Anda di halaman 1dari 13

ANALISIS

VOLUMETRI
🙢
Nur Syamsi Dhuha, S.Farm., M.Si.
Kimia Analisis
What’s?
🙢
� Volumetri atau titrimetri adalah penetapan kadar
suatu zat dalam larutan dengan jalan direaksikan
dengan larutan zat lain yang konsentrasinya
diketahui dengan teliti.

� Analisis volumetri juga dikenal sebagai titrimetri,


dimana zat yg akan dianalisis dibiarkan bereaksi dgn
zat lain yg konsentrasinya diketahui dan dialirkan
dari buret dalam bentuk larutan.
Terminologi Analisis Volumetri
🙢
� TITIK EKIVALEN = Volume pada reagen yg
ditambahkan tepat sama dgn yg diperlukan untuk
bereaksi sempurna oleh zat yg dianalisis.

� Contoh: Titrasi AgNO3 dgn NaCl, titik ekivalen


tercapai bila 1 mol AgNO3 bereaksi dgn 1 mol NaCl.
Ag+ + Cl- AgCl

� Indikator yg digunakan adalah Na2CrO4 dimana ketika Ag


tepat bereaksi seluruhnya dgn Cl, maka Ag akan bereaksi dgn
indikator mebentuk AgCrO4.
🙢
� Penanda berakhirnya titrasi disebut titik akhir titrasi.
Ditandai dgn perubahan warna indikator yg nampak
oleh pengamat (AgCrO4).

� Semua metode titrimetri tergantung pada larutan


standar yg mengandung sejumlah reagen persatuan
volume larutan dgn ketetapan yg tinggi.

� Konsentrasi dinyatakan dalam normalitas (g.ek/l).


🙢
� Larutan standar disiapkan dgn menimbang reagen
murni secara tepat, karena tdk smua larutan standar
tersedia dlm keadaan murni.

� Standar primer adalah zat yg tersedia dlm komposisi


kimia yg jelas dan murni.
Standar primer yg biasa digunakan:
🙢
� Asam: C6H4(COOK)(COOH), Khphtalat, C6H5COOH,
HCl, asam sulfat, SO2(NH2)OH, K asam iodat KHIO3.
� Basa : K2Cr2O7, (NH4)2, Ce(NO3)6, KBrO3, KIO3,
KH(IO3)2, I2
� Oksidator: Na2C2O4, Fe(N2H4N2H6)(SO4)24H2OFe,
K4Fe(CN)6
� Lain-lain: NaCl, KCl.
Syarat reaksi yang harus dipenuhi
dalam analisis Titrimetri adalah:
🙢
➔ Reaksi harus berjalan sesuai dengan suatu
persamaan reaksi tertentu. Tidak boleh ada reaksi
samping.
➔ Harus ada perubahan yang terlihat pada saat titik
ekuivalen tercapai, baik secara kimia maupun fisika.
➔ Harus ada indikator yang cocok untuk menentukan
titik akhir titrasi, jika reaksi tidak menunjukkan
perubahan kimia atau fisika. Indikator
potensiometrik dapat digunakan pula.
➔ Reaksi harus berlangsung cepat, sehingga titrasi
dapat dilakukan dalam beberapa menit.
Klasifikasi Metode Volumetri
🙢
� Titrasi Asam-Basa (reaksi asam dan basa, baik kuat
maupun lemah)
� Titrasi redoks adalah titrasi yg meliputi hampir semua
reaksi oksidasi reduksi.
� Titrasi pengendapan adalah titrasi yg meliputi
pembentukan endapan, seperti Ag atau Zn dgn
K4Fe(CN)6 dgn indikator pengandsorpsi
� Titrasi kompleksometri sebagian besar meliputi titrasi
EDTA seperti titrasi spesifik dan juga dapat digunakan
untuk melihat perbedaan pH pada pengkompleksan.
Larutan Standar Primer dan
Sekunder
🙢
❏ Tahap pertama yang harus dilakukan sebelum
melakukan titrasi adalah pembuatan larutan standar.
❏ Larutan standar adalah larutan yang dibuat dan
diketahui konsentrasinya secara teliti.
❏ Larutan standar primer adalah larutan baku yang
konsentrasinya dapat langsung diketahui dari berat
bahan yang sangat murni yang dilarutkan dan volume
larutannya diketahui.
❏ Larutan standar sekunder yaitu larutan baku yang
konsentrasinya tidak diketahui dengan pasti karena
bahan yang digunakan untuk membuat larutan
tersebut memiliki kemurnian yang rendah.
Larutan standar harus memenuhi
persyaratan sebagai berikut :
🙢
Standar Primer
1. Mempunyai kemurnian yang tinggi
2. Mempunyai rumus molekul yang pasti
3. Tidak bersifat higroskopis dan mudah ditimbang
4. Larutannya harus bersifat stabil
5. Mempunyai berat ekivalen (BE) yang tinggi

Larutan standard sekunder adalah larutan standard


yang bila akan digunakan untuk standardisasi harus
distandardisasi lebih dahulu dengan larutan standard
primer.
Berdasarkan cara titrasinya,
titrimetri dikelompokkan menjadi:
🙢
� Titrasi langsung. Cara ini dilakukan dengan
melakukan titrasi langsung terhadap zat yang akan
ditetapkan.
� Titrasi tidak langsung. Cara ini dilakukan dengan
cara penambahan titran dalam jumlah berlebihan,
kemudian kelebihan titran dititrasi dengan titran
lain, volume titrasi yang didapat menunjukkan
jumlah ekuivalen dari kelebihan titran, sehingga
diperlukan titrasi blanko. Larutan blanko adalah
larutan yang berisi semua pereaksi yang digunakan
tanpa sampel.
🙢
Cara Perhitungan Kadar… (Lanjutan)
🙢
Vtitran x Ntitran = Vsampel x N sampel

dimana:

Anda mungkin juga menyukai