantu mempertahankan standar praktik keperawatan dengan
meletakkan posisi perawat memiliki akuntabilitas dibawah hukum
Aspek Legal Home Care
Sejarah, Perspektif Dan Aspek Legal Praktik HNC

UU Kes. No. 23 UU No. 32


tahun 1992 tahun 2004
tentang kesehatan tentang pemerintah
daerah

Kemenkes No.
PP No. 25
1239 tahun
tahun 2000
2001
tentang perimbangan
tentang registrasi dari
keuangan pusat dan
praktik perawat
daerah
Aspek Legal Home Care
Sejarah, Perspektif Dan Aspek Legal Praktik HNC
SK Menpan
UU No.29 No. 94 /KEP/M.
tahun 2004 PAN/11/2001
tentang praktik tentang jabatan
kedokteran fungsonal

Kemenkes No. Kemenkes No.


128 tahun 2005 279 tahun 2006
tentang kebijakan dasar tentang pedoman
puskesmas penyelenggaraan
puskesmas
Aspek Legal Home Care
Sejarah, Perspektif Dan Aspek Legal Praktik HNC

PP No. 32 Permenkes No.


tahun 1996 920 tahun 1966
tentang tenaga tentang pelayanan
kesehatan medik swasta
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai