Anda di halaman 1dari 12

JENIS – JENIS MINERAL

NUR FADLIA SAFIRA AMIN


SRI ULFA DWIYANTI

VITAMIN C
NUR ANISA
FERA ANDINI

MUHAMMAD REZA AKBAR MOEIS

MUHAMMAD FAJRI MUSADDAQ


Pengertian Magnesium

Magnesium merupakan mineral esensial


yang dibutuhkan dalam jumlah besar oleh
makhluk hidup untuk proses fisiologis
(mineral makro). Magnesium adalah mineral
utama yang perlu dikonsumsi lebih dari 100
miligram per hari. Sekitar 60 sampai 65
persen dari semua magnesium bertempat di
tulang dan gigi. Sedangkan untuk sisanya 35
sampai 40 persen ditemukan di seluruh
tubuh, termasuk otot, sel-sel jaringan, dan
cairan tubuh
Fungsi Dan Peranan
Magnesium Dalam Tubuh

Salah satu fungsi magnesium yang


paling kritis adalah produksi
energi. Sel tubuh membutuhkan
magnesium untuk mengaktifkan
ATP (adenosine triphosphate),
yang merupakan sumber energi
utama yang digunakan tubuh. Selain
produksi energi, magnesium secara
langsung diperlukan untuk enzim
 pemecah glukosa (gula darah), ia
mengendalikan produksi kolesterol,
membuat asam nukleat seperti
DNA.
Manfaat Mineral Magnesium
untuk Kesehatan

 Mencegah Asma

Mencegah serangan jantung Mencegah sembelit

Mengobati nyeri punggung dan  Menjaga tulang agar tetap sehat


kram

Mencegah diabetes dan mengatur tingkat kadar gula


Potasium

Potasium atau dalam beberapa penyebutan juga


disebut sebagai kalium adalah sejenis mineral
yang biasa kita temukan dalam makanan dan
minuman.
Kalium adalah mineral penting yang digunakan
untuk menjaga keseimbangan cairan dan
elektrolit dalam tubuh. Ini juga merupakan
salah satu mineral terpenting yang diperlukan
untuk berfungsinya sel, jaringan, dan organ
dalam tubuh manusia
Makanan Sumber Postasium

Alpukat Jeruk

Pisang Kiwi
Manfaat Potasium Bagi Kesehatan

Tekanan darah tinggi

Penyakit jantung

Stroke

Kesehatan tulang

Batu ginjal

Radang Saluran Pencernaan


Cloride

Chloride atau sering disebut sebagai klorida


merupakan salah satu elektrolit yang
dibutuhkan oleh tubuh. Klorida adalah ion
 yang terbentuk sewaktu unsur klor
 mendapatkan satu elektron untuk
membentuk suatu anion (ion bermuatan
negatif) Cl−. Elektrolit klorida ini diperoleh
dalam bentuk senyawa Magnesium klorida
atau Natrium klorida. Kedua bentuk
senyawa klorida ini adalah garam.
Manfaat elektrolit klorida

Fungsi Klorida (Cl-)


Elektrolit klorida ini berperan penting
dalam sistem pencernaan serta membantu
menyeimbangkan keasaman dan kebasaan
tubuh, sehingga pH tetap normal. Selain
itu, klorida  juga membantu
menyeimbangkan elektrolit dalam tubuh.
Sodium(Na+)

Elektrolit natrium ini bermuatan positif apabila


bercampur dengan cairan dalam tubuh. Fungsi ion
natrium dalam tubuh berguna untuk membantu
mengontrol cairan yang berpengaruh terhadap tekanan
darah, membantu fungsi otot dan saraf, serta
membantu menyeimbangkan elektrolit dalam tubuh. 
Kalium(K+)

Ada banyak manfaat yang diperoleh dari ion bermuatan


positif kalium, diantaranya membantu fungsi jantung dan
tekanan darah, menyeimbangkan elektrolit tubuh,
mengirim impuls saraf, kesehatan tulang, dan penting
untuk kontraksi otot. 
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai