Anda di halaman 1dari 15

Ragam Bahasa

Lang
uage
01
KELOMP
Ananda Windra S ( NIM 11000120120091 )

02 Febrina Artia P ( NIM 11000120120098 )

OK 1 03 Laufaz Fabih Ibni ( NIM 11000120120089 )

04 Nurhamidah ( NIM 11000120120099 )

05 Nurul Mutmainah A ( NIM 11000120120093 )

06 Putri Andriani S.U ( NIM 11000120120094 )2

07 Ratu Setya Arum.A (NIM 11000120120092)


Pengertian Ragam Bahasa

Faktor-faktor Terjadinya Ragam


Bahasa
Materi Jenis-jenis Ragam Bahasa

Cara Berbahasa Indonesia


yang baik dan benar
Pengertian Ragam Bahasa Menurut Para Ahli

Bachman (1990) Dendy Sugono (1999)


Ragam bahasa adalah variasi bahasa Sehubungan dengan pemakaian bahasa
menurut pemakaian, yang berbeda-beda Indonesia, timbul dua masalah pokok,
menurut topik yang dibicarakan, menurut yaitu masalah penggunaan bahasa baku
hubungan pembicara dengan lawan dan tak baku.
bicara serta menurut medium pembicara.
Pengertian
Ragam Bahasa
Ragam Bahasa adalah variasi bahasa yang
berbeda-beda sesuai dengan lawan bicara,
topik, waktu, tempat serta kapasitas lawan
bicara.
Faktor Terjadinya Ragam Bahasa

Budaya Sejarah
Perbedaan demografi
Setiap daerah Setiap daerah
mempunyai memiliki setiap daerah
perbedaan kultur kebiasaan dan memiliki tempat
atau gaya hidup jejak nenek tinggal atau
yang berbeda- moyang yang dataran yang
beda. berbeda-beda. berbeda-beda
Jenis-jenis Ragam Bahasa

Cara Pandang Pembicara


(Penutur) Media Yang Digunakan

Waktu Penggunaan Topik Pembicaraan


Cara Pandang Pembicara (Penutur)

1. Bahasa Daerah 2. Bahasa Pendidikan 3. Bahasa Formal


Bahasa indonesia Bahasa yang di dan Non Formal
yang di gunakan di gunakan oleh Bahasa yang
daerah biasanya masyarakat yang dipengaruhi oleh
terbawa dengan berpendidikan pasti setiap penutur
lingkungan berbeda dengan terhadap lawan bicara
daerahnya. masyarakat yang tidak di situasi resmi seperti
berpendidikan. seminar ataupun saat
bercakap sehari-hari.
Media Yang
Digunakan
Secara Lisan Secara Tulis

Bahasa ini
adalah bahasa Ragam Bahasa
yang di Tulis mengguna
keluarkan secara kan media huruf
lisan atau untuk
dengan media mengutarakann
lisan. Dalam ya atau
ragam bahasa ini mengungkapka
sering memakai nnya.
bahasa yang
baku.
1. Ragam bahasa
Indonesia lama
Ragam bahasa
Indonesia lama dipakai

Waktu sejak zaman Kerajaan


Sriwijaya sampai
dengan saat

Penggunaan
dicetuskannya
Sumpah Pemuda.
2. Ragam bahasa
Indonesia baru
dimulai sejak
dicetuskannya
Sumpah
Pemuda pada 28
oktober 1928 sampai
dengan saat ini
Topik Pembicaraan
Ragam Sosial Ragam bahasa sastra
Ragam bahasa yang kaidah atau Ragam ini mengutamakan unsur-
norma yang didasarkan oleh unsur keindahan seni, gaya
kesempatan bersama dalam pengungkapan simbolik dengan
lingkungan sosial. Contoh : memadukan unsur intrinsik dan
Keluarga ekstrinsik. Contoh : roman, novel,
dan lain-lain.

Ragam Fungsional Ragam


Jurnalistik
Ragam bahasa yang Ragam bahasa yang
dikaitkan dengan profesi, dipergunakan oleh
lembaga, lingkungan dunia
kerja, atau kegiatan persuratkabaran.
lainnya. Contoh : Televisi,
radio, koran dll.
Ragam Bahasa Politik dan
Hukum

Bahasa politik biasanya berisi


kebijakan yang dibuat oleh
penguasa dalam rangka mengatur
kehidupan masyarakat.
g
Apa sih yan
e nga n
dimaksud d
penggunaan
nesia
bahasa indo
an
yang baik d
ben ar?

Mengapa harus baik? Penggunaan bahasa

Mengapa Baik Benar


harus benar? Sesuai dengan situasi Sesuai dengan akidah
komunikasi (Formal bahasa Indonesia
atau nonformal) baik segi
pembentukan kata,
pengkalimatan,
maupun penulisan
ejaan.
Penggunaan bahasa
Indonesia yang baik dan benar
ini memiliki tujuan agar apa Tujuannya untuk
yang disampaikan dapat apa sih?
diterima oleh orang lain atau
masyarakat, baik yang
mendengkarkan maupun yang
membaca. Selain agar dapat
diterima oleh masyarakat yang
membacanya, menggunakan
bahasa Indonesia yang baik
dan benar juga diperuntukkan
agar tidak adanya kesalahan
dalam penafsiran tulisan.
CREDITS
Makalah Penelitian "Ragam Bahasa Indonesia" Oleh I Gusti
Ngurah Ketut Putrayasa Fakultas Ilmu Budaya, Universitas
Udayana JE SUIS JOLIE
https://www.dosenpendidikan.co.id/ragam-bahasa/

Anda mungkin juga menyukai